cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota bandung,
Jawa barat
INDONESIA
Matematika: Jurnal Teori dan Terapan
ISSN : 14125056     EISSN : 25988980     DOI : -
Core Subject : Education,
JOURNAL MATHEMATICS, Journal of Theory and Applied Mathematics is a periodical journal published by the Mathematics Study Program, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Islamic University of Bandung. The Journal of Mathematics is published at least 2 times a year, on June and November. The issue of Mathematics Journals managed by the Mathematics Study Program is in Book and Online format. The scope of content for articles published in the Journal of Mathematics covers the theories as well as applied Mathematics in various fields such as: Humanities, Economics, Computers, Dynamic Systems, Natural Sciences, and so forth. Journal's articles can be submitted to the manager's contact address Journal of Mathematics.
Arjuna Subject : -
Articles 11 Documents
Search results for , issue "Vol 6, No 1 (2007): Jurnal Matematika" : 11 Documents clear
REPRESENTASI JALUR (PATH) PADA TRAVELING SALESMAN PROBLEM UNTUK MENENTUKAN JARAK TERPENDEK MENGGUNAKAN ALGORITMA GENETIKA Yurika Permanasari; Ravi A. Salim
Matematika Vol 6, No 1 (2007): Jurnal Matematika
Publisher : Universitas Islam Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29313/jmtm.v6i1.3377

Abstract

Algoritma Genetika merupakan algoritma pencarian yang berdasarkan kepada mekanisme seleksi alam dan genetika alam. Algoritma ini merupakan salah satu alat bantu untuk memudahkan pekerjaan atau menyelesaikan suatu kasus yang dihadapi dengan tidak melibatkan seluruh populasi. Pada kasus Traveling Salesman Problem, Algoritma Genetika merepresentasikan jalur kota yang dilalui sebagai kromosom yang terdiri dari gen-gen yang merupakan kota-kota yang harus dilalui. Dengan menentukan peluang crossover dan mutasi setiap kromosom mengalami regenerasi dengan harapan sebagian besar kromosom yang baik dapat diperiksa sebagai calon jalur terbaik. Dengan menggunakan Order Crossover(OX) pada Representasi Path, kasus Traveling Salesman Problem menghasilkan nilai pendekatan optimum yang sama baik untuk data 50% maupun 100% dari total populasi. Ini menunjukkan bahwa dengan menggunakan Algoritma Genetika, sebagian sampel sudah mewakili dari seluruh solusi yang ada.Kata Kunci : Algoritma Genetika; Travelling Salesman Problem; Order Crossover

Page 2 of 2 | Total Record : 11