cover
Contact Name
Rosalina
Contact Email
rosalina@president.ac.id
Phone
+6281218000246
Journal Mail Official
rosalina@president.ac.id
Editorial Address
Jalan Ki Hajar Dewantara Kota Jababeka, Cikarang, Bekasi 17550
Location
Kota bekasi,
Jawa barat
INDONESIA
IT For Society : Journal of Information Technology
Published by President University
ISSN : 25032224     EISSN : 2527595X     DOI : 10.33021
Core Subject : Science,
IT For Society (ISSN 2503-2224); E-ISSN 2527-595X) is a biannual peer-reviewed journal published by President University. The journal has a scope relevant and related (but not limited) to information technology and information system.
Articles 6 Documents
Search results for , issue "Vol 4, No 1 (2019)" : 6 Documents clear
Penggunaan Stacking Classifier Untuk Prediksi Curah Hujan Diky Djafar Sidik; Tjong Wan Sen
IT for Society Vol 4, No 1 (2019)
Publisher : President University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1025.128 KB) | DOI: 10.33021/itfs.v4i1.1180

Abstract

Curah hujan sebagai bentuk informasi dari data meteorologis, penting dalam segala kegiatan manusia yang berhubungan dengan alam, oleh karena itu prediksi atas curah hujan dengan hasil yang akurat merupakan hal yang sangat penting. Salah satu metode yang digunakan untuk prediksi/klasifikasi curah hujan adalah data mining dengan berbagai algoritma dan parameter data yang berbeda. Pada penelitian ini digunakan penggabungan metode klasifikasi dengan Teknik Ensemble Stacking/Stacked Generalization yang menggunakan Naïve Bayes dan C4.5 sebagai base learner dan KNN sebagai meta learner untuk klasifikasi curah hujan. Dataset yang dipergunakan adalah data klimatologi harian yang diambil dari website resmi BMKG (Badan Meteorologi, Klimatologi, Dan Geofisika) untuk stasiun UPT Bandung, Bogor, Citeko dan Jatiwangi dari periode 01 Januari 2000 sampai dengan 31 Desember 2018. Dengan menggunakan tiga skenario pengujian dan validasi menggunakan 10 fold cross validation diperoleh bahwa metode stacking dapat meningkatkan akurasi dari base classifier.
IMPLEMENTATION OF K-MEANS ALGORITHM FOR INFORMATION TECHNOLOGY FRESHMAN CLASS DIVISION Arfan As’Sidiq; Rila Mandala
IT for Society Vol 4, No 1 (2019)
Publisher : President University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (861.12 KB) | DOI: 10.33021/itfs.v4i1.1170

Abstract

Almost all universities divide their IT freshman into classes randomly or based on students score, either their score during the selection test held by the university or National Examination score. Universities often find case that a class consists of all ‘smart’ students and a class consists of all ‘lazy’ students. This thesis intends to create an application to help universities divides their Information Technology freshman into classes based on freshman competency and experience about Information Technology (IT) on the senior high school. The experiment is conducted by collecting data IT students who are not in the first semester. The data consists of their experience about IT as well as other knowledge fields and their current GPA. The results of the experiment show that from 50 data samples collected, the application correctly predicts 34 students GPA range based on respondents competency with IT and other knowledge fields during their study in senior high school.
Prediksi Harga Minyak Kelapa Sawit Dalam Investasi Dengan Membandingkan Algoritma Naïve Bayes, Support Vector Machine dan K-Nearest Neighbor Deny Haryadi; Rila Mandala
IT for Society Vol 4, No 1 (2019)
Publisher : President University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (440.049 KB) | DOI: 10.33021/itfs.v4i1.1181

Abstract

Harga minyak kelapa sawit bisa mengalami kenaikan, penurunan maupun tetap setiap hari karena faktor yang mempengaruhi harga minyak kelapa sawit seperti harga minyak nabati lain (minyak kedelai dan minyak canola), harga minyak mentah dunia, maupun nilai tukar riil antara kurs dolar terhadap mata uang negara produsen (rupiah, ringgit, dan canada) atau mata uang negara konsumen (rupee). Untuk itu dibutuhkan prediksi harga minyak kelapa sawit yang cukup akurat agar para investor bisa mendapatkan keuntungan sesuai perencanaan yang dibuat. tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui perbandingan accuracy, precision, dan recall yang dihasilkan oleh algoritma Naïve Bayes, Support Vector Machine, dan K-Nearest Neighbor dalam menyelesaikan masalah prediksi harga minyak kelapa sawit dalam investasi. Berdasarkan hasil pengujian dalam penelitian yang telah dilakukan, algoritma Support Vector Machine memiliki accuracy, precision, dan recall dengan jumlah paling tinggi dibandingkan dengan algoritma Naïve Bayes dan algoritma K-Nearest Neighbor. Nilai accuracy tertinggi pada penelitian ini yaitu 82,46% dengan precision tertinggi yaitu 86% dan recall tertinggi yaitu 89,06%.
APLIKASI SISTEM INVENTORY BAHAN PENDUKUNG BERBASIS WEB UNTUK PT. TATALOGAM LESTARI Rendy Winata; Rusdianto Roestam
IT for Society Vol 4, No 1 (2019)
Publisher : President University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (406.751 KB) | DOI: 10.33021/itfs.v4i1.1172

Abstract

Pengendalian stock terhadap bahan pendukung ini sangat penting agar proses produksi bisa berjalan dengan baik. Pembuatan sistem inventory ini merupakan bagian dari proses pengendalian stock. Metodologi pengembangan aplikasi inventory bahan pendukung mengadopsi metode Feature Driven Development (FDD) mulai dari pengembangan model sampai pada membangun sistem berdasarkan feature yang telah ditentukan. Aplikasi yang dibangin telah memberikan effisiensi baik dalam hal pengelolaan laporan stock barang maupun pengontrolan dan pemesanan pembelian barang.
PEMBUATAN SISTEM PERENCANAAN PENJUALAN BERBASIS WEB UNTUK DEPARTEMEN MARKETING DI PT SIMAC INDONESIA Sigit Yuda Sukmagiri; Ronny Juwono
IT for Society Vol 4, No 1 (2019)
Publisher : President University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (843.156 KB) | DOI: 10.33021/itfs.v4i1.1178

Abstract

Banyak perusahaan-perusahaan yang sudah memanfaatkan IT guna meningkatkan kinerja perusahaan agar bisa tetap bersaing di kancah industri. Hal ini yang memicu pemikiran bagaimana marketing dapat mengakses sistemnya dengan mudah dimanapun mereka berada. Berdasarkan permasalahan tersebut maka dibuatlah “PEMBUATAN SISTEM PERENCANAAN PENJUALAN BERBASIS WEB UNTUK DEPARTEMEN MARKETING.” sebuah sistem yang dapat diakses ketika seorang marketing berada diluar kantor. Sistem ini akan sangat membantu marketing dimanapun mereka berada, terutama Ruang Teknik Group memiliki beberapa branch yang tersebar di kota-kota besar indonesia diantaranya Jakarta, Cikarang, Bandung, Makasar, Semarang, Surabaya, dan Palembang. Ini akan sangat membantu proses kerja marketing dalam memasukan data order dan juga dapat memonitoring target dari para sales marketing itu sendiri.
Information Hiding Application Using Digital Images Secured With Rijndael and Caesar Cipher Encryption Jonathan Surya; Abdul Ghofir
IT for Society Vol 4, No 1 (2019)
Publisher : President University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (586.39 KB) | DOI: 10.33021/itfs.v4i1.1179

Abstract

Steganography is a way thtt conceals or embeds important data in form of text file into an image which possible to reduce and erase the existence of the data. A modern steganography can help millions of people to protect their data from potential threats or other individuals using computer programs and algorithm. This paper proposed an implementation of steganography Rijndael and Caesar schemes . This application will let the user embed the important data/information to an image and encrypt it.

Page 1 of 1 | Total Record : 6