cover
Contact Name
Nurchim
Contact Email
nurchim@udb.ac.id
Phone
+62271-719552
Journal Mail Official
senatib@udb.ac.id
Editorial Address
Jl. Bhayangkara No 55 Serengan Surakarta 57154
Location
Kota surakarta,
Jawa tengah
INDONESIA
Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis
ISSN : -     EISSN : -     DOI : https://doi.org/10.47701/senatib.v2i1
Prosiding SENATIB adalah kegiatan seminar berskala nasional yang diselenggarakan oleh Fakultas Ilmu Komputer Universitas Duta Bangsa Surakarta dalam rangka diseminasi hasil penelitian tentang teknologi informasi dan bisnis. Diharapkan pada tahun 2022 melalui penerbitan prosiding ini dapat terwujud berbagai alternatif solusi dalam menghadapi era industri 4.0 dan society 5.0 di Indonesia.
Articles 490 Documents
Perencanaan Sistem Informasi Penjualan Online Berbasis Website Pada Usaha Meubel Shelvi Azizah; Rais Suryo Wahono; Joni Maulindar
Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis (SENATIB) 2022
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer Universitas Duta Bangsa Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (348.044 KB)

Abstract

Perkembangan teknologi informasi sangat pesat danmulai mendominasi dalam kehidupan manusia. Kegiatan penjualanbarang secara konvensional mulai ditinggalkan dan beralih kesistem penjualan digital atau e-commerce . Usaha meubelmerupakan salah satu produk UMKM yang memiliki peluang besarkedepannya.Usaha meubel dapat menghasilkan furniture yangdibutuhkan dalam industri property maupun perlengkapan rumahtangga.Sistem yang digunakan pada usaha meubel masihmenggunakan sistem penjualan konvemsional. Mulai dari pencatatanpesanan sampai promosi produk masih dilakukan secara manual.Dari permasalahan tersebut maka dibutuhkan sebuah sistem yangdapat membantu para pemilik usaha meubel untuk dapat lebihmudah melakukan pengelolaan dan promosi produk UMKM yangmereka miliki.Dalam Penelitian ini menggunakan metode penelitianwaterfall dan Penelitian ini dilakukan untuk mengasilkanperancangan sebuah sistem informasi penjualan online berbasiswebsite untuk memudahkan pemilik UMKM Meubel.
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB COFFEE SHOP SOLO Restu Gilang Wijanarko; Wihan Perkasa Nugraha Putra; Joni Maulindar
Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis (SENATIB) 2022
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer Universitas Duta Bangsa Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (373.492 KB)

Abstract

Coffe Shop Solo adalah salah satu warung kopi yangmenyediakan berbagai macam kopi serta makanan ringan. Padasaat ini kedai kopi yang bernama Coffee Shop Solo masihmenggunakan sistem konvensional untuk pemesanan makananatau minuman dimana pelayan menggunakan pena dan kertassebagai media untuk mencatat pesanan dari pelanggan. Sistempelayanan tersebut kurang efektif dan efisien seiring dengansemakin ramainya pelanggan. Maka dari itu dirancanganglahsuatu Sistem Informasi Website Coffe Shop Solo yangmemberikan fasilitas untuk memesan kopi dan memberikaninformasi tentang Coffee Shop Solo berbasis website online.Pembuatan Website ini meliputi perancangan desain modelUML (Unified Modeling Language), yakni Activity Diagram,dan Class Diagram serta Perancangan Interface atauperancangan antarmuka untuk menggambarkan danmenjelaskan tampilan desain pada tiap – tiap halaman sistemdan juga dapat memberikan panduan pemakaian sisteminformasi ini. Model pengembangan yang akan kami gunakanpada perancangan ini yakni terdiri dari dua tahapan yaitu:Analisis dan Desain..
Sistem Informasi Penyewaan Mobil Dimas Cahyo utomo; Enggar Wijaya Putra; Joni Maulindar
Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis (SENATIB) 2022
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer Universitas Duta Bangsa Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (361.376 KB)

Abstract

RenSkuy adalah salah satu aplikasi yang di desainuntuk penyewaan rental mobil, sistem ini di buat karena seringterjadinya kesalahan saat pencatatan data, kesalahan dalamperhitungan transaksi . sistem ini di buat dengan tujuanmemudahkan agar user tidak harus datang mengisi data denganmanual dan melakukan Pembayaran secara online. Penelitianini menggunakan metode waterfall Menurut Risalad Modelwaterfall adalah model klasik bersifat berurutan dan sistematisdalam pembangunan software.Rental mobil adalah penyedialayanan jasa transportasi untuk masyarakat. Jasa yangdiberikan yaitu penyewaan mobil untuk konsumen yangmemerlukan mobil untuk keperluan keberangkatan ke suatutempat atau keluar daerah seperti kunjungan keluarga, rekreasi,mudik, serta kebutuhan konsumen lainnya. Di era globalisasi inikemajuan teknologi dan informasi adalah suatu bagian yangsangat berpengaruh dalam perkembangan di bidang ekonomi,social, politik,teknologi, dan budaya. Class diagram adalah penggambaran struktur sistem dengan mendefinisikan kelas-kelas yang dibuat untuk membangun sistem.
Pengembangan Sistem Informasi Pelayanan Servis Sepeda Motor Dengan Menggunakan MySQL Dan C# Pada Bengkel Sepeda Motor Tiyas Muhamad Alwi Kurniawan; Afu Ichsan Pradana; Dessy Ambarsari
Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis (SENATIB) 2022
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer Universitas Duta Bangsa Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (570.215 KB)

Abstract

Dengan meningkatnya jumlah pengguna sepedamotor, bengkel sepeda motor juga mengalami kesulitan dalammelayaninya, salah satunya Bengkel Sepeda Motor Tiyas.Bengkel ini memiliki sistem informasi, namun terdapat beberapakekurangan, salah satunya hanya dapat digunakan oleh satuadministrator dalam satu waktu. Jika dilakukan secarabersamaan, informasi yang dihasilkan tidak akurat. Hal inidikarenakan penggunaan Microsoft Access sebagai databaseyang sangat tidak cocok untuk diakses dalam jaringan. Olehkarena itu, penulis memutuskan melakukan penelitian yangbertujuan untuk mengembangkan sistem informasi servis sepedamotor dengan menggunakan database MySQL, bahasapemrograman C#, dan metode SDLC. Sistem informasi ini akanmencakup dua transaksi yaitu transaksi penjualan dan transaksipelayanan dengan menambahkan beberapa fitur yang palingutama adalah server. Menggunakan sistem informasi inidiperlukan beberapa perangkat lunak pendukung. Pemeliharaansistem informasi pada penelitian ini tidak dipungut biaya,sehingga sistem informasi ini dapat berjalan dengan baik dannyaman saat digunakan oleh bengkel tersebut.
ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI DAN APLIKASI MANAJEMEN KEUANGAN DAN INFAQ MASJID BERBASIS WEB Divangga Revansa Arya Pradhana; Dwi Kurniawan Saputro; Joni Maulindar
Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis (SENATIB) 2022
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer Universitas Duta Bangsa Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (636.588 KB)

Abstract

Masjid merupakan tempat ibadah bagi umat islambaik di Indonesia maupun di seluruh dunia. Pada umumnyamasjid memiliki struktur kepengurusan yang dibentuk sebagaiupaya pengelolaan masjid itu sendiri supaya berkembang danmenjadilebih baik kedepannya,salah satu yang termasuk dalamstruktur kepengurusan yaitu bendahara atau pengelola danamasjid, mulai dari dana hasil dari donasi atau sedekah sampaidengan dana yang diperoleh dari infaq. Pada mulanyapengelolaan dana semacam itu dilakukan secara manual, yaitudengan melakukan pencatatan data dan penghitungan danamenggunakanalattulisdan buku khususkeuangan.Dengan caratersebut risiko untuk kehilangan data sangatlah besar,menghitung dan memasukkan dana pun membutuhkan waktuyang cukup lama serta membutuhkantenaga yanglebih.Untukitu, diperlukan sebuah sistem atau aplikasi untuk mencatat danmengelola dana yang masuk maupun keluar dari masjid,dimana data yang dicatat akan disimpan ke dalamdatabase danakan dibackup sehingga risiko kehilangan data menjadi sangatkecil. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk merancang suatusistem yang digunakan untuk membuat aplikasi manajemenkeuangan dan infaq masjid berbasis website. Aplikasimanajemen keuangan dan infaq berbasis website tersebutdirancang menggunakan HTML, PHP dan CSS untukmembangun sebuah tampilan dan prosesnya, serta MySQLsebagai database untuk menyimpan data yang diinput melaluiaplikasi tersebut. Hasil dari pengembangan sistem aplikasitersebut adalah pencatatan dan pengelolaan keuangan yangmeliputi dana masuk, dana keluar dan pendapatan infaq akandilakukan secara online. Sehingga, segala keperluan harian darimasjid dapatterkelola secara efektif, efisien dan rinciserta lebihtransparanterhadapjamaahmasjiditu sendiri.
Sistem Informasi Pertanian Berbasis Kecerdasan Buatan (E-Tandur) Rizki Hendra; Arnan Dwi; Joni Maulindar
Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis (SENATIB) 2022
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer Universitas Duta Bangsa Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (299.433 KB)

Abstract

Topik dari penelitian ini adalah perancang suatumodel sistem informasi pertanian yang berbasiskan Internet ofThings yang digunakan sebagai media untuk meningkatkanpresisi kualitas hasil pertanian. Penyusun data sistem informasiini adalah berupa data tabular yaitu data angka dari data tanah,tanaman dan ketersediaan air dan data spasial berupa dataluas, posisi dari lahan pertanian. Metode yang digunakanadalah Farming System Analysis (FSA) dan untuk perancanganpembuatan sistem informasinya menggunakan metodependekatan berorientasi objek. Tujuan penelitian ini adalahdidasarkan kepada sering berubahnya angka tingkat kelayakanpanen pada sektor pertanian. Saat ini tingkat kelayakan hasilpanen tidak hanya terjadi pada lahan yang tidak produktif tetapijuga merambah ke lahan yang produktifitasnya baik. Maka dariitu diperlukan adanya sistem informasi yang dapat mengamatiangka kelayakan hasil panen yang akan dihasilkan oleh sektorpertanian. Dengan mengintegrasikan sistem informasi ke dalamsektor pertanian, akan menghasilkan peningkatkan kualitas,kuantitas, ketahanan dan mengefektifkan biaya produksipertanian, dan menggeser paradigma penerapan dari ObjectOriented kepada Smart Object Oriented berbasiskan Internet ofThings.
Perancangan Sistem Informasi e- Commerce Berbasis Website Menggunakan Metode Waterfall Rahmat Al Ghani; Nilam Wahdiaz Azani; Sephia Nazwa Auliani; Sisri Maharani; Mhd Dion Gustinov; Muhammad Luthfi Hamzah
Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis (SENATIB) 2022
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer Universitas Duta Bangsa Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (232.335 KB)

Abstract

E-Commerce atau electronic commerce merupakan proses bisnis melalui internet, yang menggunakan kemajuan teknologi. Para pengguna e- commerce dapat melakukan proses jual beli, transaksi dana, pengiriman barang dan lain - lain. Keberadaan e- commerce saat ini sangat menguntungkan bagi pelaku usaha maupun para customer karena memudahkan mereka dalan proses jual beli dan transaksi. karena banyaknya kemudahan serta keuntungan yang didapat dari e- commerce, maka penulis mengembangkan sebuah website e-commerce sederhana menggunakan metode Waterfall. Website ini dirancang dan diimplementasikan menggunakan software pendukung Bootsrap, PHP dan Database MySql. Website ini bertujuan untuk pembeli dengan berbelanja secara praktis, mudah dan cepat.
Perancangan Sistem Informasi Pemesanan Menu Berbasis Web Menggunakan Agile Method Celine Mutiara Putri; Umar Dani; Dzaky Anza Mulyana; Yuli Tria Putri; Khairul Fajri; Rizki Azli Maulana; Muhammad Luthfi Hamzah
Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis (SENATIB) 2022
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer Universitas Duta Bangsa Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (355.295 KB)

Abstract

Sistem pemesanan konvensioanal dirasa tidak lagi evisiendi era industri 4.0 saat ini. Masalah yang saat ini sedang dibuatadalah produksi ketergantungan klien pada keberadaan server untukmengajukan permintaan. Ketergantungan ini menghasilkan waktududuk yang ketat untuk klien dan restoran. Dengan permasalahanterseut pengembangan sistem yang mempermudah pemesanan tanpaharus menunggu pramusaji harus segera di lakukan. Tujuannya agardapat meminimalisir munculnya rasa ketidakpuasan pelangganterhadap layanan yang diberikan, menghemat waktu, dan jugamenarik perhatian pelanggan dengan sistem baru tersebut. ,MetodeAgile diterapkan dalam pembuatan system ini agar dapatmengakomodir kebutuhan pengembangan berkelanjutan kebutuhanpengguna dan proses bisnis yang dibutuhkan. Dengan adanyaperancang sistem menu pemesanan berbasis web ini diharapkandapat mempermudah pihak customer dan pihak restorant dalamefektifitas waktu sehingga lebih cepat dan efisien. Serta dapatmenghasilkan informasi yang tepat dan akurat.
Sistem Informasi Tanaman Hias Di Kabupaten Majalengka Berbasis Web Dea Juwita Suwardi; Ii Supiandi
Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis (SENATIB) 2022
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer Universitas Duta Bangsa Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (624.29 KB)

Abstract

Tanaman hias merupakan tanaman yang paling banyakdiminati oleh masyarakat yang ada di kabupaten majalengka. Karenaketerbatasan informasi tempat tanaman hias, menjadi suatu kendalabagi setiap peminat yang ingin membeli tanaman hias, ada banyaktempat tanaman hias yang sebagian orang belum mengetahui beberapatempat tanaman hias yang ada di kabupaten majalengka. Tujuan daripenelitian ini adalah untuk memudahkan dalam media promosi tempattanaman hias yang ada di wilayah kabupaten dan memudahkanpelanggan dalam mencari tempat melalui sistem tersebut. Dalampenelitian ini menggunakan dua metode yang digunakan yaitu metodepengumpulan data menggunakan metode lapangan dan metodeperpustakaan dalam menggali informasi. Sedangkan dalampengembangan sistemnya menggunakan metode SDLC (Systemsdevelopment life cycle). metode ini digunakan peneliti untukmengembangkan sistem-sistem perangkat lunak dengan memiliki alurhidup perangkat lunak secara terurut yang dimulai dari analisa,desain, pengodean dan pengujian. Pembuatan sistem ini menggunakanbahasa pemrograman PHP dengan kerangka kerja codeigniter, denganmemiliki beberapa fitur yaitu pengelolaan data toko dan bunga disetiap toko, dan memberikan informasi toko untuk mempermudahpengguna dalam mencari sebuah informasi toko.
Sistem Informasi Manajemen Himpunan Mahasiswa Universitas Majalengka Andi Alfian
Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis (SENATIB) 2022
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer Universitas Duta Bangsa Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (704.469 KB)

Abstract

Seiring berkembangnya zaman, dunia informasisemakin meningkat dengan cepat, teknologi komputer digunakanuntuk mendukung pembangunan sistem informasi. Sisteminformasi pada zaman sekarang banyak digunakan dan banyakbermanfaat bagi para penggunanya. Sistem informasimanajemen himpunan mahasiswa Universitas Majalengkaadalah sebuah sistem informasi yang memiliki beberapa fiturmanajemen untuk membantu himpunan mahasiswa UniversitasMajalengka dalam proses manajemennya, seperti manajemenabsensi peserta kegiatan, manajemen keuangan dan manajemenpostingan kegiatan. Sistem tersebut dibuat dengan menggunakanbahasa pemrograman web dan dibantu dengan frameworkCodeIgniter. Terdapat dua metode yang digunakan yaitu metodepengumpulan data dan metode pengembangan. Untuk metodepegumpulan data, penulis menggunakan Metode Lapangan danMetode Perpustakaan dalam menggali informasi. Sedangkandalam pengembangan sistemnya menggunakan metodeWaterfall.

Page 2 of 49 | Total Record : 490