cover
Contact Name
Sutarto
Contact Email
jurnal.alfamath@gmail.com
Phone
+6285133668505
Journal Mail Official
jurnal.alfamath@gmail.com
Editorial Address
Perumahan Elit Kota Mataram Asri Blok Q 13 Ling. Geguntur Kel. Jempong Baru Kec. Sekarbela Kota Mataram Provinsi Nusa Tenggara Barat
Location
Kota mataram,
Nusa tenggara barat
INDONESIA
ALFAMATH: JURNAL PENDIDIKAN MATEMATIKA
ISSN : -     EISSN : 27228029     DOI : 10.47165
Core Subject : Education,
ALFAMATH: JURNAL PENDIDIKAN MATEMATIKA was established through a collaboration between Yayasan Pendidikan Intan Cendekia and the Indonesian Mathematical Society (IndoMS) Region Bali-NTB-NTT. The journal focuses on disseminating innovative ideas and significant developments in mathematics education. It aims to represent the diverse research interests within the field and the broad spectrum of methodologies employed to investigate them. Rather than concentrating on specific mathematics teaching programmes, the journal addresses methodological, didactical, political, and socio-cultural dimensions of mathematics teaching and learning. Within this scope, Yayasan Pendidikan Intan Cendekia-ALFAMATH welcomes all research approaches, prioritising high-quality articles with broader than local or national relevance. All submitted manuscripts undergo an initial review by the editorial team, followed by evaluation from at least two reviewers through a rigorous double-blind peer review process. This procedure ensures the publication of high-quality research in the journal.
Articles 1 Documents
Search results for , issue "Vol 3, No 2 (2022): ALFAMATH: JURNAL PENDIDIKAN MATEMATIKA" : 1 Documents clear
Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika Dengan Pendekatan Etnomatika Berbasis Budaya Lokal Rosida, Vivi; Taqwa, Muh.
ALFAmath (Jurnal Pendidikan Matematika) Vol 3, No 2 (2022): ALFAMATH: JURNAL PENDIDIKAN MATEMATIKA
Publisher : Yayasan Pendidikan Intan Cendekia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47165/alfamath.v3i1.48

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengembangkan perangkat pembelajaran. Perangkat pembelajaran berupa Rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) dan Lembar Kerja Siswa (LKS) dengan pendekataan etnomatika berbasis budaya lokal. Instrumen dalam penelitian ini lembar observasi aktivitas siswa,  lembar validasi, lembar angket respon siswa, lembar aktivitas guru digunakan untuk melihat bagaimana kefektifan guru dalam menerapkan perangkat pembelajaran dengan pendekatan Etnomatika berbasis budaya lokal. Penelitian ini mengacu pada model pengembangan 4-D sampai pada tahap ketiga yaitu define, design dan develop. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (a) Pengembangan perangkat pembelajaran dengan pendekatan Etnomatika berbasis budaya lokal dengan skor rata-rata 3,95, berada pada kategori “ Valid” yaitu  (3,5 ≤ X ̅  ≤ 4), (b) Hasil uji coba perangkat pembelajaran diperoleh skor rata-rata dari perolehan siswa pada Tes Hasil Belajar adalah 82,39 dari skor ideal 100, sehingga perangkat pembelajaran yang dikembangkan sudah termasuk kategori “Praktis”. (c) Dari hasi uji coba ketuntasan klasikal sebesar 86,95%. Dari 23 siswa, 20 Siswa yang mendapat nilai diatas nilai KKM = 75. Aktivitas siswa dalam kelas telah diamati oleh seorang observer, dengan kategori aktivitas siswa yaitu 84,12%, serta  respon siswa dengan jumlah siswa 23 memberikan respon positif perangkat pembelajaran berada diatas 75%, yaitu 91,95%. Semua indikator berada pada kategori “Baik”, oleh karena itu, perangkat pembelajaran memenuhi syarat “Efektif”

Page 1 of 1 | Total Record : 1