cover
Contact Name
Dhini Suryandari
Contact Email
jda@mail.unnes.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
jda@mail.unnes.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota semarang,
Jawa tengah
INDONESIA
Jurnal Dinamika Akuntansi
ISSN : 20854277     EISSN : 25026224     DOI : -
Core Subject : Economy,
Jurnal Dinamika Akuntansi mempublikasikan hasil kajian teoritis maupun kajian empiris yang meliputi: akuntansi keuangan, pasar modal, akuntansi manajemen, akuntansi sektor publik, auditing, sistem informasi, perpajakan, dan pendidikan akuntansi.
Arjuna Subject : -
Articles 24 Documents
Search results for , issue "Vol 1, No 1 (2009): March 2009" : 24 Documents clear
PENGARUH KEBIJAKAN DEVIDEN TERHADAP KINERJA KEUANGAN: RASIO AKTIVITAS SEBAGAI VARIABEL MODERATING
Jurnal Dinamika Akuntansi Vol 1, No 1 (2009): March 2009
Publisher : Department of Accounting, Faculty of Economics, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/jda.v1i1.1906

Abstract

Pembagian dividen yang lebih rendah akan meningkatkan laba yang ditahan. Tapi aset yang lebih tinggi tidak akan meningkatkan kinerja keuangan kecuali aset dikelola dengan baik. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji dampak perubahan rasio aktivitas pada hubungan antara perubahan kebijakan dividen dan perubahan kinerja keuangan. Lima puluh sembilan perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Jakarta pada akhir tahun 2004 dan yang sudah mendistribusikan dividennya untuk tahun 2004 dan 2005, dianalisis dengan uji residu. Hasil penelitian menunjukkan bahwa aktivitas rasio perubahan tidak berdampak pada hubungan antara perubahan kebijakan dividen dan perubahan kinerja keuangan. AbstractLower dividend distribution will increase retained earnings. However higher assets will not increase the financial performance unless the assets are well managed. The objective of this research is to examine the impact of activity ratio changes on the correlation between dividend policy changes and financial performance changes. Fifty nine companies listed at Jakarta Stock Exchange at the end of 2004 and have distributed their dividends for 2004 and 2005, were analyzed by residual test. The results show that activity ratio changes have no impact on the association between dividend policy changes and financial performance changes.Keywords: dividend distribution; dividend policy; activity ratio; financial performance
MODEL PENGAMBANGAN SISTEM AKUNTANSI PEMERINTAH DAERAH BERBASIS PARTISIPASI PENGGUNA
Jurnal Dinamika Akuntansi Vol 1, No 1 (2009): March 2009
Publisher : Department of Accounting, Faculty of Economics, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/jda.v1i1.1909

Abstract

Penelitian ini dimaksudkan untuk menemukan suatu model pengembangan sistem akuntansi pemerintahan daerah  yang berbasis pada partisipasi pengguna terhadap peningkatan efektivitas, akuntabilitas efisiensi, dan kinerja pengelolaan keuangan daerah. Penelitian ini adalah penelitian populasi dengan responden kepala, bendahara, dan staf keuangan SKPD sebanyak 52 responden. Hasil penelitian degan menggunakan regresi menunjukkan bahwa partisipasi pengguna dalam pengembangan sistem akuntansi pemerintah daerah, dan penggunaan teknologi tepat guna memiliki pengaruh positif terhadap sistem akuntansi pemerintah daerah. Sebaiknya pengembangan model akuntansi pemerintah daerah didasarkan pada keterlibatan partisipasi pengguna.Abstract The research aims to find a model of local government accounting system development, based on user participation to the increase of effectiveness, efficiency, accountability and performance of local financial management. This research is population research with 52 respondents. They includes head, treasurer, and finance staff of SKPD. The finding shows that empirically the users participation, and the use of appropriate technology have positive influence to the local government a-ccounting system. The model of local government accounting development which is based on user participation should be recomended for increasing the local financial management performance.Keywords:  local government; public finance; accounting system
PERBEDAAN GENDER DALAM PANDANGAN DAN HUBUNGAN PENERIMAAN E-LEARNING
Jurnal Dinamika Akuntansi Vol 1, No 1 (2009): March 2009
Publisher : Department of Accounting, Faculty of Economics, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/jda.v1i1.1912

Abstract

Sistem e-learning adalah suatu instruksi atau pengalaman pembelajaran yang disajikan oleh teknologi elektronik termasuk internet. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengukur perbedaan gender pada pengenalan sistem e-learning oleh mahasiswa teknik lingkungan di Universitas Diponegoro Semarang. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Teknik Mesin khususnya mesin lingkungan yang sedang skripsi. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah survei dengan menggunakan kuesioner. Hasilnya menunjukkan bahwa laki-laki tidaklah lebih tinggi dalam penggunaan dan pengeksploran e-learning secara langsung dan tidak langsung. Abstract E-Learning system is defined as instruction or teaching and learning experience, presented by electronic technology including internet. The objective of this research is to measure the gender gap in e-learning system acquisition in Environmental Engineering Department of Diponegoro University Semarang. The population are engineering students, especially those who are taking a final project. The method of data collection is questionnaire. The result shows that male is not more dominated in using and exploring e-learning directly and indirectly than female.Keywords: gender; e-learning; gender gap
PENGARUH REFORMASI PENYUSUNAN ANGGARAN TERHADAP KUALITAS APBD KOTA SEMARANG
Jurnal Dinamika Akuntansi Vol 1, No 1 (2009): March 2009
Publisher : Department of Accounting, Faculty of Economics, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/jda.v1i1.1910

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendapatkan bukti empiris dampak akuntabilitas publik, partisipasi publik, transparansi publik dan pendekatan kinerja APBD terhadap kualitas APBD di KAbupaten Semarang. Sampel dari penelitian ini terdiri dari organisasi non pemerintah, tokoh masyarakat, organisasi publik, institusi akademik, perguruan tinggi dan mass media di Semarang Jawa Tengah. Ada 36 responden yang telah mengembalikan kuesioner. Hasil dari penelitian ini adalah ada dampak akuntabilitas publik, partisipasi publik, transparansi publik dan pendekatan kinerja APBD terhadap kualitas APBD. AbstractThis study aims to get the empirical evidence of the effects of public accountability, public participation, public transparency, and APBD performance approach to the quality of APBD in Kabupaten Semarang. The sample of this research consists of Non-Government Organization, public figure, public organization, academic institutions, colleges, and mass media in Semarang, Central Java. The questionnaires were distributed and they are returned back by 60 respondents. The result of study shows that there are effects of public accountability, public participation, public transparency, and APBD performance approach to quality of APBD.Keywords: corporate governance; APBD performance; public accountability

Page 3 of 3 | Total Record : 24


Filter by Year

2009 2009


Filter By Issues
All Issue Vol 15, No 2 (2023) Vol 15, No 1 (2023) Vol 14, No 2 (2022): September 2022 Vol 14, No 1 (2022): March 2022 Vol 13, No 2 (2021): September 2021 Vol 13, No 1 (2021): March 2021 Vol 12, No 2 (2020): September 2020 Vol 12, No 1 (2020): March 2020 Vol 11, No 2 (2019): September 2019 Vol 11, No 1 (2019): March 2019 Vol 10, No 2 (2018): September 2018 Vol 10, No 1 (2018): March 2018 Vol 9, No 2 (2017): September 2017 Vol 9, No 1 (2017): March 2017 Vol 9, No 1 (2017): March 2017 Vol 8, No 2 (2016): September 2016 Vol 8, No 2 (2016): September 2016 Vol 8, No 1 (2016): March 2016 Vol 8, No 1 (2016): March 2016 Vol 7, No 2 (2015): September 2015 Vol 7, No 2 (2015): September 2015 Vol 7, No 1 (2015): March 2015 Vol 7, No 1 (2015): March 2015 Vol 6, No 2 (2014): September 2014 Vol 6, No 2 (2014): September 2014 Vol 6, No 1 (2014): March 2014 Vol 6, No 1 (2014): March 2014 Vol 5, No 2 (2013): September 2013 Vol 5, No 2 (2013): September 2013 Vol 5, No 1 (2013): March 2013 Vol 5, No 1 (2013): March 2013 Vol 5, No 1 (2013) Vol 4, No 2 (2012): September 2012 Vol 4, No 2 (2012): September 2012 Vol 4, No 1 (2012): March 2012 Vol 4, No 1 (2012): March 2012 Vol 3, No 2 (2011): September 2011 Vol 3, No 2 (2011): September 2011 Vol 3, No 1 (2011): March 2011 Vol 3, No 1 (2011): March 2011 Vol 2, No 2 (2010): September 2010 Vol 2, No 2 (2010): September 2010 Vol 2, No 1 (2010): March 2010 Vol 2, No 1 (2010): March 2010 Vol 1, No 2 (2009): September 2009 Vol 1, No 2 (2009): September 2009 Vol 1, No 1 (2009): March 2009 Vol 1, No 1 (2009): March 2009 More Issue