cover
Contact Name
santi astawa
Contact Email
santi.astawa@unud.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
jik@unud.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota denpasar,
Bali
INDONESIA
Jurnal Ilmu Komputer
Published by Universitas Udayana
ISSN : 19795661     EISSN : 2622321X     DOI : -
Core Subject : Science, Education,
JIK is a peer-reviewed scientific journal published by Informatics Department, Faculty of Mathematics and Natural Science, Udayana University which has been published since 2008. The aim of this journal is to publish high-quality articles dedicated to all aspects of the latest outstanding developments in the field of computer science. JIK is consistently published two times a year in April and September. This journal covers original article in computer science that has not been published. The article can be research papers, research findings, review articles, analysis and recent applications in computer science.
Arjuna Subject : -
Articles 7 Documents
Search results for , issue "Vol 5 No 2: September 2012" : 7 Documents clear
A case study of IT implementation in public university: its barriers and challenges I Made Agus Setiawan
Jurnal Ilmu Komputer Vol 5 No 2: September 2012
Publisher : Informatics Department, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Udayana University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (713.796 KB)

Abstract

This paper attempts to study the IT implementation in public sector organizations particularly highereducation institution in developing countries. The goal is to understand the aspects that could hamperthe successful IT implementation process in educational institution. An interpretive case study with 2weeks empirical data collection has been performed in public university in Indonesia. This studyfound several factors that hamper the implementation process in the university, either from internal orexternal organization, including limited human resources, lack of management commitment, lack ofclear job description among staffs, lack of appropriate planning and strategy for systems developmentand implementation, ineffective communication & coordination, lack of funds, lack of rewards, andgovernment policies. These findings are tie in well with the barriers and challenges found in theliterature.
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DALAM PEMILIHAN TEMPAT KOST DENGAN METODE PEMBOBOTAN ( STUDI KASUS : SLEMAN YOGYAKARTA) I Wayan Supriana
Jurnal Ilmu Komputer Vol 5 No 2: September 2012
Publisher : Informatics Department, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Udayana University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (640.665 KB)

Abstract

Penentuan tempat tinggal di daerah yang baru dikenal dipengaruhi oleh banyak factor, diantaranyalokasi, fasilitas, sistem kontrak dan harga. Makalah ini menentukan kriteria-kriteria yang digunakandidalam pemilihan tempat tinggal. kriteria-kriteria tersebut dianalisis menggunakan metodepembobotan. Hasil analisis yang didapat berupa kriteria lokasi untuk menentukan tempat kost yangpaling sesuai.
SISTEM TUTORIAL MATEMATIKA DISKRET DALAM MENUNJANG PROSES BELAJAR BERBASIS KOMPETENSI I Gede Santi Astawa
Jurnal Ilmu Komputer Vol 5 No 2: September 2012
Publisher : Informatics Department, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Udayana University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (576.896 KB)

Abstract

Matematika Diskret merupakan salah satu mata kuliah yang cukup ditakuti oleh mahasiswa. Rasatakut dan malu inilah yang seringkali menjadi hambatan dalam proses belajar mengajar di kelas,karena mahasiswa cenderung untuk diam. Hal ini sangat bertentangan dalam system pembelajaranberbasis KBK, dimana peran aktif mahasiswa menjadi point utama penilaian.Sebuah aplikasi komputer yang mampu memberikan tutorial matematika diskret kepadamahasiswa menjadi sangat dibutuhkan, karena dengan menggunakan aplikasi ini mahasiswa dapatbelajar dan menguji kemampuan dalam mata kuliah matematika diskret secara mandiri.Dari hasil pengujian, kelompok mahasiswa yang menggunakan system tutorial berbasis computercenderung memiliki nilai (tingkat pemahaman) yang lebih baik dibandingkan dengan kelompokmahasiswa yang hanya diberikan pembelajaran di kelas.
PENENTUAN KOMPOSISI BAHAN PAKAN IKAN LELE YANG OPTIMAL DENGAN MENGGUNAKAN METODE IWO-SUBTRACTIVE CLUSTERING Agus Muliantara
Jurnal Ilmu Komputer Vol 5 No 2: September 2012
Publisher : Informatics Department, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Udayana University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (658.09 KB)

Abstract

Pakan selain sebagai salah satu faktor yang dapat meningkatkan produktifitas ikan, jugamerupakan satu komponen terbesar dalam biaya produksi. Dapat mencapai 60% dari keseluruhanbiaya produksi Saat ini harga pakan buatan sudah sekitar Rp 10.000,- per kg.Untuk mendapatkan komposisi pakan yang berkualitas dan memiliki biaya yang efisiententunya tidak mudah. Salah satu cara yang mungkin digunakan adalah metode trial and error ataumetode coba-coba. Namun hal ini tentunya tidak mungkin karena akan terbentur masalah waktu.Untuk itu perlu dilakukan suatu penggabungan beberapa bidang ilmu untuk mendapatkan nilai pakanyang optimal tersebut.Dalam bidang teknik informatika, permasalan mencari komposisi pakan yang optimal(memiliki kandungan gizi baik, tapi harga yang efisien) dikatakan sebagai permasalahan multiobjective. Salah satu metode yang dapat digunakan untuk memecahkan permasalahan multi objectiveadalah Multi Objective Optimiztion with Invasive Weed Optimization-Subtractive Clustering (IWOSC).Penerapan metode IWO-SC dapat digunakan pada kasus penentuan komposisi pakan ikan leleyang optimal tingkat efisiensi biaya pakan menjadi sebesar Rp 922,00 /Kg.
SISTEM PENGAMANAN DATA SIDIK JARI MENGGUNAKAN ALGORITMA AES PADA SISTEM KEPENDUDUKAN BERBASIS RADIO FREQUENCY IDENTIFICATION (RFID) I Gede Andika Putra
Jurnal Ilmu Komputer Vol 5 No 2: September 2012
Publisher : Informatics Department, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Udayana University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (482.067 KB)

Abstract

Kebutuhan manusia akan perangkat informasi dan komunikasi seakan menjadi kebutuhan yangtidak terpisahkan dalam kehidupan sehari-hari. teknologi RFID adalah proses identifikasi seseorangatau objek dengan menggunakan frekuensi transmisi radio. Keamanan data sidik jari penduduk padatag RFID ini merupakan hal yang sangat penting untuk dilakukan. Metode kriptografi menjadi salahsatu pilihan dalam pengamanan untuk menghindari jika terjadinya ancaman penyalahgunaan kartuidentitas penduduk oleh orang yang tidak berhak.Objek suatu pengamanan dalam hal ini adalah data sidik jari penduduk yang akan disimpandalam memori yang terkandung dalam tag RFID Mifare 1K. Data yang akan dituliskan ke dalammemory tag di rubah ke bentuk yang sulit dimengerti menurut proses enkripsi algoritma AES.Sedangkan dalam proses pembacaan tag akan dijalan kan proses dekripsi untuk mengetahui dataidentitas penduduk yang tersekripsi menjadi data asli.Metode Algoritma AES dapat memberikan keamanan pada sistem kependudukan berbasisRFID. Bedasarkan pengujian RMS yang telah dilakukan data sidik jari yang diamankan dalam tagRFID tidak dapat digunakan oleh penduduk yang tidak berhak. Disamping itu pada sistem inidilakukan proses dekripsi untuk menampilkan data penduduk.
PENINGKATAN RELEVANSI HASIL PENCARIAN KATA KUNCI DENGAN PENERAPAN MODEL RUANG VEKTOR PADA SISTEM INFORMASI RUANG BACA DI JURUSAN ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS UDAYANA Ngurah Agus Sanjaya ER
Jurnal Ilmu Komputer Vol 5 No 2: September 2012
Publisher : Informatics Department, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Udayana University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (707.262 KB)

Abstract

Sistem temu kembali informasi dapat memecahkan permasalahan pencarian informasi dengan cara tradisional yang ruang pencariannya terbatas pada judul, pengarang ataupun penerbit dari suatu dokumen. Dengan menggunakan query yang sesuai ruang pencarian pada sistem temu kembali informasi menjadi tidak terbatas.Pada penelitian ini dikembangkan suatu sistem temu kembali informasi pada ruang baca Jurusan Ilmu Komputer, Universitas Udayana. Dokumen yang digunakan adalah berupa kumpulan abstrak dari tugas akhir mahasiswa. Proses pencarian term dimulai dengan melakukan tokenization, stop words removal dan stemming pada kumpulan dokumen. Kesamaan antara query masukan dengan dokumen dihitung menggunakan cosine similarity pada vektor query dan dokumen. Hasil pencarian berupa dokumen yang memiliki relevansi terhadap query dan diurut berdasarkan nilai cosine similarity yang menurun. Evaluasi terhadap sistem diukur dengan menghitung mean average precision dari uji coba.Dari hasil pengujian yang dilakukan didapatkan kesimpulan bahwa sistem temu kembali informasi yang diterapkan pada ruang baca Jurusan Ilmu Komputer Universitas Udayana memberikan tingkat relevansi yang tinggi yang ditunjukkan oleh nilai mean average precision sebesar 70,84%.
PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI AUTOMATED DOCUMENT INTEGRATION DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA COMPLETE LINKAGE AGGLOMERATIVE HIERARCHICAL CLUSTERING Gede Aditra Pradnyana
Jurnal Ilmu Komputer Vol 5 No 2: September 2012
Publisher : Informatics Department, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Udayana University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (663.334 KB)

Abstract

Salah satu cara yang umum digunakan untuk memperoleh informasi adalah dengan membacabeberapa dokumen yang membahas topik yang sama. Walaupun cara ini merupakan yang palingmudah namun pada pelaksanaannya banyak menghabiskan waktu. Penggunaan suatu sistemautomated document integration yang membantu menemukan kalimat penting dari masing-masingdokumen akan menghemat waktu serta tenaga yang diperlukan. Keluaran dari sistem yangdikembangkan dalam penelitian ini adalah suatu dokumen yang dibentuk dari integrasi (cluster)kalimat-kalimat dari dokumen asli.Kesamaan dokumen yang akan diintegrasikan ditentukan oleh cosine similarity. Sistemkemudian menghitung TF-IDF (term frequency-inverse document frequency) masing-masing kalimatpada dokumen. TF-IDF merupakan bobot dari suatu kalimat yang mencerminkan tingkat kepentingandari kalimat pada suatu dokumen serta terhadap kalimat-kalimat lain pada dokumen yang berbeda.Kalimat-kalimat yang memiliki kesamaan yang tinggi kemudian digabungkan secara agglomerativehierarchical menggunakan metode complete linkage. Hasil uji coba memperlihatkan 75% respondenmenyatakan keluaran sistem adalah benar.

Page 1 of 1 | Total Record : 7