Bintaria, Harianti
Prodi Pendidikan Kimia, Jurusan Kimia, Fakultas MIPA, Universitas Negeri Gorontalo

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Strategi Pembelajaran Berbasis Masalah dan Kemampuan Berfikir Kombinasi Visual-Spasial Terhadap Penguasaan Konsep Laju Reaksi Siswa SMA Negeri 2 Limboto Bintaria, Harianti; Musa, Weny J.A.; Laliyo, Lukman A.R.
Jambura Journal of Educational Chemistry Vol 13, No 2 (2018): Agustus
Publisher : Jambura Journal of Educational Chemistry

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (29.724 KB)

Abstract

Penelitian ini bermaksud mengetahui perbedaan pengaruh variabel-variabel bebas, yaitu strategi pembelajaran berbasis masalah dan kemampuan berfikir kombinasi visual-spasial terhadap penguasaan konsep laju reaksi  siswa SMA Negri 2 Limboto. Desain penelitian ini adalah eksperimen, menggunakan rancangan faktorial 2×2.Variabel bebas adalah strategi berbasis masalah yang terdiri dari strategi problem solving dan inquiri, dan kecerdasan visual-spasial dan variabel kontrolnya penguasaan konsep laju reaksi. Instrumen penelitian ini berupa tes essay. Teknik analisis data menggunakan analisis variasi (ANAVA) dua arah (2×2) untuk uji hipotesis dan uji Tuckey untuk melihat perbandingan antar kelompok. Hasil penelitian menunjukkan penguasaan konsep laju reaksi siswa yang memiliki kemampuan berfikir kombinasi visual-spasial tinggi mau pun rendah yang diajarkan dengan strategi pembelajaran berbasis masalah Problem solving lebih unggul di bandingkan strategi pembelajaran berbasis masalah inquiri.