Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pengaruh Ketiadaan Agunan dan Denda Terhadap Minat Nasabah di BMT UGT Sidogiri Cabang Pare Muhamad Wildan Fawaid; Agus Makinuddin
El-Faqih : Jurnal Pemikiran dan Hukum Islam Vol 4 No 1 (2018): EL-FAQIH
Publisher : Institut Agama Islam (IAI) Faqih Asy'ari Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (452.897 KB) | DOI: 10.29062/faqih.v4i1.43

Abstract

Sebagai salah satu lembaga keuangan mikro yang beroperasi berdasarkan prinsip syariah, BMT ini memiliki fungsi seperti halnya Bank, yaitu sebagai lembaga keuangan yang menjembatani antara pihak yang kelebihan dana dengan pihak yang kekurangan dana. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui ketiadaan denda dan ketiadaan agunan secara bersama-sama terhadap minat nasabah. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan dapat diketahui bahwa Terdapat pengaruh yang signifikan antara ketiadaan denda dan ketiadaan agunan secara bersama-sama terhadap minat nasabah. Hal ini dibuktikan dengan signifikansi lebih kecil dari 0,05 ( α<0,05), dan koefisien regresi mempunyai nilai positif sebesar 0,000
MENGOPTIMALKAN STRATEGI PEMASARAN UNTUK MENINGKATKAN PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM KSPPS BMT NU KEDIRI Agus Makinuddin
Salimiya: Jurnal Studi Ilmu Keagamaan Islam Vol. 4 No. 3 (2023): Salimiya
Publisher : Lembaga Penelitian, Penerbitan dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP3M) IAIFA Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58401/salimiya.v4i3.1549

Abstract

Increasing community participation in microfinance institutions, especially the Sharia Savings and Loans and Financing Cooperative (KSPPS) BMT NU Kediri, is a complex but crucial challenge for the sustainability and growth of these institutions. This research aims to evaluate and optimize the marketing strategy implemented by KSPPS BMT NU Kediri to increase community participation as members and customers. The research methodology involves a comprehensive case study approach, with data collection through interviews with stakeholders, surveys of members and potential members, and analysis of existing marketing strategies. This research identifies various factors that influence the community's decision to join KSPPS BMT NU Kediri, including the marketing strategies implemented and the community's response to these marketing techniques. The research results show that an integrated marketing strategy, which includes a combination of digital marketing, community-based promotions, and financial education programs, significantly increases public interest and engagement. These findings highlight the importance of a holistic and adaptive approach in designing marketing strategies that are relevant to local needs and characteristics.