Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kinerja pengurus terhadap kepuasan anggota koperasi kredit bonaventura di kecamatan samalantan. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode deskriptif-kuantitatif. Sedangkan bentuk penelitian yang digunakan adalah studi hubungan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh anggota Koperasi Kredit (CU) Bonaventura di Kecamatan Samalantan Kabupaten Bengkayang dari 2011-2013, sedangkan sampel dalam penelitian ini berjumlah 95 orang.Teknik pengumpulan data yang dipergunakan adalah teknik komunikasi tidak langsung, dan teknik studi dokumenter. Hasil analisis data menunjukan terhadap pengaruh kinerja pengurus terhadap kepuasan anggota koperasi kredit bonaventura di kecamatan samalantan. Berdasarkant pada signifikansi 0,05/10 atau 95-10=85. diperoleh hasil, 0,085< 0,190). Dengan Demikian Hipotesis Nol (Ho) diterima kebenarannya. pada pengujian koefisien determinasi menunjukan besarnya pengaruh kinerja pengurus terhadap kepuasan anggota sebesar 27,3% sisanya 73,7%. artinya kinerja pengurus berpengaruh terhadap kepuasan anggota.  Kata Kunci : Kinerja Penngurus, Kepuasan Anggota. CU Bonavantura. Abstract: this study aims to determine the effect of the perfomine the effect of the board of the credit union member satisfaction districts samalantan.The method used in this research is descriptive-quantitative ina.while the shape of the research is to study relations. population in this study all members of a credit union CU bonaventura in districts samalantan gorged district from 2011-2013,while the sample in this study amounted to 95 people.data collection technique used is the technique of indirect communication, and engineering studies documentary. data analysis shows the influence of the performance of the board of the credit union member satisfaction in districts samalantan bonaventura. Based on the 0,05 t/10 or95-10=85 the results obtained t  (0,085<0,190). Thus the zero hypothesis (Ho) accepted as true. The coefficient of determination test shows the effect of performance management to satisfaction of the remaining members 27.3%. 73,7%.performance management means effect on member satisfaction. . Keywords:Perfomance management,Member satisfaction,Cu Bonaventura.