Claim Missing Document
Check
Articles

Found 10 Documents
Search

Perancangan program aplikasi perpustakaan berbasis java pada smp Al-Muhajirin Dian Nazelliana; Purwanti Purwanti
Journal of Information System, Informatics and Computing Vol 5 No 2 (2021): JISICOM: December 2021
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Jayakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52362/jisicom.v5i2.613

Abstract

The purpose of the research entitled "Designing Java-Based Library Application Programs at the AL-MUHAJIRIN Middle School Library" which was designed with Netbeans IDE, XAMPP, and MySQL as the database, namely to assist the processes of transaction activities in the library and facilitate librarians in making student data reports, book data, loan data, return data, so there is no need to use paper media anymore. The design of this library application program goes through several stages, namely the requirements stage, the analysis stage, the design stage and implementation stage, and the deployment stage. In the process of making research reports and collecting data, the authors use qualitative research methods in the form of literature studies, observations and interviews conducted at Al-Muhajirin Junior High School located in Depok. To analyze this application, the author uses object-oriented analysis with Unified Modeling Language (UML).
APLIKASI PENGENALAN PLANET-PLANET TATA SURYA BERBASIS ANDROID Studi Kasus SDN CILEBUT 01 Adhiemas Rory; Purwanti Purwanti; Erlando Doni Sirait
Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research Vol 4 No 4 (2020): JISAMAR: Volume 4, Nomor 4, November 2020
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Jayakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah membuat sebuah aplikasi edukasi berbasis Android agar memudahkan pengguna atau siswa untuk belajar, membuat tampilan aplikasi semenarik mungkin agar pengguna atau siswa tidak mudah bosan, dan membuat fitur berupa latihan soal atau kuis mengenai planet-planet tata surya yang dapat membantu siswa dalam memahami materi yang diberikan. Metode penelitian yang digunakan adalah dengan melakukan analisis keadaan saat ini, identifikasi masalah, keadaan yang diinginkan, dan kebutuhan sistem. Setelah itu dapat dilakukan analisis untuk mengetahui kebutuhan dari sistem. Kebutuhan sistem yang dibuat diharapkan dapat menyelesaikan atau setidaknya dapat meminimalkan masalah yang ada. Adapun kebutuhan sistem berdasarkan masalah yang telah ada dan berdasarkan keadaan yang diinginkan adalah pengguna membutuhkan media pembelajaran baru sebagai pendamping media pembelajaran yang lama, dimana media tersebut dapat membuat pengguna tidak mudah jenuh dan pengguna dapat berinteraksi dengan media. Penulis dapat menarik kesimpulan bahwa aplikasi pengenalan planet-planet tata surya ini, dapat dijadikan tolak ukur sebagai kemajuan daya tangkap dan daya ingat siswa. Hasilnya siswa dapat lebih menyukai pembelajaran ini dan cepat memahami pembelajaran ini.
Perancangan Sistem Model Penentu Pemberian Pinjaman Koperasi Karyawan Permata Bank Menggunakan SVM Purwanti Purwanti; Tuti Handayani
STRING (Satuan Tulisan Riset dan Inovasi Teknologi) Vol 1, No 3 (2017)
Publisher : Universitas Indraprasta PGRI Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (294.241 KB) | DOI: 10.30998/string.v1i3.1557

Abstract

Currently,a loan is one of profitable business with a high risk. Many classification methods have been suggested in the literature to overcome this problem. But most are not accepted by experts for various reasons. Therefore,it is necessary to identify and distinguish between good and bad members so that the interested parties can take anactionto prevent nonperforming loans. This study usesSupport Vector Machine (SVM)Model to process the data on cooperative loan members either those in trouble with the installment payment or not. The result of the test by measuring the performance of the algorithm using the test method confusio matrix and ROC curves shows that the Support Vector Machine algorithm has high accuracy. In conclusion, it can be applied to determine the feasibility of a cooperative loan.
Application System Model for the Division of Technician Tasks at PT. Sari Coffee Indonesia Jakarta Purwanti Purwanti; Dian Nazelliana
Journal of Artificial Intelligence and Innovative Applications (JOAIIA) Vol 3, No 2 (2022): MAY
Publisher : Journal of Artificial Intelligence and Innovative Applications (JOAIIA)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this study was to determine the weaknesses and shortcomings of the technician application system at PT. Thus, Sari Coffee Indonesia Jakarta can design an application that will improve the application system that is currently running. The researcher hopes that the application that will be made will be useful for the company so that it supports employee performance and can provide benefits for the Sari Coffee Indonesia company. The research method used is Grounded (Grounded research) which is a research method based on facts and using analysis in the field with the aim of knowing the information system process for the division of technician tasks carried out within the scope of PT. Sari Coffee Indonesia. Keywords: System Model, Task division system, DAD
Sentosa Bank Customer Encrypted Data Information System Using Micro SD Saputra Dwi Nurcahya; Purwanti Purwanti; Dian Nazelliana
Journal of Information System, Informatics and Computing Vol 6 No 2 (2022): JISICOM: December 2022
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Jayakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52362/jisicom.v6i2.952

Abstract

Bank is one of the important companies both domestically and abroad. With a focus on savings and loans for financial or financial problems, Banking is able to assist the government in securing public money and assisting the community also in terms of borrowing money for business capital or other purposes. Large amounts of money storage make Banking one of the companies that are continuously monitored by parties who do not responsible, whether thieves, robbers, hackers, crackers, carding, or other malicious plans whose purpose is to take funds or use customer money stored for their personal needs. One of the crimes currently rife in banking cases is breaking into customer accounts and stealing money at ATMs by knowing the customer's account number and ATM PIN. Therefore, our group creates a security system to maintain the security of customer data, both in terms of authentication, access rights, integrity and other security factors. One way to secure customer accounts, especially Bank Sentosa customers, is to create a customer data encryption system and application login authentication system with Micro SD.
PKM Pembuatan dan Penggunaan Akun Shopee Untuk Meningkatkan Produk Umkm Di Masa Pandemi Sri Mardiyati; Dian Nazelliana; Purwanti Purwanti
Publikasi Pengabdian Masyarakat Komputer dan Teknologi (PUNDIMASKOT) Vol. 1 No. 2 (2022): PUNDIMASKOT: Desember 2022
Publisher : Yayasan Bina Internusa Mabarindo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (787.068 KB)

Abstract

Pandemi Covid-19 membuat perilaku masyarakat menjadi berubah, tidak terkecuali dengan perilaku konsumen. Terbatasnya ruang gerak masyarakat untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari aklibat adanya Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) membuat masyarakat lebih memilih untuk berbelanja kebutuhan harian melalui e-commerce. Fenomena ini tentu saja membuat bisnis e-commerce semakin melesat. Data Global Web Index (GWI) pada kuartal ke-3 Tahun 2020 menyebutkan bahwa sebanyak 78.2 % pengguna internet dengan usia 16-64 tahun menggunakan aplikasi belanja online pada HANDPHONE dan tablet mereka untuk bertransaksi di e-commerce. Sedangkan jumlah pengunjung pada situs web-nya hanya sebanyak 22% saja. Data tersebut menunjukkan bahwa konsumen lebih memilih berbelanja menggunakan aplikasi belanja online dibandingkan web. Salah satu e-commerce yang paling banyak dikunjungi oleh konsumen Indonesia adalah Shopee. Hal ini berdasarkan data Similar Web pada September 2021 yang menyebutkan bahwa Shopee menjadi aplikasi e-commerce nomor satu yang paling banyak dikunjungi di Indonesia, mengalahkan Tokopedia dan Lazada. Laporan iPrice di Q4-2020 juga menyatakan bahwa Shopee menjadi platform marketplace dengan pengguna aktif terbanyak di Indonesia dengan jumlah pengunjung bulanan 129,320,800. Selain itu, Shopee juga berhasil mendapatkan 26,92 juta Unique Daily Actives Users (DAU) atau pengguna aplikasi aktif harian yang mengakses melalui Android di Indonesia pada Agustus 2021. Melihat capaian-capaian Shopee tersebut, dapat memberikan kesempatan bagi penjual untuk menjangkau banyak pembeli dan meraih keuntungan. Shopee juga memberikan kemudahan bagi penjual untuk membuka toko serta tanpa biaya atau gratis. Selain itu, Shopee juga memberikan banyak promo, salah satunya ‘gratis ongkos kirim’. Promo ini tentunya sangat berdampak baik bagi penjual asalkan toko tersebut sudah ikut mendaftar ‘promo gratis ongkir’. Masih banyak keunggulan Shopee lainnya bagi para penjual. Untuk itu, tak ada salahnya jika kita mulai membuka toko di Shopee agar kita bisa santai menjadi bos di rumah tanpa perlu repot-repot berjualan di lapak yang mahal.
PKM Pemanfaatan Canva untuk Presentasi di PT. Dwimitra Elektrindo Dian Nazelliana; Purwanti Purwanti; Saputra Dwi Nurcahya; Sri Mardiyati
Abdi Jurnal Publikasi Vol. 1 No. 5 (2023): Mei
Publisher : Abdi Jurnal Publikasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research discusses training on the use of Canva's graphic design platform for presentations at PT. Dwimitra Elektrindo. The purpose of this research is to find out how far training on using Canva can improve employees' skills in making attractive and professional presentations. The method used is qualitative research with data collection techniques in the form of interviews and observations. The results of the research show that training on using Canva is very effective in improving employees' skills in making presentations. Employees can make better use of Canva's features, such as using the right templates, images and layouts so that the resulting presentations are more attractive and professional. In addition, employees can also better understand the applicable graphic design principles so that the resulting presentations are not only attractive, but also easily understood by the audience. Nonetheless, training on the use of Canva is only limited to providing an introduction and basic techniques, so further development is needed to increase the ability of employees to use Canva optimally. Keywords: Canva, presentation, training, employees, graphic design, qualitative.
APLIKASI TOKO ALAT MUSIK DENGAN KEAMANAN PASSWORD KRIPTOGRAPI KODE GESER Purwanti; Dian Nazelliana; Saputra Dwi Nurcahya
Jurnal Indonesia : Manajemen Informatika dan Komunikasi Vol. 4 No. 2 (2023): Jurnal Indonesia : Manajemen Informatika dan Komunikasi (JIMIK)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) AMIK Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35870/jimik.v4i2.252

Abstract

This encryption technique is used to secure customer data by shifting the characters in the message. This technique is used in musical instrument store applications to ensure the security of customer information such as personal details and financial information. This application was made to make it easier for users to find and buy the desired musical instrument online. Users can create accounts, enter personal information, and generate passwords that are encrypted with slide code cryptography. Customer information will be stored securely on the application server, only to be accessed with the correct password. Password security is very important to protect customer personal data and prevent unauthorized access by unauthorized parties. By implementing a sliding code cryptographic password security system, this musical instrument store application can provide additional security for users and protect their personal information from cyber threats. In conclusion, the sliding code cryptographic password security application is an effective solution to ensure customer data security and makes it easier for users to search and buy musical instruments online.
Sistem Informasi Kendali Disposisi dan Arsip di Sudin Gulkarmat Jakarta Pusat Muhamad Taufik Hidayat; Purwanti Purwanti; Santy Handayani
Jurnal Riset dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI) Vol 4, No 04 (2023): Jurnal Riset dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI)
Publisher : Universitas Indraprasta PGRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30998/jrami.v4i04.4719

Abstract

Tujuan pengembangan sistem informasi kendali disposisi dan arsip ini adalah untuk mempermudah pengelolaan disposisi pimpinan dan arsip yang di Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Kota Administrasi Jakarta Pusat agar pekerjaan pengelolaan disposisi dan arsip lebih efektif dan efisien. Metode penelitian yang digunakan dalam sistem informasi kendali disposisi dan arsip di Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Kota Administrasi Jakarta Pusat ini adalah metode air terjun (waterfall), wawancara dengan pihak terkait dan melakukan dokumentasi untuk mendapatkan informasi yang dibutuhkan. Peneliti juga melakukan penelitian dengan membandingkan melalui referensi buku dan media lain yang memuat informasi yang dibutuhkan, menganalisa kebutuhan, implementasi, dan pengkodean. Aplikasi Sistem Informasi ini membantu waktu kerja lebih efektif dan efisien, membuat pengelolaan surat, arsip, serta memonitoring tindak lanjut lebih mudah dan terkomputasi.
Pelatihan Materi Berhitung Sambil Bermain untuk Anak Dengan Aplikasi yang Interaktif pada PAUD Budi Harapan Purwanti Purwanti; Dian Nazelliana; Saputra Dwi Nurcahya; Sri Mardiyati
Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia (JPMI) Vol. 1 No. 2 (2023): Desember
Publisher : Publikasi Inspirasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62017/jpmi.v1i2.192

Abstract

Pelatihan ini bertujuan untuk menginvestigasi dampak pelatihan materi berhitung sambil bermain dengan aplikasi interaktif pada Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di lembaga Budi Harapan. Pendidikan matematika dasar pada anak usia dini merupakan fokus utama, dan metode pembelajaran yang dikombinasikan dengan unsur permainan dan teknologi interaktif menjadi pendekatan inovatif yang diuji dalam penelitian ini. Pelatihan ini dilaksanakan dengan melibatkan anak-anak usia dini di PAUD Budi Harapan. Penggunaan aplikasi interaktif dalam pembelajaran matematika dasar diintegrasikan dengan kegiatan bermain untuk menciptakan pengalaman pembelajaran yang menyenangkan dan efektif. Evaluasi dilakukan melalui pengukuran keterampilan berhitung anak, keterlibatan mereka dalam pembelajaran, dan tanggapan guru terhadap implementasi metode ini. Hasil menunjukkan peningkatan yang signifikan dalam keterampilan berhitung anak-anak usia dini setelah mengikuti pelatihan ini. Tingkat keterlibatan dan antusiasme anak-anak dalam pembelajaran juga meningkat, menciptakan lingkungan belajar yang positif. Guru memberikan dukungan positif terhadap metode pembelajaran ini, melihat manfaatnya dalam meningkatkan keterampilan berhitung dan motivasi belajar anak.