Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

PENGEMBANGAN INSTRUMEN KENDALI DIRI (SELF CONTROL) REMAJA DI KABUPATEN MALANG Titin Kholisna; Siti Fatimah
Jurnal Riset Intervensi Pendidikan (JRIP) Vol 1 No 1 (2019): Januari
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengembangan Rekarta Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (201.899 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan instrument kendali diri (self control) yang memiliki tingkat validitas dan reliabilitas yang memadai. Lokasi penelitian bertempat di wilayah Kabupaten Malang dengan menggunakan tehnik cluster random sampling. Uji coba instrument menggunakan analisis eksploratori dan konfirmatori dengan loading factors lebih dari 0,5. Hasil dari pengembangan instrument kendali diri remaja diperoleh 155 item. Dilakukan uji coba item pertamamenghasilkan 91 item valid, dilanjutkan uji coba kedua dihasilkan 52 item valid dan uji coba ketiga diperoleh 26 item valid dengan korelasi ? 0.5. Menghasilkan uji reliabilitas sebesar 0.852 yang berarti sangat tinggi. Berdasarkan analisis dihasilkan satu sub indicator baru dari lima sub indikator sebelumnya. Sehingga instrument kendali diri remaja telah diperoleh 26 item valid dengan enam indikator dari dua variabel yaitu mengendalikan emosi dan disiplindiri.
PENGEMBANGAN WISATA EDUKATIF DI KAWASAN PANTAI BALEKAMBANG, KABUPATEN MALANG Mohamad Mambaus Su'ud; Titin Kholisna; Silvi Nur Afifah
at-tamkin: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2019): At-Tamkin - Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Islam Raden Rahmat Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33379/attamkin.v2i2.518

Abstract

Kabupaten Malang merupakan wilayah dengan potensi wisata alam yang sangat besar, tercatat terdapat 64 obyek wisata di kabupaten Malang, terbanyak ialah kawasan pantai dan pemandian. Menurut catatan dinas pariwisata, pengunjung wisatawan di Kabupaten malang, setiap tahun meningkat sekitar 26 %. Tujuan PKM ini ialah dilakukan untuk mengembangan wisata yang bisa memberi pengetahuan/edukasi kepada wisatawan. Metode dalam kegiatan ini ialah menggunakan pendekatan Participatory Rural Apprasial (PRA) yakni memacu keberdayaan masyarakat lokal dalam mengelola dan menggalang pengetahuan terkait budaya, lingkungan hidup, dan kebencaan. Kegiatan pengabdian masyarakat ini telah memberikan pilihan tujuan dan preferensi wisata bagi wisatawan. Selain Balekambang yang sudah terkenal sebagai pantai yang indah, sebelah timur Regent telah memberikan tambahan nilai edukasi.
Kearifan Lokal Desa Nanasan Titin Kholisna; Lutfiatus Zuhro; Nurul Lail Rosyidatul Muammaroh; Abdul Latif; R.R. Hesty Setyodyah Lestari; Muhammad Nafi’
Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tipis Wiring Vol 3 No 2 (2024): Tepis Wiring: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unversitas Islam Raden Rahmat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33379/tepiswiring.v3i2.4351

Abstract

The local wisdom is capital for every resident so that they are able to survive and survive. Each village offers a variety of beauty, such as the hamlet of Nanasan which implies natural tourism potential as well as beautiful and interesting culture. Our psychology study program at Raden Rahmat Islamic University implements the tridharma of service in participatory programs in efforts to build and develop villages in Nanasan hamlet. The abundant natural wealth that we found is coffee, clove, ginger and sweet potato plantations. Including natural tourism in beautiful valleys accompanied by dance culture and customs which are always enlivened in celebratory ceremonies. The urgency of this service is how residents are aware of continuing to strive to protect and care for nature through developing human resources through useful education. Keywords: local wisdom, nanasan village