Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

TERPAAN MEDIA SOSIAL DAN EKUITAS MEREK Feby Almaida; Arintowati Hartono; Rosita Anggraini; Irwansyah Irwansyah; Niken Febrina Ernungtyas
Jurnal Ilmu Komunikasi Acta Diurna Vol 16 No 1 (2020)
Publisher : Jurusan Ilmu Komunkasi FISIP Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (506.726 KB) | DOI: 10.20884/1.actadiurna.2020.16.1.2012

Abstract

Media sosial menggeser strategi komunikasi pemasaran konvensional menjadi digital. Pemanfaatan media sosial khususnya Instagram dalam komunikasi pemasaran dilakukan oleh Bogor Coklat & Snack untuk meningkatkan ekuitas merek. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan terpaan media sosial terhadap ekuitas merek dalam konteks akun Instagram @bogorcoklat. Penelitian ini mengunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian eksplanatif. Pengumpulan data menggunakan survei melalui kuesioner daring dan mengumpulkan 100 responden. Analisis data menggunakan analisis univariat untuk data demografi dan analisis bivariat untuk mendeskripsikan pengaruh. Uji validitas dan reliabilitas menunjukkan bahwa seluruh variabel valid dan reliabel. Sedangkan berdasarkan uji regresi menunjukkan variabel terpaan media sosial secara statistis signifikan mempengaruhi ekuitas merek pada level moderat cenderung kuat. Namun, terpaan media sosial hanya berhasil menjelaskan 36,3% faktor yang mempengaruhi ekuitas merek. Sehingga penelitian lebih lanjut perlu dilakukan untuk mengeksplorasi faktor-faktor tersebut.
TERPAAN MEDIA SOSIAL DAN EKUITAS MEREK Feby Almaida; Arintowati Hartono; Rosita Anggraini; Irwansyah Irwansyah; Niken Febrina Ernungtyas
Jurnal Ilmu Komunikasi Acta Diurna Vol 16 No 1 (2020)
Publisher : Jurusan Ilmu Komunkasi FISIP Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (506.726 KB) | DOI: 10.20884/1.actadiurna.2020.16.1.2012

Abstract

Media sosial menggeser strategi komunikasi pemasaran konvensional menjadi digital. Pemanfaatan media sosial khususnya Instagram dalam komunikasi pemasaran dilakukan oleh Bogor Coklat & Snack untuk meningkatkan ekuitas merek. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan terpaan media sosial terhadap ekuitas merek dalam konteks akun Instagram @bogorcoklat. Penelitian ini mengunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian eksplanatif. Pengumpulan data menggunakan survei melalui kuesioner daring dan mengumpulkan 100 responden. Analisis data menggunakan analisis univariat untuk data demografi dan analisis bivariat untuk mendeskripsikan pengaruh. Uji validitas dan reliabilitas menunjukkan bahwa seluruh variabel valid dan reliabel. Sedangkan berdasarkan uji regresi menunjukkan variabel terpaan media sosial secara statistis signifikan mempengaruhi ekuitas merek pada level moderat cenderung kuat. Namun, terpaan media sosial hanya berhasil menjelaskan 36,3% faktor yang mempengaruhi ekuitas merek. Sehingga penelitian lebih lanjut perlu dilakukan untuk mengeksplorasi faktor-faktor tersebut.
Terpaan Iklan Digital, Word Of Mouth dan Komunikasi Pemasaran Interaktif pada Keputusan Pembelian Produk Perawatan Tubuh Paramita Purnama; Rosita Anggraini; Arintowati Hartono; Irwansyah; Niken F. Ernungtyas
KOMUNIDA : Media Komunikasi dan Dakwah Vol 9 No 2 (2019): Komunida: Media Komunikasi dan Dakwah
Publisher : Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah IAIN Parepare

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (314.433 KB) | DOI: 10.35905/komunida.v9i2.1123

Abstract

Media Social Instagram turn marketing communication into interactive. On theother hand conventional approaches such as word of mouth are still used to drivepurchasing decisions. The study discusses four main concepts namely exposure toadvertising on social media, word of mouth, and interactive marketing communication asindependent variables. While the purchase decision as the dependent variable. The articleaims to describe the influence between advertising exposure, word of mouth andinteractive marketing communication on purchasing decisions in the context of body careproducts and services. This study collects data through online surveys. Respondents (n =100) come from Instagram account followers @thecliniccipete and are chosen based onmembership or have made a previous purchase. Data analysis used univariate analysisfor demographic data and bivariate analysis for variables. Bivariate analysis uses simple linear regression to test three hypotheses. The result of regression test shows thatstatistically all hypotheses have an influence on purchasing decisions with different levelsof influence strength. Ad exposure and word of mouth variables show a strong influenceon purchasing decisions. However, interactive marketing communication shows amoderate influence on purchasing decisions. Based on the three hypotheses known wordof mouth is the most powerful variable that explains purchasing decisions in the contextof body care products and services.