Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

Tradisi Ulur-Ulur Ditinjau Dari Pendekatan Konstrukstivisme Sebagai Upaya Penguatan Pendidikan Nilai Dalam Pembelajaran IPS Tricahyono, Danan; Sariyatun, Sariyatun
Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal Vol 7, No 1 (2021): January 2021
Publisher : Magister Pendidikan Nonformal Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/aksara.7.1.79-88.2021

Abstract

Globalization has a negative influence that has an impact on shifting the orientation of the value of life, so local wisdom is needed as a means of protection. Local wisdom contains positive values that can be passed on to the current generation as a way of life. The purpose of this study is to provide an alternative to social studies learning with a constructivist approach as an effort to strengthen value education. The research method used is through a literature study. This article will describe the history of the ulur-ulur tradition, the procession of ulur-ulur, and alternative conceptual ideas of the McClintock and Black constructivism model which consists of seven stages, namely observation, interpretation construction, contextualization, learning cognitive skills, collaboration, multiple interpretations, and multiple manifestations.Globalisasi membawa pengaruh negatif yang berdampak pada pergeseran orientasi nilai kehidupan maka diperlukan kearifan lokal sebagai sarana proteksi. Kearifan lokal memiliki kandungan nilai-nilai positif yang dapat diwariskan kepeda generasi saat ini sebagai pegangan hidup. Tujuan penelitian ini memberikan alternatif pembelajaran IPS dengan pendekatan konstruktivisme sebagai upaya untuk penguatan pendidikan nilai. Metode penelitian yang digunakan melalui studi pustaka. Artikel ini akan memaparkan sejarah tradisi ulur-ulur, prosesi upacara ulur-ulur dan alternatif gagasan konseptual model konstruktivisme McClintock dan Black yang terdiri atas tujuh tahapan yaitu observasi, konstruksi interpretasi, kontekstualisasi, belajar keahlian kognitif, kolaborasi, interpretasi jamak, dan manifestasi jamak.
PEREMPUAN SAMIN PASCA-REFORMASI: PERSPEKTIF EKOFEMINISME : ECOFEMINIST PERSPECTIVES Muhammad Khoiruddin; Tricahyono, Danan; Handayani, Rinda
Jurnal Masyarakat dan Budaya Vol. 25 No. 3 (2023): Jurnal Masyarakat dan Budaya
Publisher : LIPI Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55981/jmb.2023.2273

Abstract

This paper departs from the lack of historical studies that discuss the issue of ecofeminism in Indonesia. The purpose of writing this article is to describe Samin women and nature in the concept of ecofeminism, the rejection of cement factories by Samin women, and the balance of the roles of women and men in the domestic sphere when Samin women resist. This study used a historical method consisting of four steps: 1. Heuristics is the collection of historical sources. 2. Verify sources. 3. Through external and internal criticism. 4. Interpretation of data that has been obtained through the process of data synthesis and analysis. 4. Historiography is writing history using descriptive analysis. The results of this study show that ecofeminism first developed in the West in the 1970s—1980s. Historically, the people’s movement began during the Dutch colonial government. The motives of the Samin community movement are based on social, economic, and spiritual factors. Samin women show the concept of Samin women with nature, and nature has a fairly respectable position. This is reflected in the view of the Samin people, who represent the earth as “mother”. This shows the close relationship between the earth and women. The driving factor for the transformation of Samin women from the domestic sphere to the public sphere is the green revolution of globalization. The post-reform Samin women’s movement is evidenced by her involvement in rejecting cement development in the Sukolilo area, Pati, Central Java.
Strengthening Awareness of Post-Identity as Asset for Society 5.0 through Reflective Learning Tricahyono, Danan
Pancasila: Jurnal Keindonesiaan Vol. 2 No. 2 (2022): VOLUME 2 ISSUE 2, OCTOBER 2022
Publisher : Badan Pembinaan Ideologi Pancasila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52738/pjk.v2i2.118

Abstract

The background of this article departs from the development of the times that provide opportunities and challenges to humanity in facing the era of society 5.0. The purpose of writing this article is to strengthen post-identity awareness through reflective learning in the subject of civic education (Pkn). The writing of this article uses conceptual ideas. Society 5.0 wants to create a community that truly enjoys life. Social reform in society 5.0 will create an ever-changing society by having foresight, a society that upholds tolerance, and a society where every person can lead an active and enjoyable life. Reflective learning has five hierarchies of thought processes, including 1) reporting, 2) responding, 3) relating, 4) reasoning and 5) reconstructing. Reflective learning strengthens the post-identity awareness of students in the face of the era of society 5.0. Post-identity consciousness has a relationship with the concept of global diversity. To achieve global diversity, students must be able to reflect and be responsible for the experience of diversity and social justice. This post-identity awareness is capital for strengthening tolerance and caring for Indonesian pluralism to welcome the life of the society 5.0 era. The direction of civic education and society 5.0 has the same mission of realizing a humanist order of society.
Pancasila As a Progressive Spirit of Character Development: Generation Z Siswantoro, Muhammad Irwawan; Tricahyono, Danan
Pendekar: Jurnal Pendidikan Berkarakter Vol 8, No 3 (2025): September
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/pendekar.v8i3.32183

Abstract

Abstract: Generation Z faces the challenge posed by the diminishing significance of Pancasila values in defining the nation's identity. This article aims to examine the importance of Pancasila as a progressive spirit in shaping the character of the Indonesian nation based on Pancasila values. This study employs a qualitative methodology that focuses on literature review research. We collect data and information from articles, journals, and other primary and secondary data sources. The results of his research outline the values of each Pancasila precept and its relevance in the life of the nation and state, emphasizing the importance of respect for plurality, justice, unity, democracy, and social equality. Pancasila's progressive spirit plays a role in forming a tough, nationalist, and fair generation Z, with the aim of creating a national character based on Pancasila's values. This research has contributed to making Pancasila a value that lives in the joints of Generation Z's lives of Generation Z.Abstrak: Generazi Z menghadapi tantangan lunturnya nilai-nilai Pancasila sebagai kepribadian bangsa. Artikel ini memiliki tujuan mengkaji pentingnya Pancasila sebagai roh progresif dalam membentuk karakter bangsa Indonesia yang berdasarkan nilai-nilai Pancasila. Penelitian ini menggunakan metodologi kualitatif dengan jenis penelitian studi pustaka. Data dan informasi dikumpulkan dari artikel, jurnal, dan sumber data lainnya, baik primer maupun sekunder. Hasil penelitiannya menguraikan nilai-nilai setiap sila Pancasila dan relevansinya dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, menekankan pentingnya penghormatan terhadap pluralitas, keadilan, persatuan, demokrasi, dan pemerataan sosial. Pancasila sebagai roh progresif berperan untuk membentuk generasi Z yang tangguh, nasionalis, dan berkeadilan, dengan tujuan menciptakan karakter bangsa yang berdasarkan nilai-nilai Pancasila. Penelitian ini memiliki kontribusi untuk menjadikan Pancasila sebagai nilai yang hidup dalam sendi-sendi kehidupan generazi Z.
Mengajarkan Pancasila secara Dialogis pada Generasi Muda Tricahyono, Danan
Bhinneka Tunggal Ika: Pancasila Jurnal Internasional Berbahasa Indonesia Vol. 1 No. 1 (2024): VOLUME 1 NOMOR 1 NOVEMBER 2024
Publisher : Badan Pembinaan Ideologi Pancasila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52738/bti.v1i1.3

Abstract

Permasalahan bangsa Indonesia seperti terjadinya degradasi moral memiliki hubungan dengan pembelajaran Pancasila yang belum ideal. Pendidikan Pancasila memiliki posisi strategis sebagai matakuliah yang berkontribusi dalam penguatan karakter peserta didik berlandaskan nilai-nilai Pancasila. Penelitian menggunakan metode kualitatif. Tahapan penelitian kualitatif meliputi: 1. Menyusun kerangka konseptual, 2. Menentukan rumusan masalah, 3. Memilih sampel dan membatasi penelitian, 4. Penyiapan instrumen, 5. Pengumpulan data, 6. Analisis data, dan 7. Menguji kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan jika landasan filosofis pendidikan dialogis menggunakan pemikiran Bakhtin, Vygotsky, Freire, dan Alexander. Terdapat lima langkah pendekatan dialogis yaitu 1. peserta didik diberi kesempatan dan dorongan untuk bertanya, mengemukakan pendapat, dan mengomentari ide dan masalah yang muncul dalam pelajaran; 2. Pendidik terlibat dalam diskusi dengan peserta didik yang menggali dan mendukung pengembangan pemahaman mereka tentang isi; 3. Pendidik mempertimbangkan kontribusi peserta didik dalam mengembangkan tema mata pelajaran dan dalam merencanakan kegiatan yang memungkinkan peserta didik mengejar pemahaman mereka sendiri, melalui pembicaraan dan kegiatan lainnya; dan 4. Pendidik menggunakan pembicaraan untuk memberikan kerangka kontekstual kumulatif, berkelanjutan, untuk memungkinkan keterlibatan peserta didik dengan pengetahuan baru yang ditemui. Pembelajaran dialogis pada materi sejarah perumusan Pancasila. Sesi akhir pembelajaran peserta didik mengambil inspirasi akan pentingnya hidup bertoleransi.