This Author published in this journals
All Journal Attoriolong
Ariyani, A. Rina
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peranan Baddare Daeng Situru dalam Mempertahankan Kemerdekaan di Maros 1945 – 1949 Ariyani, A. Rina; Amirullah, Amirullah; Bahri, Bahri
Attoriolong Vol 19, No 1 (2021): Attoriolog Jurnal Pemikiran Kesejarahan dan Pendidikan Sejarah
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui latar belakang kehidupan Baddare Daeng Situru, strategi Baddare Daeng Situru dalam mempertahankan kemerdekaan di Maros, serta dampak dari perjuangan Baddare Daeng Situru dalam mempertahankan kemerdekaan di Maros. Penelitian ini menggunakan metode penelitian sejarah yang terdiri atas empat tahapan yaitu: heuristik (pengumpulan data atau sumber), kritik sumber yang terdiri dari kritik intern dan ekstern, interpretasi atau penafsiran sumber dan historiografi yaitu penulisan sejarah.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa di Maros terdapat salah seorang tokoh pejuang yang bernama Baddare Daeng Situru yang telah berperan penting dalam oraganisasi Kelaskaran di Maros khususnya di Camba. Baddare Daeng Situru adalah keturunan bangsawan yang memiliki sifat yang luar biasa. Dalam perjuangannya mempertahankan kemerdekaan Baddare Daeng Situru menggunakan taktik strategi sistem sabotase dan sistem bersenjata. Akibat adanya perlawanan yang dilakukan oleh Baddare Daeng Situru terjadi politik adu domba, keadaan perekonomian masyarakat tidak stabil. Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa Baddare Daeng Situru sebagai salah satu tokoh pejuang memiliki peran penting dan pengaruh yang besar dalam perjuangannya mempertahankan kemerdekaan di Maros.