Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Peningkatan Digital Skill Melalui Pelatihan Pemanfaatan Google Drive Dekstop Untuk Mendukung Kinerja Penyimpanan Data Digital Secara Online bagi Guru di SMKN 3 Muaro Jamb Khairuldi; Jasmir; Sani Wijaya, Ibnu; Novianto, Yudi; Nugroho, Agus; Haris, Abdul
Jurnal Pengabdian Masyarakat UNAMA Vol 3 No 1 (2024): JPMU Volume 3 Nomor 1 April 2024
Publisher : LPPM Universitas Dinamika Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33998/jpmu.2024.3.1.1572

Abstract

Laporan pengabdian masyarakat ini membahas upaya peningkatan digital skill pada guru di SMKN 3Muaro Jambi melalui pelatihan pemanfaatan Google Drive Desktop. Penyimpanan data digital secaraonline telah menjadi kebutuhan esensial dalam konteks pendidikan modern. Tujuan pengabdian iniadalah meningkatkan pemahaman dan keterampilan guru dalam menggunakan Google Drive Desktopsebagai alat penyimpanan data yang efisien dan dapat diakses secara kolaboratif. Metode pelaksanaanpengabdian mencakup penyelenggaraan workshop dan pelatihan intensif bagi para guru SMKN 3Muaro Jambi. Materi pelatihan meliputi pengenalan fitur Google Drive Desktop, proses penyimpanandata secara online, manajemen file, dan kolaborasi dalam lingkungan digital. Selain itu, dilakukanjuga pemantauan dan evaluasi secara berkala untuk mengukur perkembangan dan efektivitaspelatihan. Hasil dari kegiatan ini dapat terlihat dalam peningkatan kinerja guru dalam halpenyimpanan dan pengelolaan data digital dan hasi ini dapat dilihat pada hasil pretest sebelumkegiatan pelatihan dan posttest setelah kegiatan dimana peserta pelatihan mengalami peningkatankemampuannya berdasarkan score test tersebut. Dalam penerapan Google Drive Desktop diharapkandapat mempermudah akses, kolaborasi, dan pengamanan data secara efisien. Selain itu, melaluikegiatan ini juga dapat terciptanya lingkungan pembelajaran yang lebih modern dan adaptif terhadapperkembangan teknologi informasi. Dengan demikian, laporan pengabdian masyarakat inimemberikan gambaran komprehensif mengenai upaya peningkatan digital skill guru di SMKN 3 MuaroJambi melalui pelatihan pemanfaatan Google Drive Desktop. Kesimpulan dan rekomendasi yangdihasilkan dari pengabdian ini dapat menjadi landasan bagi pengembangan lebih lanjut dalammeningkatkan kapasitas digital guru dan mendukung integrasi teknologi dalam pendidikan di eradigital. Pada kegiatan PKM di laksanakan di Aula pertemuan guru dimana para peserta membawaperangkat laptop masing-masing dengan koneksi internet yang ada diruangan tersebut. Adapun luarandari kegiatan ini adalah publikasi jurnal di Jurnal Pengabdian Masyarakat Universitas DinamikaBangsa Jambi (JPMU)
Perancangan Sistem Informasi Penyewaan Rumah Pada Kontrakan Tunggal Abadi Ibnu Yahya, Muslimin; Sani Wijaya, Ibnu; Setiawan, Roby
Jurnal Manajemen Teknologi Dan Sistem Informasi (JMS) Vol 5 No 1 (2025): JMS Vol 5 No 1 Maret 2025
Publisher : LPPM STIKOM Dinamika Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33998/jms.2025.5.1.2007

Abstract

Kontrakan Tunggal Abadi is a provider of rental houses located on Jl. Batam Lrg. Tukang Jahit. Currently, data management for rentals is still using a ledger as a storage medium. Although the stored data is sufficient for now, searching for tenant data often encounters difficulties because all previous data must be manually reviewed. Additionally, the manual data processing through handwritten records causes various issues, such as difficulties in managing rental data, data storage, and data security. The risk of data loss is high, as everything is stored in a single ledger, and maintaining confidentiality is challenging due to limited access control. The purpose of this study is to analyze the existing system and design a more efficient rental house information system. The steps to be taken include identifying the problems, gathering information based on theoretical foundations, collecting data through observation and interviews, and analyzing the issues faced by Kontrakan Tunggal Abadi to find appropriate solutions. The system development will use the Waterfall model, with implementation in PHP and MySQL DBMS. The goal is to create an application that simplifies data processing and report generation, while also providing insights into the concepts of information system design for rental house administration based on web technology.