Claim Missing Document
Check
Articles

Found 15 Documents
Search

Implementasi Koordinat Google dan Citra Kamera Pada Aplikasi Monitoring Petugas Berbasis Android Bayu Priyatna; Fitria Nurapriani
BUANA ILMU Vol 5 No 1 (2020): Buana Ilmu
Publisher : Universitas Buana Perjuangan Karawang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36805/bi.v5i1.1219

Abstract

The development of technology is currently so fast, the use of various fields, especially in telecommunications, is now increasingly being improved and developed, such as the internet network, which has now reached the fourth generation or 4G, now a new technology has emerged, namely 5G. In addition to the internet, some technologies are widely developed by Google, where Google is a United States company engaged in services, with its flagship product being the Web Browser, Google Map which is now in great demand by the public to find information, in addition to web browsers and google maps. Many other technologies are beneficial for software developers and the general public. The Android operating system currently dominates the market as an Open Sources platform used for making mobile-based applications by developers, ranging from games, e-learning, ebooks, e-commerce and so on both free and paid, DISKOMINFO which regulates all systems spread across the entire Bekasi district, but currently the problems faced by KOMINFO Bekasi are; The points of location for the distribution of consumers are not mapped so that the division of the area is difficult to determine, field officers, visit not on time and so on. The method in this research is using UCD. The test results using alpha testing from the field officer data showed that 79.62% strongly agreed, 9.26% agreed, and the rest disagreed. Most of the officers agreed with the system that had been made, and only a few officers disagreed with the application. From the admin officers and finance data, it shows that 90.44% strongly agree, 1.55% agree, and the rest disagree. It can be concluded that the monitoring system that has been created is easy and feasible to use. Keywords: Google, DISKOMINFO, Monitoring, Alpha testing, Bekasi. Perkembangan Teknologi sekarang ini semaking cepat, pemanfaattan diberbagai bidang terutama pada telekomunikasi kini semakin terus diperbaiki dan dikembangkan sepertihannya jaringan internet yang kini sudah sampai kepada generasi ke empat atau 4G bakan kini sudah muncul teknologi baru yaitu 5G. Selain internet tedapat juga teknologi yang banyak dikembangkan oleh Google, dimana google merupakan perusahaan Amerika serikat yang bergerak dibidang jasa atau Service, dengan produk andalannya adalah Web Browser, Google Map yang kini banyak diminati oleh kalangan masyarakat untuk mencari informasi, selain web browser dan google map masih banyak teknologi lainnya yang sangat berguna bagi pengembang software maupun masyarakat umum. Android sistem operasi yang saat ini mendominasi pasar sebagai platform Open Sources yang digunakan untuk pembuatan aplikasi berbasis mobile oleh para pengembang, mulai dari games, e-learning, ebook, ecommerce dan lain sebagainya baik gratis maupun berbayar, DISKOMINFO yang mengatur seluruh sistem yang tersebar di seluruh wilayah kabupaten Bekasi, namun saat ini prmasalahan yang dihadapi KOMINFO Bekasi adalah; Titik-titik lokasi penyebaran konsumen tidak di petakan sehingga pembagian wilayah sulit untuk ditetapkan, Kunjungan petugas lapangan tidak tepat waktu dan lain sebagainya. Metode dalam pengembangan ini menggunakan UCD. Hasil pengujian menggunakan alpha testing dari data petugas lapangan menunjukan bahwa 79,62% menyatakan sangat setuju, 9,26% menyatakan setuju dan sisanya menyatakan tidak setuju. Sebagian banyak petugas setuju dengan sistem yang telah dibuat dan hanya sedikit petugas yang tidak setuju dengan aplikasi tersebut. Dari data admin petugas dan keuangan menunjukan bahwa 90,44% menyatakan sangat setuju, 1,55% menyatakan setuju dan sisanya menyatakan tidak setuju. Dapat disimpulkan bahwa sistem monitoring yang telah dibuat mudah dan layak untuk digunakan. Kata Kunci: Google, DISKOMINFO, Monitoring, Alpha testing, Bekasi.
MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI DAN KONEKSI MATEMATIK SISWA SMP MELALUI STRATEGI THINK TALK WRITE Fitria Nurapriani
BUANA ILMU Vol 1 No 1 (2016): Buana Ilmu
Publisher : Universitas Buana Perjuangan Karawang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36805/bi.v1i1.97

Abstract

Abstrak Tujuan penelitian ini adalah untuk menelaah pencapaian dan peningkatan kemampuan pemahaman dan komunikasi matematik siswa SMP dengan pendekatan pembelajaran induktif dan dengan pembelajaran biasa. Penelitian ini merupaka kuasi eksperimen dengan desain tes pretest dan postest. Pengmabilan sampel dalam penelitian ini menngunakan sampel yang dipilih kelas yaitu terdiri dari siswa kelas VII sebanyak 31 kelas eksperimen dan 31 siswa kelas kontrol. Metode pengumpulan data adalah tes, instrumen tes mencakup tes kemampuan komunikasi dan kemampuan koneksi matematik Kata kunci : Strategi TTW, kemampuan Komunikasi dan koneksi siswa
Analysis of the Effect Quality Service on Telkomsel Customer Satisfaction in Karawang with the Servqual Method Karya Suhada; Lila Setiyani; Siti Aisyah; Fitria Nurapriani
Buana Information Technology and Computer Sciences (BIT and CS) Vol 2 No 1 (2021): Buana Information Technology and Computer Sciences (BIT and CS)
Publisher : Information System; Universitas Buana Perjuangan Karawang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (303.086 KB) | DOI: 10.36805/bit-cs.v2i1.1272

Abstract

This study aims to determine the effect of service quality an important factor of the service business is the assessment of service quality which is strongly influenced by the perceptions and expectations of each customer. The dimensions of service quality are divided into 5 main dimensions, namely: reliability, responsiveness, assurance, empathy and tangible.This study includes associative research or relationships using quantitative approach. The sample in this study was Telkomsel customers in Karawang Regency who used the MyTelkomsel application. A sample of 100 respondents was determined the sampling snowball method. The research instrument was in the form of a questionnaire. The results of the analysis using SPSS version 16 show that: (1) Reliability influences customer satisfaction (2) Responsiveness influences customer satisfaction (3) Assurance and certainty influences consumer satisfaction (4) Empathy influences customer satisfaction (5) Tangible influences to customer satisfaction.
Implementasi Sistem Rekrutmen Karyawan PT. Buana Sejahtera Sentosa Menggunkan Metode Pengujian Black Box Jihan Kamelia Pasaribu; Shofa Shofia Hilabi; Fitria Nurapriani
INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer Science Vol 5 No 2 (2022): INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer Science
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/intecoms.v5i2.5031

Abstract

Buana Sejahtera Sentosa Karawang adalah jasa tenaga kerja yang digunakan sebagai stasiun penyalur tenaga kerja atau disebut juga (outsourcing). Sistem rekrutmen PT Buana Sejahtera Sentosa masih bersifat tradisional, yaitu pelamar datang langsung atau mengirim surat lamaran melalui pos, sehingga berkas data pelamar menumpuk dan merentan menyebabkan kerusakan atau kehilangan data. Oleh karena itu, perlu menyiapkan sistem aplikasi berbasis situs web. Dalam aplikasi ini, metode pengumpulan data berdasarkan observasi, wawancara, dan penelitian. Unified Modeling Language (UML) digunakan dalam metode perancangan: use case diagram, activity diagram, sequence diagram. Bahasa pemrograman yang digunakan adalah PHP (Hypertext Preprocessor), HTML, Javascript dan CSS. Mysql digunakan sebagai basis data. Juga metode pengujian menggunakan pengujian black box. Peniliti berharap aplikasi web ini akan mempermudah pekerjaan administrator dan menghasilkan data yang akurat agar perusahaan tetap berjalan yang efektif dan efesien. Dan untuk calon pelamar bisa mudah untuk mencari pekerjaan yang sangat mudah dan praktis.
Penyelarasan Sistem Tata Kelola pada PT. MEI dengan Menggunakan Cobit 2019 Insan Kamaludin Arifin; Tukino Tukino; Fitria Nurapriani; Saepul Aripiyanto
EXPERT: Jurnal Manajemen Sistem Informasi dan Teknologi Vol 12, No 2 (2022): December
Publisher : Universitas Bandar Lampung (UBL)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36448/expert.v12i2.2804

Abstract

PT. MEI is a consulting company providing human resources and management of human resource functions, one of the programs implemented is the Domestic Apprenticeship program, to carry out these business processes. PT. MEI already has an information system but it is not optimal and is named (Apprenticeship Administration Information System). Therefore the use of COBIT Design Toolkit 2019 aims to help PT. MEI in aligning the governance system so that it is well mapped and ensures that IT achievements are aligned with the management and business environment in the company. This study aims to design a Governance Design based on the 2019 Cobit Design Toolkit The method used is to utilize the Cobit 2019 design factor, this study produces recommendations for the use of the priority core model and the competency level of PT. MEI The results of this study will be based on 31 core models or processes that need to be run with level 1 capabilities, two core samples or processes that need to be run with level 2 capabilities, four core models or processes that need to be run with level 3 capabilities, and two models or core competency processes that need to be implemented with competency level 4. Companies must conduct an assessment of the main point stage model According to the results of this study to ensure that business processes operate optimally. The core model evaluation phase must be done by level of importance put forward by the 2019 COBIT design factors as a follow-up to the findings of this study.
PELATIHAN PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI UNTUK PEMASARAN UMKM DI KABUPATEN KARAWANG April Lia Hananto; Fitria Nurapriani; Bayu Priyatna; Adittia Agustian; Mohamad Ricky Firdaus
Jurnal Abdimas: Sistem dan Teknologi Informasi Vol. 2 No. 2 (2022): Jurnal Abdimas: Sistem dan Teknologi Informasi
Publisher : LPPM STMIK Rosma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35969/abdimas.v2i2.274

Abstract

Pengabdian Masyarakat dengan Judul: "Workshop Sosialisasi dan E-Commerce" dirancang untuk meningkatkan kualitas hidup warga desa sekitar Sukasari. Tujuan proyek ini adalah untuk (1) menjalin kerjasama yang saling menguntungkan antara civitas akademika dan masyarakat Desa Sukasari. (2) Membuat website perdagangan elektronik untuk mengiklankan keunggulan Desa Sukasari untuk kehidupan warganya yang lebih baik. Acara ini akan dilakukan dengan menggunakan kombinasi metode presentasi (seminar) dan pengalaman langsung (Workshop) sehingga hasil yang diharapkan dari implementasi metode ini dapat segera dipublikasikan di situs e-commerce-nya.
ANALISIS PENGGUNAAN ALGORITMA KLASIFIKASI DALAM PREDIKSI KELULUSAN MENGGUNAKAN ORANGE DATA MINING Dinda Safitri; Shofa Shofiah Hilabi; Fitria Nurapriani
Rabit : Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi Univrab Vol 8 No 1 (2023): Januari
Publisher : LPPM Universitas Abdurrab

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36341/rabit.v8i1.3009

Abstract

Kelulusan secara tepat waktu dalam Perguruan Tinggi merupakan harapan dari mahasiswa. Salah satu syarat untuk lulus dalam studi nya, mahasiswa harus menempuh tahapan akhir yaitu menyelesaikan tugas akhir atau skripsi. Tetapi waktu kelulusan tidak selalu dapat memprediksi kapan mahasiswa akan lulus. Banyak faktor yang menyebabkan kelulusan mahasiswa seperti IPK, SKS, status pekerjaan dan lain sebagainya. Melihat hal tersebut penting adanya sebuah metode yang dapat memprediksi kelulusan mahasiswa, akan tetapi pada beberapa Perguruan Tinggi belum memiliki metode tersendiri untuk dapat memperkirakan kelulusan mahasiswanya apakah mahasiswa tersebut dapat lulus tepat waktu atau tidak. Untuk mengatasi hal tersebut, maka diperlukan sebuah model untuk dapat memprediksi kelulusan mahasiswa. Pada penelitian kali ini dilakukan analisis terhadap 3 metode yaitu Naive Bayes, K-NN dan Neural Network. Tujuan daripada penelitian ini yaitu untuk mengetahui metode mana yang lebih tepat digunakan dalam memprediksi kelulusan. Pada penelitian ini juga dilakukan perbandingan antara ketiga metode tersebut, dan didapatkan metode terbaik yaitu metode K-NN dengan nilai akurasi 89%.
Analisis Sentimen, Text Mining Penerapan Analisis Sentimen Dan Naive Bayes Terhadap Opini Penggunaan Kendaraan Listrik Di Twitter Adittia Agustian; Tukino; Fitria Nurapriani
Jurnal Tika Vol 7 No 3 (2022): Jurnal Teknik Informatika Aceh
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer Universitas Almuslim Bireuen - Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (350.805 KB) | DOI: 10.51179/tika.v7i3.1550

Abstract

Twitter is the most popular social media today. Can find out various Twitter responses that fall into the positive, neutral, or negative categories. Technological advances at this time are so rapid that vehicles will provide fuel for electric power or are called electric vehicles. Indonesia has become a country that encourages acceleration in the use of electric vehicles, according to the Minister of State-Owned Enterprises circular letter. The advancement of electric-powered vehicles is an innovation and technology that will continue to develop and transform. With the presence of the electric vehicle, the Indonesian government will serve as an important guest vehicle at the G20 Summit activities in Bali, Indonesia. The purpose of this study is to determine the public's response to electric vehicles which are currently widely used among the people of Indonesia. To find out the public response, sentiment analysis is needed through the responses of Twitter users. By generating positive, neutral, or negative categories. Based on the results of the classification of sentiment analysis on the support of electric vehicles. Data collection uses the Twitter API as an open source that can retrieve Twitter user responses, then the data cleaning process is carried out, converting Indonesian to English, then tested using the Naïve Bayes algorithm, and visualizing twitter data using python. Based on the classification results, public response to electric vehicles is more positive with 82% precision and 44% recall. By having 80% data accuracy through the Naive Bayes confusion matrix through the text mining process, python text blob, and word cloud as the relationship between words and twitter text
Clustering User Sentiment Transportasi Online Gojek Dan Grab Dengan Metode K-Means Dyno Syaiful Annam; Agustia Hananto; Fitria Nurapriani; Tukino Tukino
Jurnal Tika Vol 8 No 2 (2023): Jurnal Teknik Informatika Aceh
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer Universitas Almuslim Bireuen - Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51179/tika.v8i2.2165

Abstract

As an online transportation service, people often discuss it by sharing their opinions through various social media platforms, one of which is Google Play reviews. The opinions given by the public regarding online transportation services are diverse. Users provide reviews about the application, and naturally, users will choose an application with good reviews. However, monitoring the opinions of the general public is not easy, given the large volume of data to be processed. Therefore, the researcher aims to obtain accurate and precise information from user reviews of Gojek and Grab using clustering techniques, specifically the K-means method, using the RapidMiner application. The results of the testing of both applications can be summarized as follows: Gojek and Grab receive reviews that are not significantly different, although Grab's reviews are slightly better. The classification using the K-Means method offers a solution to the issue of sentiment analysis in user reviews of online transportation applications.
Sistem Informasi Geografis Pariwisata Gunung Berbasis Android Di Karawang Fizra Firdaus Nillan; Tukino Tukino; Fitria Nurapriani; Agustia Hananto
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 3 No. 4 (2023): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v3i4.4505

Abstract

"Karawang terkenal bukan hanya karena sektor industri dan produksi padi, tetapi juga karena keindahan destinasi pariwisatanya dan warisan seni serta budayanya yang kaya. Di kota ini, yang terletak di Jawa, terdapat banyak keajaiban alam seperti air terjun, pantai, dan pegunungan. Selain itu, terdapat berbagai tujuan wisata alam yang menarik. Potensi pariwisata di wilayah ini dapat mempromosikan kekayaan lokal dan memberikan dorongan ekonomi pada tingkat lokal. Meskipun ada banyak tempat wisata yang tersedia, sebagian besar belum terungkap karena kurangnya akses informasi, terutama dalam hal objek wisata pegunungan di Karawang. Di era digital seperti saat ini, informasi seharusnya mudah ditemukan melalui berbagai media, baik itu media cetak maupun media elektronik. Terlebih lagi, kemajuan teknologi saat ini, terutama dalam bentuk ponsel pintar seperti smartphone, telah membuat masyarakat sangat bergantung pada teknologi ini karena kenyamanan penggunaannya. Smartphone, yang menjalankan sistem operasi Android yang bersifat open-source, memungkinkan pengguna untuk berkontribusi dalam pengembangan dan perluasan aplikasi serta perangkat lunaknya. Untuk mengatasi masalah kurangnya informasi tersebut, sebuah aplikasi Sistem Informasi Geografis (SIG) telah dikembangkan. Aplikasi ini dengan mudah dan aman dapat menyediakan informasi kepada masyarakat umum tentang destinasi wisata pegunungan, manfaat pendakian, perkiraan cuaca, serta faktor keamanan, sesuai dengan temuan dari penelitian ini. Dengan adanya aplikasi ini, para wisatawan dapat memperoleh informasi tentang destinasi wisata pegunungan di Karawang secara cepat, sederhana, dan efisien".