Kurniawan, Carlina Sukma Ayu
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENDAMPINGAN PENGAPLIKASIAN MEDIA PEMBELAJARAN BIG BOOK BAGI GURU DI TK DHARMA WANITA PERSATUAN MOJORUNTUT KREMBUNG Rokhim, Deni Ainur; Kurniawan, Carlina Sukma Ayu
Jurnal Graha Pengabdian Vol 5, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um078v5i22023p%p

Abstract

Tulisan ini membahas tentang media pembelajaran yang dapat membantu serta memudahkan guru dalam menunjang kegiatan pembelajaran yang menyenangkan bagi peserta didik TK. Selain bagi peserta didik, kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan guru TK dalam kegiatan belajar mengajar di kelas. Pendampingan pengaplikasian media pembelajaran ini sesuai dengan standar kurikulum, dimana peserta didik dituntut untuk lebih aktif. Metode yang digunakan yakni dalam bentuk diskusi,  ceramah, dan dokumentasi. Adapun kegiatan yang dilakukan adalah: 1) memberikan pemahaman tentang teknik pengaplikasian media pembelajaran big book, 2) memberikan pemahaman tentang teknik pengaplikasian media pembelajaran big book yang baik dan benar, 3) melakukan simulasi pengaplikasian media pembelajaran big book peserta didik yang ada di TK Dharma Wanita Persatuan, Mojoruntut. Kegiatan ini diikuti oleh lima orang guru di TK. Dari hasil pengaplikasian media pembelajaran ini, didapatkan bahwa guru juga merasakan keefektifan media pembelajaran big book dikelas. Guna meningkatkan pemahaman peserta didik dalam berimajinasi mengenai cerita yang disampaikan oleh guru.