Mafazah, Naili Mafazah
UIN Sunan Ampel Surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KONVERSI AGAMA PADA MASYARAKAT PERKOTAAN: Studi Tentang Pelaku Konversi Agama Ibu Ni Made Ardani di Desa Gedangan Dengan Pendekatan Participatory Action Research PS, Alaika M. Bagus Kurnia; Mafazah, Naili Mafazah
IHSAN : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT Vol 3, No 2 (2021): Ihsan: Jurnal Pengabdian Masyarakat (Oktober)
Publisher : University of Muhammadiyah Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30596/ihsan.v3i2.7248

Abstract

Konversi agama adalah hal yang terjadi dalam diri individu atau kelompok yang mengalami proses yang cenderung pada penerimaan atau perubahan sikap keagamaan atau spiritual individu atau kelompok. Setiap manusia memerlukan agama sebagai pedoman hidupnya. Beberapa faktor yang mampu membuat seseorang melakukan konversi agama seperti faktor interaksi sosial terutama faktor pernikahan. Beberapa orang meyakini seorang laki-laki merupakan pemimpin dalam rumah tangga. Oleh karena itu setiap dua orang laki-laki dan perempuan yang beda agama dan ingin melangsungkan pernikahan, seorang wanita akan mengikuti agama laki-laki. Maka konversi agama telah dilaksanakan.