Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Desain dan Implementasi Pengontrolan Kecepatan Motor AC 3 Fasa Pada Mesin Ekstraksi Jahe Adam, Adam; Faizi, M. Nur; Putra, Hari
Jurnal Fokus Elektroda : Energi Listrik, Telekomunikasi, Komputer, Elektronika dan Kendali) Vol 6, No 3 (2021): Jurnal Elektroda Vol 6 No 3
Publisher : Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33772/jfe.v6i3.15262

Abstract

Jahe (Zingiber officinale) merupakan tanaman obat dan rempah-rempah yang banyak dimanfaatkan masyarakat terutama bagian rimpangnya. Jahe dapat meningkatkan daya tahan tubuh seseorang, sebab kandungan polifenol yang ada dalam tanaman herbal itu memiliki banyak khasiat. Salah satunya meningkatkan imunitas tubuh. Di Desa Pasiran Kecamatan Bantan Kabupaten Bengkalis terdapat satu UMKM yang melakukan kegiatan pengolahan minuman jahe untuk dijadikan minuman ekstrak secara tradisional. Permasalahan yang dihadapi oleh pelaku UMKM tersebut adalah proses pengolahan atau proses ekstaksi jahe membutuhkan waktu yang cukup lama dikarenakan proses ekstraksi dilakukan secara konvensional sehingga kurang produktif dan tidak efisien. Tujuan penelitian ini adalah untuk membuat suatu alat yang dapat mengolah jahe dijadikan minuman ekstrak. Alat yang dirancang terdiri dari motor AC 3 fasa sebagai penggerak utama yang dapat diatur atau dikendalikan kecepatannya. Dari hasil pengujian yang dilakukan, dengan digunakan metode  kontrol V/F mampu  menahan lonjakan arus starting motor, selisih antara nilai perhitungan kecepatan motor dengan nilai hasil pengukuran kecepatan motor yang dilakukan sebesar 0,009% hal ini menunjukkan bahwa sistem kontrol yang diimplementasikan pada mesin eksraksi dapat berfungsi dengan baik.
ANALISIS KAPASITAS YANG TERSEDIA TERHADAP KAPASITAS YANG DIBUTUHKAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE RCCP (ROUGH CUT CAPACITY PLANNING) PADA INDUSTRI PULP Maryam, Maryam; Putra, Hari
JURNAL ILMIAH TEKNOLOGI INDSUTRI (SAINTI) Vol 17, No 1 (2020): VOL 17 NO 1 JUNI 2020
Publisher : Politeknik ATI Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52759/sainti.v17i1.297

Abstract

One of the pulp processing industries in North Sumatra has the basic raw material of the eucalyptus tree. Based on observations in the fiber line department in 2020, there is a difference between the period of required capacity and the period of existing capacity, where the required capacity is greater than the existing capacity. This is because the processing time is quite long and the company's expenditure target is too high. Analysis of existing capacity will be carried out against the required capacity using the RCCP (Rough Cut Capacity Planning) method. The maximum effective output obtained by the company based on the company's current capacity is 139,429 tons and after adding working days the maximum effective output that the company can produce is 186,286 tons. Where after increasing working days the capacity of the company increases. The solution to achieve the capacity required by the company is to work overtime, subcontract with other companies, adjust the production plan by reducing the production target according to the existing capacity period, carry out scheduled machine maintenance, and in the long run, replace the machine during washing. and workstations for refining, bleaching and pulping machines.
Running Text Sebagai Papan Informasi Penggunaan Gedung dan Jadwal Kegiatan Pada Karang Taruna Kecamatan Mandau Muharnis, Muharnis; Putra, Hari; Ramadhan, Diva; Azima, Nur; HADI, ABDUL
TANJAK : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 6 No 1 (2025): TANJAK : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : P3M Politeknik Negeri Bengkalis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35314/vxss5e08

Abstract

Informasi Kegiatan dan Posisi  Status Gedung  Karang  Taruna Kecamatan Mandau Kabupaten Bengkalis menjadi salah satu permasalahan karena banyak masyarakat yang membutuhkan tidak mengetahuinya.  Oleh karena itu, pengabdian ini bertujuan untuk memasang running text  pada Karang Taruna Kecamatan Mandau Kabupaten Bengkalis. Pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan informasi kepada masyarakat terkait status penggunaan gedung dan  jadwal kegiatan karang taruna kecamatan mandau kabupaten bengkalis. Dari hasil pengabdian ini diperoleh, masyarakat mudah mengetahui informasi kegiatan yang dilakukan dan status gedung yang digunakan oleh karang taruna kecamatan mandau. Dengan menggunakan running text diperoleh fleksibelitas dan kemudahan dalam menyebarkan informasi terkait karang taruna kecamatan mandau kabupaten bengkalis.