Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengembangan Program Resource Center (RC) SLBN Cileunyi dalam Mendukung Implementasi Pendidikan Inklusif di Wilayah Kecamatan Cileunyi Fathurozi, Fathurozi
JASSI ANAKKU Vol 11, No 2 (2011): JASSI Anakku: Volume 11, Issue 2, 2011
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (4641.889 KB) | DOI: 10.17509/jassi.v11i2.3986

Abstract

Penelitian ini mengkaji program Resource Center saat ini yang dilaksanakan dalam peningkatan layanan pendidikan di sekolah, mengembangkan bentuk program Resource Center yang sesuai dengan kebutuhan ABK, orangtua dan guru dalam membantu peningkatan layanan pendidikan di SLB dan sekolah reguler. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Subjek dalam penelitian ini terdiri dari guru SLB dan sekolah reguler, tenaga kependidikan, dan orangtua ABK. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: Pelaksanaan program Resource Center di sekolah berjalan secara normatif, Program yang dirancang dan dilaksanakan secara umum telah sesuai dengan kebutuhan ABK, orangtua dan guru, dan program yang dikembangkan dalam aspek pemahaman pendidikan kebutuhan khusus, evaluasi dan kebutuhan program ABK dalam membantu peningkatan layanan pendidikan di SLB dan sekolah reguler.Kata kunci: pengembangan program, resource center, inklusif