Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENINGKATAN PENGETAHUAN MASYARAKAT KECAMATAN KENDARI BARAT TERHADAP AKSES AIR BERSIH, SANITASI, JAMINAN SOSIAL, DAN HIGIENITAS DALAM MENANGGULANGI STUNTING Parawansah, Parawansah; Udu, Wa Ode Sitti Asfiah; Purnamasari, Indah; Nuralifah, Nuralifah; Syasna, Annisa
Anoa : Jurnal Pengabdian Masyarakat Sosial, Politik, Budaya, Hukum, Ekonomi Vol 2, No 3 (2021): OKTOBER
Publisher : Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (231.367 KB) | DOI: 10.52423/anoa.v2i3.22029

Abstract

Stunting dapat memberikan dampak bagi kelangsungan hidup anak. WHO membagi dampak yang diakibatkan oleh stunting menjadi dua yang terdiri dari jangka pendek dan jangka panjang. Dampak jangka pendek dari stunting adalah di bidang kesehatan yang dapat menyebabkan peningkatan mortalitas dan morbiditas. Faktor keluarga dan rumah tangga dibagi lagi menjadi faktor maternal dan faktor lingkungan rumah. Hasil, kualitas makanan yang rendah dapat berupa kualitas mikronutrien yang rendah, keragaman jenis makanan yang dikonsumsi dan sumber makanan hewani yang rendah, makanan yang tidak mengandung nutrisi, dan makanan komplementer yang mengandung energi rendah. Penggunaan air bersih dan air minum yang dimasak, serta semua kepala keluarga telah memiliki tempat Buang Air Besar, serta selalu menjaga kebersihan badan dan mencuci tangan sebelum makan dan tidur. Kesimpulan, Peserta diikuti oleh kader posyandu, ketua RT/RW, dan ibu penggerak PKK. Peningkatan kesadaran masyarakat dari faktor resiko Stunting sudah cukup baik yang dapat dilihat pada profil Puskesmas Benu-Benua dengan menempatkan penyakit diare pada urutan 13.