Articles
Pengenalan E-Commerce Kepada Masyarakat Desa Citorek Tengah Lebak Banten
Ahmad Dimyati;
Hanum Puspa Dhiani;
Ma’fiyah Ma’fiyah;
Surti Wardani
Jurnal Abdimas Tri Dharma Manajemen Vol 3, No 2 (2022): ABDIMAS
Publisher : Universitas Pamulang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.32493/ABMAS.v3i2.p33-39.y2022
Tujuan dari Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) di Desa Citorek Tengah, Lebak Banten ini untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat mengenai penggunaan e-commerce sebagai salah satu sarana dalam memasarkan produk, dan memberikan demonstrasi kepada masyarakat agar dapat menggunakan market place dan media sosial untuk memasarkan produk. Metode pelaksanaan pengabdian ini berupa seminar dan forum diskusi dengan peserta masyarakat Desa Citorek Tengah yang menjalankan usaha. Kegiatan diawali dengan persiapan, berupa observasi dan koordinasi dengan Kepala Desa serta kelompok mahasiswa Desa Citorek Tengah. Kemudian dibuat penyusunan rencana kegiatan PKM, diikuti dengan pengajuan proposal PKM kepada LPPM sampai persetujuan proposal diperoleh dan pelaksanaan kegiatan pada tanggal yang telah disepakati. Seminar yang diikuti forum diskusi menyampaikan konsep tentang e-commerce, macam-macam jenis e-commerce jangkauan e-commerce, kelebihan dan kekurangan e-commerce, dan hal lain seputar e-commerce Tim pelaksana kegiatan pengabdian pada masyarakat adalah dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Prodi Manajemen S-1 sebanyak 4 (empat) orang. Kegiatan diakhiri dengan praktek langsung oleh peserta dan diskusi guna mencari alternatif solusi dalam mengatasi permasalahan yang ada. Hasil pengabdian masyarakat yang diperoleh adalah bertambahnya pengetahuan bagi para peserta (masyarakat) Desa Citorek Tengah dan dapat langsung mulai menerapkan kegiatan jual-beli secara online dengan E-Commerce guna percepatan dan perluasan pemasaran produknya. Selain itu masyarakat telah ikut andil pada kemajuan teknologi informasi dalam meningkatkan perekonomian masyarakat Citorek Tengah dan juga masyarakat Lebak Banten. PKM ini sekaligus sebagai pengenalan Universitas Pamulang dan bentuk kerjasama antara Universitas Pamulang dengan Desa Citorek Tengah, Lebak Banten
PEMANFAATAN POTENSI SAMPAH SEBAGAI SUMBER DAYA UNTUK MENINGKATKAN INDEKS KEMANDIRIAN MASYARAKAT
Ahmad Dimyati;
Dedek Kumara;
Muthmainah Muthmainah;
Eco Cahyadi;
Ambar Widya Lestari
Abdi Laksana : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2, No 3 (2021): Edisi Oktober
Publisher : LPPM Universitas Pamulang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.32493/al-jpkm.v2i3.13515
Salah satu kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) di Universitas Pamulang adalah membuat gerakan kepedulian terhadap masyarakat. Mitra kegiatan PKM yaitu masyarakat kelurahan Benda Baru di RT 03 RW 09 yang diwujudkan dalam bentuk sosialisasi potensi sampah sebagai sumber daya serta pembagian paket sembako kepada masyarakat kecil dan pekerja informal seperti driver ojek online, pelaku UMKM, hingga tunawisma di sekitaran wilayah RT 03 RW 09 Kelurahan Benda Baru Kecamatan Pamulang Kota Tangerang Selatan. Persoalan yang dihadapi adalah Pengelola sampah kota cenderung kurang memberikan perhatian yang serius pada TPA tersebut, sehingga muncullah kasus-kasus kegagalan TPA. Berdasarkan permasalahan di atas maka Tim PKM (Pengabdian Kepada Masyarakat) Dosen Universitas Pamulang telah bekerjasama dengan Aksa Sahwahita Anodya Foundation dan kader posyandu setempat membuat gerakan kepedulian terhadap masyarakat kelurahan Benda Baru di RT 03 RW 09 yang diwujudkan dalam bentuk sosialisasi potensi sampah sebagai sumber daya. Kegiatan dilaksanakan melalui dua tahap yaitu pra kegiatan dan pelaksanaan kegiatan. Secara umum kegiatan PKM dapat terlaksana dengan baik dan kondusif walau di tengah pandemi covid 19, Kegiatan PKM ini mendapat sambutan dan dukungan positif dan dari masyarakat Rt 03 Rw 09 Kelurahan Pondok Benda, dari segi tempat, sarana prasarana dan akomodasi, serta antusiasme para peserta,Kata Kunci: Potensi Sampah, Sampah, Sumber daya
MEMBANGUN MOTIVASI SISWA YANG MAMPU MEMANAJEMEN WAKTU DENGAN BAIK
Hanum Puspa Dhiani;
Arif Siaha Widodo;
Nurilah Hanum;
Mutmainnah Mutmainnah;
Ahmad Dimyati
Abdi Laksana : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1, No 2 (2020): Edisi Mei
Publisher : LPPM Universitas Pamulang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (443.65 KB)
|
DOI: 10.32493/al-jpkm.v1i2.4967
The development of technology and information that was increasingly fast and sophisticated brought positive and negative impacts to the millennial generation who were already fluent in using technology. This certainly would affect the millennial generation’s motivation to learn and time management which the majority of those generation are students. In order to make the students manage the time well, strategies were needed to find out the way for students who able to manage time well and to increase student motivation in carrying out their activities as students while utilizing time productively. Therefore, we hold Community Service (PKM) with the theme "Building Student’s Motivation Who Able to Manage Time Well". The target participants of this activity are students of SMK Bintang Nusantara, South Tangerang. The method of this Community Service is in the form of interactive seminars and sharing knowledges. The results of this activity are students able to arrange a schedule of daily activities and determine priorities. It is expected that the school, especially from the Guidance Counseling (BK) teacher, can continue to motivate, to guide, and to monitor students progress in managing their time effectively and efficiently.Keywords: interactive seminar, millenial generation, motivation, time management, sharing knowledges
Aplikasi Social Responsibility: Kegiatan Bakti Sosial dalam masa Pandemi Covid-19 di Kelurahan Kukusan Rt 06 Rw 05 Kecamatan Beji Kota Depok Jawa Barat 16425
Mutmainnah Mutmainnah;
Arif Siaha Widodo;
Ahmad Dimyati;
Hanum Puspa Dhiani;
Surti Wardani
DEDIKASI PKM Vol 1, No 3 (2020): DEDIKASI PKM UNPAM
Publisher : Universitas Pamulang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.32493/dedikasipkm.v1i3.6682
Awal tahun 2020 dunia dihebohkan dengan outbreak virus baru yang disebut virus corona atau novel Corona virus 2019 (nCov-19 atau lebih dikenal dengan COVID-19) diduga berasal dari daerah Wuhan di Cina pada Desember 2019. COVID-19 merupakan keluarga besar virus yang menyebabkan penyakit ringan sampai berat, seperti common cold atau pilek dan penyakit yang serius seperti MERS, SARS serta pneumonia. Setiap orang berisiko terinfeksi COVID-19, terutama anak-anak maupun lansia yang memiliki kekebalan tubuh rendah. Penyebaran virus ini diduga bersumber dari hewan kemudian menginfeksi manusia. Transmisi virus antar manusia ini dapat melalui droplet dari batuk atau bersin serta menyentuh mata, hidung atau mulut setelah menegang barang atau orang yang terkena infeksi COVID-19. Adanya PSBB tentu mengurangi ruang gerak masyarakat apalagi para pekerja yang kesehariannya harus mobile dan bertemu dengan banyak orang. Beberapa industri lumpuh produksi bahkan terpaksa ‘merumahkan’ karyawannya karena kesulitan menjalankan bisnis di masa pandemi COVID-19. Selain meningkatnya jumlah warga yang kehilangan pekerjaan, timbulnya panic buying menyebabkan kelangkaan beberapa bahan makanan, bahkan harga bahan-bahan pokok dan kesehatan (seperti masker, hand sanitizer) menjadi melambung tinggi. Warga yang telah kehilangan pendapatan ditambah pula kesulitan dalam membeli bahan-bahan pokok tentunya menyebabkan kualitas hidup mereka menurun. Pemerintah sudah mencoba memberikan bantuan sosial kepada masyarakat desa, namun nyatanya belum semua menerima manfaat tersebut. Hal ini yang kemudian menimbulkan empati dari masyarakat yang lebih mampu untuk memulai gerakan bakti sosial atau crowdfunding. Bakti sosial atau lebih dikenal dengan baksos merupakan salah satu kegiatan hasil dari rasa kemanusiaan yang timbul untuk sesama. Sedangkan crowdfunding atau urun dana (penggalangan dana) merupakan proses mengumpulkan sejumlah dana yang bertujuan untuk menjalankan suatu proyek atau usaha dan umumnya dilakukan secara daring. Proyek yang dimaksud disini adalah kampanye atau kegiatan bakti sosial itu sendiri. Oleh karena itu kami mengadakan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) dengan tema “Aplikasi Social Responsibility : Kegiatan Bakti Sosial dalam Masa Pandemi COVID-19 di Kelurahan Kukusan RT 06 RW 05 Kecamatan Beji Kota Depok Jawa Barat 16425”. Sasaran peserta kegiatan ini adalah masyarakat terdampak covid-19 yang membutuhkan di Kecamatan Beji Kota Depok. Metode pelaksanaan PKM ini berupa pendistribusian sembako yang dilakukan Tim Dosen Unpam beserta pihak kelurahan. Hasil kegiatan ini adalah Perwakilan tim dosen UNPAM melakukan pengecekan distribusi secara acak dengan mendatangi beberapa rumah warga. Hal ini dilakukan untuk memastikan bahwa bantuan sembako sudah terdistribusi merata di kalangan warga setempat terdampak covid-19. Diharapkan agar warga lebih waspada terhadap berbagai hal yang dapat menyebarkan virus corona, kesadaran warga tehadap kebersihan diri dan lingkungan tempat tinggal, dll.
Pengaruh Promosi dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan pada Nuri Mart di Bekasi
Mutmainnah Mutmainnah;
Ahmad Dimyati
Journal on Education Vol 5 No 4 (2023): Journal on Education: Volume 5 Nomor 4 Mei-Agustus 2023
Publisher : Departement of Mathematics Education
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/joe.v5i4.2235
This study aims to determine how much influence promotions have on customer satisfaction at Nuri Mart, to find out how much influence service quality has on customer satisfaction at Nuri Mart, to find out how much influence promotion and service quality together have on customer satisfaction at Nuri Mart. The research method used is quantitative. The population in this study are Nuri Mart customers. By using a sample of 100 respondents. Data collection techniques by means of observation, and distributing questionnaires (questionnaires) and data analysis techniques are validity test, reliability test, normality test, multicollinearity test, heteroscedasticity test, autocorrelation test, simple and multiple linear regression analysis, coefficient of determination analysis and hypothesis testing (test t) and (F test). The results of this study indicate that there is an influence between promotions on customer satisfaction at Nuri Mart with the results of the partial test (t test) between promotions (X1) and customer satisfaction (Y) showing the value of t count > t table (3.616 > 1.660) and sig < 0.005 (0.000 < 0.005). And there is an effect of service quality on customer satisfaction at Nuri Mart with the results of a partial test (t test) between service quality (X2) on customer satisfaction (Y) showing the value of t count > t table (3.121 > 1.660) and sig < 0.005 (0.002 < 0.005). Based on the results of the simultaneous test (f test) obtained the calculated F value > F table or (18.297 > 3.939) this is also reinforced by a significance probability value of 0.000 < 0.005, which means that there is a significant influence between promotion and service quality on Nuri Mart's customer satisfaction.
Aplikasi Social Responsibility: Kegiatan Bakti Sosial dalam masa Pandemi Covid-19 di Kelurahan Kukusan Rt 06 Rw 05 Kecamatan Beji Kota Depok Jawa Barat 16425
Mutmainnah Mutmainnah;
Arif Siaha Widodo;
Ahmad Dimyati;
Hanum Puspa Dhiani;
Surti Wardani
DEDIKASI PKM Vol. 1 No. 3 (2020): DEDIKASI PKM UNPAM
Publisher : Universitas Pamulang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.32493/dedikasipkm.v1i3.6682
Awal tahun 2020 dunia dihebohkan dengan outbreak virus baru yang disebut virus corona atau novel Corona virus 2019 (nCov-19 atau lebih dikenal dengan COVID-19) diduga berasal dari daerah Wuhan di Cina pada Desember 2019. COVID-19 merupakan keluarga besar virus yang menyebabkan penyakit ringan sampai berat, seperti common cold atau pilek dan penyakit yang serius seperti MERS, SARS serta pneumonia. Setiap orang berisiko terinfeksi COVID-19, terutama anak-anak maupun lansia yang memiliki kekebalan tubuh rendah. Penyebaran virus ini diduga bersumber dari hewan kemudian menginfeksi manusia. Transmisi virus antar manusia ini dapat melalui droplet dari batuk atau bersin serta menyentuh mata, hidung atau mulut setelah menegang barang atau orang yang terkena infeksi COVID-19. Adanya PSBB tentu mengurangi ruang gerak masyarakat apalagi para pekerja yang kesehariannya harus mobile dan bertemu dengan banyak orang. Beberapa industri lumpuh produksi bahkan terpaksa ‘merumahkan’ karyawannya karena kesulitan menjalankan bisnis di masa pandemi COVID-19. Selain meningkatnya jumlah warga yang kehilangan pekerjaan, timbulnya panic buying menyebabkan kelangkaan beberapa bahan makanan, bahkan harga bahan-bahan pokok dan kesehatan (seperti masker, hand sanitizer) menjadi melambung tinggi. Warga yang telah kehilangan pendapatan ditambah pula kesulitan dalam membeli bahan-bahan pokok tentunya menyebabkan kualitas hidup mereka menurun. Pemerintah sudah mencoba memberikan bantuan sosial kepada masyarakat desa, namun nyatanya belum semua menerima manfaat tersebut. Hal ini yang kemudian menimbulkan empati dari masyarakat yang lebih mampu untuk memulai gerakan bakti sosial atau crowdfunding. Bakti sosial atau lebih dikenal dengan baksos merupakan salah satu kegiatan hasil dari rasa kemanusiaan yang timbul untuk sesama. Sedangkan crowdfunding atau urun dana (penggalangan dana) merupakan proses mengumpulkan sejumlah dana yang bertujuan untuk menjalankan suatu proyek atau usaha dan umumnya dilakukan secara daring. Proyek yang dimaksud disini adalah kampanye atau kegiatan bakti sosial itu sendiri. Oleh karena itu kami mengadakan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) dengan tema “Aplikasi Social Responsibility : Kegiatan Bakti Sosial dalam Masa Pandemi COVID-19 di Kelurahan Kukusan RT 06 RW 05 Kecamatan Beji Kota Depok Jawa Barat 16425â€. Sasaran peserta kegiatan ini adalah masyarakat terdampak covid-19 yang membutuhkan di Kecamatan Beji Kota Depok. Metode pelaksanaan PKM ini berupa pendistribusian sembako yang dilakukan Tim Dosen Unpam beserta pihak kelurahan. Hasil kegiatan ini adalah Perwakilan tim dosen UNPAM melakukan pengecekan distribusi secara acak dengan mendatangi beberapa rumah warga. Hal ini dilakukan untuk memastikan bahwa bantuan sembako sudah terdistribusi merata di kalangan warga setempat terdampak covid-19. Diharapkan agar warga lebih waspada terhadap berbagai hal yang dapat menyebarkan virus corona, kesadaran warga tehadap kebersihan diri dan lingkungan tempat tinggal, dll.
Pengembangan Digital Content Marketing untuk Optimasi Usaha Mikro di Desa Ciampe Udik Kecamatan Ciampea
Ahmad Dimyati;
Dedek Kumara;
Nugroho Adi Utomo
DEDIKASI PKM Vol. 4 No. 2 (2023): DEDIKASI PKM UNPAM
Publisher : Universitas Pamulang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.32493/dedikasipkm.v4i2.29477
Kegiatan PKM ini merupakan kegiatan dengan sasaran desa binaan program berkelanjutan selama 3 (tiga) tahun. Pembinaan ini akan terus ditingkatkan dan akan melebar ke beberapa segi potensi desa yang dimiliki seperti pengelolaan wisata alam Desa Ciampea Udik dari segi manajemen keuangan, pemasaran dan pelayananya maupun potensi-potensi lain yang akan terus ditingkatkan di kemudian hari. Tujuan dari kegiatan PKM ini yaitu membantu promosi UKM Desa Ciampea Udik melalui content marketing berupa video promosi yang di posting ke media Youtube. Adapun metode pelaksanaan terbagi dalam dua fase kegiatan, yaitu kegiatan persiapan dan pelatihan serta pendampingan pembuatan konten video YouTube produk UKM Desa Ciampea Udik. Sedangkan hasil dari kegiatan PKM kali ini yaitu menghasilkan sebuah video promosi UKM Desa Ciampe Udik Kecamatan Ciampea Kabupaten Bogor
The Effect of Sales Promotion on Buying Decision (Case Study of the Blessing Geplak Cake Culinary Business in Parungpanjang District, Bogor)
Mutmainnah Mutmainnah;
Ahmad Dimyati;
Dedek Kumara
Social, Humanities, and Educational Studies (SHES): Conference Series Vol 6, No 4 (2023): Social, Humanities, and Educational Studies (SHEs): Conference Series
Publisher : Universitas Sebelas Maret
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.20961/shes.v6i4.80424
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui promosi penjualan yang dilakukan pada Usaha Kuliner Kue Geplak Berkah di Kecamatan Parungpanjang Bogor juga mengetahui keputusan pembelian pada Usaha Kuliner Kue Geplak Berkah di Kecamatan Parungpanjang Bogor dan untuk mengetahui seberapa besar Pengaruh Promosi Penjualan pada Usaha Kuliner Kue Geplak Berkah di Kecamatan Parungpanjang Bogor. Keputusan Pembelian Kabupaten Parungpanjang Bogor. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kuantitatif yaitu melalui pendekatan, pengumpulan data menggunakan metode kuisioner (kuesioner) kepada pelanggan restu usaha kuliner. Hasil penelitian adalah promosi penjualan pada Usaha Kuliner Kue Geplak Berkah di Kecamatan Parungpanjang Kabupaten Bogor baik dilihat dari rata-rata skor variabel (X) Promosi Penjualan sebesar 3,89. Keputusan Pembelian pada Usaha Kuliner Kue Geplak Berkah di Kecamatan Parungpanjang Kabupaten Bogor kedua hal tersebut dilihat dari skor rata-rata variabel (Y) Keputusan Pembelian sebesar 3,96. Promosi penjualan terbukti berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian pada Usaha Kuliner Kue Geplak Berkah di Parungpanjang Bogor. Hal ini ditunjukkan dengan regresi (R) sebesar 0,553 dengan persamaan regresi Y = 24,55 + 0,553 Besarnya sumbangan pengaruh promosi penjualan terhadap keputusan pembelian sebesar 96,1% dan sisanya sebesar 3,9% dipengaruhi oleh beberapa faktor lain dan hasil uji t adalah thitung lebih besar dari ttabel 6,789 > 1,666.
Analisis Strategi Personal Selling dalam Kegiatan Komunikasi Pemasaran untuk Upaya Meningkatkan Keputusan Pembelian Produk pada CV Entrepreneur Muda Indonesia
Ahmad Dimyati;
Dedek Kumara;
Mutmainnah Mutmainnah
Journal on Education Vol 6 No 4 (2024): Journal on Education: Volume 6 Nomor 4 Mei-Agustus 2024
Publisher : Departement of Mathematics Education
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/joe.v6i4.6481
This research is about "Analysis of Personal Selling Strategies in Marketing Communication Activities to Efforts to Improve Product Purchasing Decisions on CV Entrepreneur Muda Indonesia ". The type of research carried out is qualitative with informants or sources in this research in the form of strategic parts in the sales division of Indonesian Young Entrepreneur CVs. . Research data will be displayed using SWOT analysis with the EFAS and IFAS methods, and the SWOT Matrix, to determine the personal selling strategy carried out by CV Entrepreneur Muda Indonesia. Based on the SWOT diagram through various strategies that have been arranged in the SWOT table. Three alternative strategies were chosen according to Quadrant I conditions based on the SWOT Diagram, namely; Adding new features that are not available, Reorganizing the Sales Team so that it acquires equally/focuses on a category, Evaluating the form of promotions and their results to create new promotions.