Benyamin Bontong
Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Tadulako Kampus Bumi Tadulako, Tondo Palu 94118.

Published : 7 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : SMARTek

Studi Potensi Penurunan Konsolidasi di Kalukubula (Studi Kasus: Perumahan Kelapa Mas Permai) Bontong, Benyamin
SMARTek Vol 6, No 4 (2008)
Publisher : SMARTek

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (256.161 KB)

Abstract

Penurunan konsolidasi merupakan satu masalah pada lapisan tanah lunak. Penelitian ini hendak menganalisis potensi penurunan konsolidasi di Kalukubula dengan menggunakan teori konsolidasi 1-D dari Terzaghi. Lokasi ini memiliki lapisan lunak yang mencapai ketebalan 16 meter. Hasil penelitian menunjukkan bahwa potensi penurunan konsolidasi total mencapai 8 cm pada titik pusat areal, untuk beban merata di permukaan tanah sebesar q=0,5 kg/cm2 dan sebesar 24 cm untuk q sebesar 1 kg/cm2. Derajat konsolidasi rata-rata 50% tercapai dalam 11 tahun dan 90% setelah 36 tahun
KAPASITAS DUKUNG TANAH LANAU MENGGUNAKAN PARAMETER UJI DCP DENGAN MENGADOPSI KORELASI HAMBATAN KONUS CPT DENGAN DCP Bontong, Benyamin
SMARTek Vol 9, No 2 (2011)
Publisher : SMARTek

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (465.023 KB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendapatkan rumus kapasitas dukung tanah lanauberdasarkan parameter nilai DCP yang diadopsi dari korelasi hambatan konus uji CPT dengannilai DCP. Material penelitian adalah lanau yang diambil di Kelurahan Tondo, kota Palu.Pengujian CPT dan DCP dilakukan pada beberapa variasi kepadatan dan kadar air. Hasilpenelitian menunjukkan bahwa ada korelasi spesifik antara hambatan konus dengan nilai DCPyang dapat didekati dengan persamaan qc = 93.85 DCP-1.166. Berdasarkan korelasi tersebutdidapatkan rumus pendekatan sederhana untuk mengestimasi kapasitas dukung ultimit tanahlanau dalam bentuk qu = 26 DCP-1.166