Bettri Yustinaningrum
IAIN Takengon, Aceh Tengah

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN GENERATIF BERBANTUAN ALAT PERAGA MENARA HANOI UNTUK MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS Bettri Yustinaningrum; Nur Ainun Lubis; Sabariah Sabariah
Delta: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika Vol 10, No 1 (2022): Delta : Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika
Publisher : Universitas Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31941/delta.v10i1.1528

Abstract

Kemampuan penalaran matematis merupakan salah satu tujuan pembelajaran matematika. Namun, pentingnya penalaran matematis tidak sesuai dengan kondisi di lapangan. Berdasarkan observasi diketahui penalaran matematis siswa di MAN 3 Aceh Tengah masih rendah. Oleh karena itu diperlukan perangkat pembelajaran yang dapat mengembangkan kemampuan penalaran matematis siswa. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan perangkat pembelajaran generative berbantuan alat peraga menara Hanoi untuk mengembangkan penalaran matematis siswa yang memenuhi kriteria valid, efektif, dan praktis. Model pengembangan yang digunakan dalam penelitian ini adalah model Plomp yang terdiri dari investigasi awal (preliminary investigation), perancangan (design), realisasi/kontruksi (realization/construction), tes, evaluasi, dan revisi (test, evaluation, and revision). Instrument penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar validasi RPP, lembar validasi LAS, lembar validasi THB, angket respon guru, dan angket respon siswa. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh nilai rata-rata RPP sebesar 3,493 (kategori baik), LAS sebesar 3, 475 (kategori baik), dan THB sebesar 3,535 (kategori baik). Kepraktisan dilakukan dengan pemberian angket respon siswa dan guru dihasilkan respon positif siswa sebesar 93,81% dan respon guru sebesar 3,11 (kategori baik). Efektivitas dilakukan dengan melakukan uji ketuntasan individual dan klasikal menghasilkan rata-rata prestasi belajar siswa sama dengan 70 dan rata-rata prestasi belajar siswa telah mencapai ketuntasan klasikal sebesar 80%. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa perangkat pembelajaran yang dikembangkan memenuhi kriteria valid, efektif, dan praktis.
Pengaruh Model Problem Based Learning Dan Discovery Learning Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Bettri Yustinaningrum; Aida Fitri; Juliana
UNION : Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika Vol 10 No 1 (2022)
Publisher : Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30738/union.v10i1.10080

Abstract

This study aims to compare the mean problem-solving ability of students treated with the problem-based learning with discovery learning on the SPLDV material. The population in this study were all students of class VIII SMPN 4 Takengon. Sampling using cluster random sampling selected classes VIII2 and VIII3. Data collection techniques using tests and observations. The research instrument used a problem-solving ability test and observation sheet. The data analysis technique uses the t-test which is used to compare problem-based learning with discovery learning. Based on the research results, it was found that the mean problem-solving ability treated with the problem-based learning model was higher than that given the discovery learning treatment. The difference in the mean problem-solving ability between the problem-based learning and discovery learning classes is caused by the different treatment given to the two classes.