This Author published in this journals
All Journal JURNAL WALENNAE
Libra Hari Inagurasi
Balai Arkeologi Sulawesi Selatan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

SIDAYU: KAJIAN ARKEOLOGI PERKOTAAN MASA ISLAM DAN KOLONIAL Libra Hari Inagurasi
WalennaE Vol 5 No 2 (2002)
Publisher : Balai Arkeologi Provinsi Sulawesi Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2969.958 KB) | DOI: 10.24832/wln.v5i2.153

Abstract

Manusia memerlukan ruang untuk bermukim dan melakukan aktivitas kehidupan. Permukiman perkotaan kuna yang tumbuh sejak abad 15 M terdapat di pesisir utara pulau Jawa, termasuk Sidayu. Kota-kota pada masa tersebut berperan sebagai pelabuhan maupun pemerintahan. Berkenaan dengan hal tersebut, pembahan kali ini bertujuan untuk memaparkan masa lalu kota Sidayu dari data tertulis yang kemudian dibuktikan melalui data arkeologi. Metode yang digunakan berupa pengumpulan data pustaka yang dicocokkan dengan data survei lapangan kemudian diolah untuk menghasilkan interpretasi data. Hasil yang diperoleh bahwa kota Sidayu merupakan pemukiman baru yang menggantikan Sedayulawas, sekaligus sebagai pusat pemerintahan. Kota Sidayu juga memiliki dua lapisan budaya yaitu Islam dan Kolonial.