Claim Missing Document
Check
Articles

Found 14 Documents
Search

IMPLIKASI FORCE MAJEURE PADA AKAD PERSPEKTIF USHUL FIQH DAN FIQH (STUDI PADA AKAD SALAM) Suib, Mohammad Syaiful
JURNAL PROFIT Vol 2, No 2 (2018): Economics And Islamic Law
Publisher : Nurul Jadid University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33650/profit.v2i2.560

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan implikasi force majeure pada akad perpektif fiqh dan ushul fiqh,yang dalam akad dilakukan oleh beberapa pihak dengan transaksi menggunakan akad salam. Penelitian ini juga dengan memberikan gambaran terhadap model transaksi dua akad salam. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwaKetentuan hukum dalam akad-akad baik salam ataupun lainnya, akan berubah secara totalitas ketika berkaitan dengan force majeure, yaitu keadaan memaksa. Dampak dari force majeure ini adalah ketidakadanya kepastian hukum yang terjadi pada waktu terjadinya force majeure tersebut. Ketentuan hukum ini akan berlaku lagi ketika keadaan sudah aman dan terkendali.
RESIKO PEMBIAYAAN MUḌAROBAH (STRATEGI MEMINIMALISIR RESIKO PEMBIAYAAN MUḌAROBAH PADA BANK SYARI’AH) Suib, Mohammad Syaiful
JURNAL PROFIT Vol 1, No 1 (2017): Islamic Economic
Publisher : Nurul Jadid University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33650/profit.v1i1.549

Abstract

Secara konseptual penelitian ini menggambarkan kegiatan penyaluran dana dalam bentuk pembiayaan, tentunya tidak terlepas dari risiko pembiayaan bermasalah (macet) yang ditimbulkan dari ketidakmampuan debitur dalam melunasi kreditnya (pembiayaan) kepada pihak bank. Bank Syariah juga tidak terlepas dari pembiayaan bermasalah, untuk menghindari hal tersebut maka pihak bank membutuhkan suatu strategi dalam manajemen guna meminimalisir pembiayaan bermasalah tersebut. Melihat tingkat pembayaran nasabah yang masih dibawah standar dan kurang maksimal pencapaiannya, tentu pihak bank harus selektif dan hati-hati untuk menyalurkan pembiayaannya kepada nasabah lain. Salah satu faktor penyebab dari nunggaknya pembayaran nasabah adalah faktor alam yang dominan seperti gagal panen, angin kencang bagi nelayan, dan lain-lain. Ada juga dari faktor manusia seperti kurangnya keseriusan dari nasabah untuk membayar cicilan pembiayaannya dan masih banyak lagi faktor lain bagi nasabah untuk menunggak pembayarannya. Untuk mengatasi dari menunggaknya nasabah dalam pembayaran pembiayaannya, perlu dilakukan strategi dan langkah-langkah yang ditempuh oleh bank syariah untuk menyelamatkan pembiayaan bermasalah seperti pembinaan kepada nasabah, pemberian surat peringatan pada nasabah 1-2x, penjadwalan kembali (rescheduling), persyaratan kembali (reconditioning), penataan kembali (restructuring), dan penyitaan jaminan sampai kepada write off. Ada juga upaya yang esensial secara syariah yang dilakukan oleh bank yaitu dengan sistem kekeluargaan dengan musyawarah bila terjadi halhal yang bermasalah dalam proses pembiayaannya, hal ini berbeda dengan pembiayaan konvensional yang menekankan pada profit saja (penyitaan jaminan yang lebih diutamakan).
PENDAMPINGAN PEMANFATAAN KELAPA UNTUK MENINGKATKAN NILAI EKONOMI MASYARAKAT DI DESA REJING KECAMATAN TIRIS KABUPATEN PROBOLINGGO Suib, Mohammad Syaiful; Nur, Tarmizi; Aulia, Irma; Munawwarah, Lailatul; Dewi, Rohma; Bustham, Din Fitri; Afiah, Hindun; Zubairi, Zubairi
EJOIN : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 12 (2023): EJOIN : Jurnal Pengabdian Masyarakat, Desember 2023
Publisher : LPPM Institut Pendidikan Nusantara Global

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/ejoin.v1i12.1919

Abstract

PKM ini bertujuan untuk memberikan pemahaman dan melatih  skil pada pemanfaatan produk kelapa agar bernilai ekonomi dengan strategi inovasi dan pemasaran digital pada produksi kelapa dalam bentuk pemnafaatan mulai dari batok, sabut, dan daging kelapa. Metode pelaksanaan kegiatan ini dengan pendekatan kemitraan (Community based participatory research) melibatkan unsur semua lapisan anggota masyarakat, petani, dan tokoh masyarakat. adapun kegiatan pendampingan ini pertama bertambahnya pemahaman masyarakat terhadap potensi kelapa dapat di produksi dalam bentuk bermacam-macam seperti minyak VCO, sabut dan batok dapat di huat pupuk dan lain sebagainya. Kedua Strategi pemasaran menjadi lebih luas dengan adanya aplikasi marketing digital yag menjangkau ke seluruh pelosok negeribahkan dunia global
Digital Marketing Assistance for Coconut Products to Improve the Economy of Village Communities Suib, Mohammad Syaiful; Yulianti; Shaleha, Siti Hajar; Laila, Ratih Ika Wulan Dari; Mutiara, Nur; Lestari, Angel Mareta Eka Ayu
Ihsanniat: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1 No 1 (2024): Ihsanniat
Publisher : LP3M STAI At-Tahdzib Jombang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61181/ihsanniat.v1i1.449

Abstract

This report discusses the Digital Marketing Strategy for Coconut Production to Improve the Community Economy in Sentul Village, Gading District, Probolinggo Regency, East Java, in increasing sales volume through e-commerce platforms. This assistance aims to increase knowledge and skills in Sentul Village in managing coconut production, digital marketing strategies and online sales. The assistance method used is training and direct assistance in managing coconut production through digital marketing. The results of the mentoring show a significant increase in digital marketing strategies for coconut production in Sentul village after participating in the mentoring program. This increase is attributed to increased knowledge and skills in Sentuk Village in coconut production, digital marketing strategies and online sales.