Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengendalian dan Perencanaan Persediaan Bahan Baku Castable LC 16 dengan Metode Periodic Review dan Continous Review di PT. XYZ Surabaya Kurnia Ela Rahayu; Mochamad Tutuk Safirin
JUMINTEN Vol 1 No 3 (2020): Juminten: Jurnal Manajemen Industri dan Teknologi
Publisher : UPN Veteran Jawa Timur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (443.128 KB) | DOI: 10.33005/juminten.v1i3.117

Abstract

XYZ adalah salah satu Perusahaan manufaktur yang memproduksi produk tahan. Salah satu produk yang diproduksi adalah Castable. Di Perusahaan ini terjadi overstock dan stockout pada bahan baku utama Castable yaitu Bauxite Halus, Bauxite Sedang, dan Bauxite Kasar. Overstock dan stockout ini mengakibatkan biaya persediaan menjadi tinggi. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan pengendalian dan perencanaan persediaan bahan baku Castable LC 16 sehingga dapat meminimasi total biaya persediaan menggunakan metode Periodic Review dan Continous Review. Kesimpulan dari penelitian didapatkan total biaya persediaan terkecil menggunakan metode Continous Review yaitu sebesar Rp 1.427.292.224,- dan total biaya persediaan metode Perusahaan sebesar Rp 1.457.452.920, sehingga memberikan penghematan sebesar 1,31%.