Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Upaya Pemenuhan Kebutuhan Pangan Masyarakat Melalui Pemanfaatan Lahan Dengan Sistem Hidroponik: Studi Kasus Di Desa Peudawa Puntong Mia Maulina; Suci Khairani
SEMINAR NASIONAL PENINGKATAN MUTU PENDIDIKAN Vol. 2 No. 1 (2021): Seminar Nasional Peningkatan Mutu Pendidikan
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Samudra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kebutuhan pangan semakin meningkat seiring dengan peningkatan jumlah penduduk di Indonesia. Kondisi ini berbanding terbalik dengan ketersediaan lahan. Sistem pertanian organik menjadi solusi yang tepat untuk mendukung ketersediaan pangan dengan memanfaatkan lahan terbatas. Kajian ini betujuan untuk mendokumentasikan persepsi masyarakat terhadap aplikasi sistem hidroponik di desa Peudawa Puntong. Hasil observasi menunjukkan bahwa antusias masyarakat dalam mengaplikasikan teknologi hidroponik sangat tinggi. Aplikasi system pertanian hidroponik di desa Peudawa Putong terbukti mampu menyediakan pangan bagi rumah tangga. Teknologi hidroponik dapat diterapkan untuk berbagai jenis tanaman baik berupa herba maupun tanaman berkayu.