Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH JUMLAH PENDUDUK, JUMLAH PENGANGGURAN DAN TINGKAT PENDIDIKAN TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI WILAYAH GERBANG KERTOSUSILA Alifah Yutina Salsabila; Niniek Imanigsih; Riko Setya Wijaya
Jurnal Ekonomi Pembangunan STIE Muhammadiyah Palopo Vol 7, No 1 (2021)
Publisher : Lembaga Penerbitan dan Publikasi Ilmiah (LPPI) Universitas Muhammadiyah Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35906/jep01.v7i1.774

Abstract

ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis seberapa besar pengaruh jumlah penduduk, jumlah pengangguran dan tingkat pendidikan terhadap pertumbuhan ekonomi di wilayah Gerbang Kertosusila, yang nantinya dapat mengoptimalkan pertumbuhan ekonomi melalui peran pada masing-masing daerah. Penelitian ini kuantitatif yang menggunakan metode analisis regresi data panel dengan data cross section dan time series. Hasil penelitian menujukan bahwa jumlah penduduk memiliki pengaruh positif dan signifikan, lalu tingkat pendidikan tidak memiliki pengaruh secara signifikan dan pengangguran adalah variabel yang berpengaruh negatif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi, jumlah pengangguran yang tinggi berdampak pada penurunan ekonomi, yang kedepannya pemeintah harus memberi perhatian khusus agar perekonomian tidak semakin menurun.Kata Kunci: Pertumbuhan Ekonomi, Jumlah Penduduk, Jumlah Pengangguran, Tingkat pendidikan Pertumbuhan EkonomiABSTRACTThis study aims to determine and analyze how much influence the population, the number of unemployed, and the level of education on economic growth in the Kertosusila Gate area, which will be able to optimize economic growth through the role of each region. This research is quantitative using the panel data regression analysis method. The results of the study show that the population has a positive and significant effect, then the level of education has no significant effect and unemployment is a variable that has a negative and significant effect on economic growth, a high unemployment rate has an impact on the economic decline, which in the future the government should pay special attention to the economy is not going down.Keywords: Economic Growth, Population, Total Unemployment, Education Level Economic Growth