Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI SENSUS HARIAN RAWAT INAP DENGAN PEMROGRAMAN BERBASIS WEB DI RUMAH SAKIT UMUM KALIWATES JEMBER Wahyu Kurnia Dewanto; Faiqatul Hikmah; J. Faradinata Anantio
Jurnal Teknologi Informasi dan Terapan Vol 2 No 2 (2015)
Publisher : Jurusan Teknologi Informasi Politeknik Negeri Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Semakin majunya teknologi pada masa sekarang ini, kebutuhan akan informasi yang cepat dan akurat sangat diperlukan oleh perusahaan maupun instansi sebagai dasar pengambilan keputusan yang tepat. Sistem pelaporan sensus harian rawat inap di Rumah Sakit Umum Kaliwates Jember belum memanfaatkan sistem informasi dan masih menggunakan sistem manual, sehingga pengolahan data laporan kurang optimal. Masih terjadi banyak kesalahan penginputan,ketidaktepatan data, dan kurang efisien dalam segi waktu, biaya, dan tenaga. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk untuk merancang dan membuat suatu aplikasi pelaporan sensus harian rawat inap di rumah sakit umum kaliwates Jember guna mengatasi permasalahan yang ada pada saat ini. Metode yang digunakan dalam perancangan dan pembuatan aplikasi ini adalah dengan memanfaatkan metode pengembangan perangkat lunak yaitu metode waterfall yang meliputi analisis, desain, koding, dan testing. Hasil dari penelitian ini sendiri adalah terciptanya sebuah aplikasi untuk mempermudah pengolahan data menjadi sebuah laporan sensus harian rawat inap yang dibutuhkan dan mengatasi masalah yang timbul karena sistem pengolahan laporan secara manual. Perancangan dan Pembuatan Aplikasi Sensus Harian Rawat Inap dengan Pemrograman Berbasis WEB di Rumah Sakit Umum Kaliwates Jember telah dibuat dengan hasil analisis sistem yang sudah ada dan sesuai metode yang digunakan, serta desain form yang telah dibuat sesuai dengan form manual atau kebutuhan pihak rumah sakit dan dapat mempermudah pengisian form tersebut. Sehingga Perancangan dan Pembuatan Aplikasi Sensus Harian Rawat Inap dengan Pemrograman Berbasis WEB di Rumah Sakit Umum Kaliwates Jember dapat dikembangkan dalam implementasi diwaktu yang akan datang, serta dikembangkan lebih lengkap dari segi penambahan fitur dan redesign aplikasi.
Rancang Bangun Model Potensi Banjir pada Jalan Arteri di Kota Malang Menggunakan Logika Fuzzy Wahyu Kurnia Dewanto; M. Aziz Muslim; Sunaryo Sunaryo
Jurnal EECCIS Vol 7, No 1 (2013)
Publisher : Fakultas Teknik, Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (620.893 KB)

Abstract

Penelitian tentang masalah banjir, telah banyak dilakukan baik itu dari sisi model deteksi, prediksi, peramalan, permodelan, monitoring banjir, maupun pasca banjir dan penanggulangannya. Metode yang digunakan sangat bervariasi, statistik, regresi, spasial, sampai menggunakan pengindraan jarak jauh. Tulisan ini merupakan penelitian tentang model potensi banjir, yang terjadi pada arteri di Kota Malang menggunakan Logika fuzzy. Obyek penelitian yang digunakan adalah jalan-jalan arteri di wilayah Kecamatan Lowokwaru Kota Malang. Model logika fuzzy yang digunakan pada penelitian kali ini adalah fuzzy sugeno orde-nol. Hasil luaran dari dari fuzzy ini adalah status banjir, yaitu tidak banjir, berpotensi banjir, dan banjir.Kata Kunci — Jalan arteri, banjir, fuzzy
Classification of Twitter User Sentiments Against Government Policies in Overcoming Covid-19 in Indonesia Hermawan Arief Putranto; Taufiq Rizaldi; Wahyu Kurnia Dewanto; Rokhimatus Zahro
Compiler Vol 11, No 2 (2022): November
Publisher : Institut Teknologi Dirgantara Adisutjipto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (834.289 KB) | DOI: 10.28989/compiler.v11i2.1286

Abstract

Sentiment classification is a field of study that analyzes a person's opinions, sentiments, judgments, evaluations, attitudes, and emotions regarding a particular topic, service, product, individual, organization, or activity. The topic that is currently being discussed is Covid-19. Covid19 is a disease caused by the corona virus, which was first identified in the city of Wuhan, China. This disease has spread throughout the world, including Indonesia. In this regard, the Indonesian government issued a policy as an effort to break the chain of the spread of the corona virus. However, this encourages the emergence of various kinds of public responses. One of them is Twitter users, there are pros and cons responses from the community in responding to government policies and causing problems, namely the difficulty of knowing positive, neutral or negative responses given by the community. Based on the explanation above, a sentiment analysis was carried out. This analysis was carried out by utilizing data from Twitter with the keywords at home, vaccines for the people of Indonesia, and PSBB, covid, covid19, covid Indonesia, vaccines Jakarta, vaccines, vaccines Restore RI, and vaccines for the sake of protecting the Republic of Indonesia. Where the data will be processed through several stages, namely preprocessing, word weighting and sentiment analysis. The results of the classification of the sentiment classification of the majority of Twitter users are neutral, namely 69.2% of the data classified as neutral sentiment, 30.1% of the data classified as positive sentiment, and 7% of the data having negative sentiment.
Pencegahan Perundungan Anak Dengan Memanfaatkan Teknologi Digital Studi Kasus UPTD SPF SDN Nangkaan Bondowoso Wahyu Kurnia Dewanto; Aji Seto Arifianto; Hariyono Rakhmad; Muhammad Hafidh Firmansyah; Kasiyati Kasiyati
SEJAGAT : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 3 (2025): February
Publisher : P3M Politeknik Negeri Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25047/sejagat.v1i3.5374

Abstract

Bullying among students is increasingly prevalent, driven by various factors, including environmental influences and the impact of globalization. This issue poses significant challenges for teachers, who are often expected to monitor all students throughout the school day despite limited resources and time. The aim of this study is to explore effective strategies for preventing bullying in schools by integrating technological and creative approaches. The research employs a mixed-methods approach, combining quantitative analysis of bullying incidents with qualitative data from interviews and observations. The study focuses on the implementation of CCTV technology to enhance student behavior monitoring and prevent bullying incidents. Additionally, it investigates the use of arts-based activities as a means to help students channel excess energy into positive, creative outlets, thus reducing the likelihood of engaging in bullying behavior. The findings suggest that the combination of technological supervision and arts-based interventions significantly reduces the incidence of bullying in schools. The conclusion emphasizes the effectiveness of a holistic approach that incorporates both advanced monitoring tools and emotional support activities, highlighting the potential for these strategies to create a safer and more supportive school environment where students can thrive both emotionally and socially.