Merisa Kurniasari
ITS

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Faktor - Faktor yang Mempengaruhi Alih Fungsi Lahan Pertanian Sebagai Upaya Prediksi Perkembangan Lahan Pertanian di Kabupaten Lamongan Merisa Kurniasari; Putu Gde Ariastita
Jurnal Teknik ITS Vol 3, No 2 (2014)
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat (DRPM), ITS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (391.9 KB) | DOI: 10.12962/j23373539.v3i2.7237

Abstract

Kabupaten Lamongan sebagai Lumbung Pangan Jawa Timur mengalami penurunan luas lahan pertanian akibat alih fungsi lahan pada periode 2009-2012. Disisi lain sebagai kawasan yang termasuk dalam Gerbangkertasusila Plus, Kabupaten Lamongan dituntut untuk terus membenahi pertumbuhan ekonomi melalui sektor non pertanian. Sehingga penelitian ini membahas mengenai prediksi perkembangan lahan pertanian sebagai upaya mempertahankan lahan pertanian di Kabupaten Lamongan seiring dengan perkembangan wilayah. Artikel ini merupakan bagian dari penelitian mengenai prediksi perkembangan lahan pertanian berdasarkan kecenderungan alih fungsi lahan pertanian (sawah) di Kabupaten Lamongan. Melalui teknik analisis GWR (Geographically Weighted Regression), dapat diketahui faktor yang berpengaruh terhadap alih fungsi lahan pertanian, kemudian ditransformasi kedalam analisis deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor yang berpengaruh terhadap alih fungsi lahan pertanian adalah rasio harga lahan dan rasio aksesibilitas wilayah. Dimana dihasilkan kelompok-kelompok kecamatan sesuai dengan faktor alih fungsi yang mempengaruhinya.