Saiful Adi Kurniawan
Jurusan Arsitektur, Fakultas Teknik, Universitas Brawijaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Evaluasi Konsep Green Building pada Gedung Layanan Bersama Universitas Brawijaya Saiful Adi Kurniawan; Andika Citraningrum
Jurnal Mahasiswa Jurusan Arsitektur Vol 5, No 4 (2017)
Publisher : Jurnal Mahasiswa Jurusan Arsitektur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (874.997 KB)

Abstract

Fenomena kerusakan alam dan pemanasan global yang sedang melanda bumi ini menghadirkan konsep green building untuk memecahkan permasalahan tersebut. Green building didefinisikan sebagai pendekatan sebuah perencanaan dan perancangan bangunan melalui sebuah proses yang memperhatikan lingkungan sekitarnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi konsep green building pada Gedung Layanan Bersama Universitas Brawijaya. Evaluasi menghasilkan rating dan rekomendasi yang menjadi acuan kedepannya. Penelitian ini menggunakan standar GREENSHIP NB 1.2 pada pengukurannya. Hasil dari evaluasi, Gedung Layanan Bersama mendapatkan 40 poin dan mendapatkan peringkat BRONZE. Kategori yang menghasilkan poin terbanyak adalah kategori Tepat Guna. Kemudian dari hasil pengukuran kondisi eksisting bangunan dilakukan rekomendasi. Rekomendasi dibagi mejadi dua yaitu rekomendasi desain (arsitektural) dan rekomendasi manajemen (non arsitektural). Total poin setelah dilakukan rekomedasi adalah 74 poin dan mendapatkan peringkat PLATINUM.Kata kunci: Green Building, GREENSHIP NB 1.2, Gedung Layanan Bersama