Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

UNSUR-UNSUR PARAGRAF PADA BERITA MAJALAH TEMPO DAN IMPLIKASINYA Nani Gustina; Nurlaksana Eko Rusminto; Ni Nyoman Wetty Suliani
Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 1, No 4 (2013)
Publisher : FKIP Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Problems in this researchis elements in paragraph on news of Tempo magazine 25-31 March 2013 edition and implication of the Indonesian language learning in SMA. The research aims to descripe the elements of a paragraph on the news magazines Tempo. The research method is descriptive qualitative. The data source in this research was a news on Tempo magazine. Data colleting method of this study is engineering documentation. Data analysis refers to a theory by Milles and Huberma, with three stages: (1) redution of data, (2) the represetation of the data, (3) draw conclusions/verivication. The result of the research showed that elements of a paragraph which contained in the news magazine Tempo are elements of transition, a topic sentence, an improves sentence and confirmative sentence. The implication of learning about the elements of paragraph contained on (SK) and (KD) in SMA the study of deductive and inductive paragraph distinguishing. Masalah dalam penelitian ini adalah unsur-unsur paragraf pada berita dalam majalah Tempo edisi 25-31 Maret 2013 dan implikasi terhadap pembelajaran bahasa Indonesia di SMA. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan unsur-unsur paragraf pada berita dalam majalah Tempo. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini adalah berita dalam majalah Tempo. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan teknik dokumentasi. Analisis data mengacu pada teori yang dikemukakan oleh Miles dan Huberman, dengan tiga tahapan yaitu (1) reduksi data, (2) penyajian data, dan (3) menarik kesimpulan/verifikasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa unsur-unsur paragraf yang terdapat dalam berita majalah Tempo yaitu unsur transisi, kalimat topik, kalimat pengembang, dan kalimat penegas. Implikasi pembelajaran mengenai unsur-unsur paragraf tertuang pada (SK) dan (KD) SMA, yaitu pembelajaran membedakan paragraf deduktif dan induktif.Kata kunci: kalimat penegas, kalimat pengembang, kalimat topik, transisi