Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Evaluasi Proses Pembelajaran Dengan Learning Manajemen System (LMS) Polbangtan Malang Hana Nur Eritrina
EDUTECH Vol 7, No 2 (2021): EduTech: Jurnal Ilmu Pendidikan dan Ilmu Sosial
Publisher : EduTech: Jurnal Ilmu Pendidikan dan Ilmu Sosial

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30596/edutech.v7i2.6799

Abstract

Meluasnya penggunaan internet pada dunia pendidikan telah mengubah cara pembelajaran dari pembelajaran tradisional menjadi pembelajaran berbasis internet. Pandemi Covid 19 menjadi pemicu penggunaan Learning Manajemen System (LMS) pada proses pembelajaran. Polbangtan Malang telah menggunakan LMS dalam pembelajaran.  Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana penggunaan LMS Polbangtan Malang. Metode yang dipilih adalah metode survei untuk mengetahui penggunaan LMS oleh mahasiswa. Pengambilan sampel yang dipilih adalah convenience sampling yaitu mahasiswa yang mengambil mata kuliah Ekonomi Agribisnis.  Metode observasi dan pengumpulan data dilakukan untuk melengkapi hasil survei. Hasil penelitian menunjukkan bahwa  mahasiswa terbantu dengan adanya LMS. Dosen mampu menggunakan fitur dasar pada LMS Polbangtan Malang. Dosen mampu membuat kelas virtual, mampu mengupload materi, membuat tugas/assignment, mengelompokkan kriteria tugas mahasiswa. Namun dosen belum memaksimalkan fitur lain seperti penilaian tugas, rekap penilaian di akhir pembelajaran, pemberian reward, dan koneksi LMS dengan akun jejaring sosial. Namun demikian keaktifan dosen dan mahasiswa masih kurang. Hal ini dilihat dari kurangnya diskusi dan updates yang ada di LMS dan kurangnya tanggapan ketika ada updates postingan. Mahasiswa sudah dapat melakukan diskusi namun keinginan untuk menanggapi diskusi masih kurang.
Analisis Kelayakan Usaha Ternak Kambing Pada Kelompok Usaha Bersama (KUB) Mondroguno Hana Nur Eritrina
Manajemen Agribisnis: Jurnal Agribisnis Vol 22 No 1 (2022): Manajemen Agribisnis: Jurnal Agribisnis
Publisher : Universitas Islam Kadiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32503/agribisnis.v22i1.2116

Abstract

This research was conducted on goat farming at KUB Mondroguno, Desa Rowomarto, Kecamatan Patianrowo, Kabupaten Nganjuk. The purpuse of this research is to conduct a business feasibility analysis on the goat business of KUB Mondroguno. The research method chosen is descriptive with case studies. The analysis conduct by analyzing technical aspects, social environtment and socio-cultural aspects, financial aspects, juridical aspects, and marekting aspects. Based on the feasibility analysis of technical aspects, the business running well . Apects of human resources who become business managers are also sufficience to run this micro-scale business. Environmentally and socio-culturally, this business can provide example of entreprneurial practices to the comunity. Goat dung can be used as organic fertilizer and compost for agriculture. The succes of the business is supported by juridical and legal aspects that have been fulfiled by KUB Mondroguno. Based on calculation of R/C ratio the business is feasible shown by R/C = 1,351 above the criteria. Marketing aspects analysis of KUB Mondorguno was conducted by mapping the marekt to be two category. The firs is business such as restaurant, catering, and other agency that need goat meet as the ingredient for his menu. By analyzing these five aspects, it can be infered that goat farming business by KUB Mondroguno is feasible.