Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

Potensi Kelainan Muskuloskeletal pada Siswa Kidal Nurul Retno Nurwulan; Adhelia Bella Kristiani
Jurnal Kesehatan Masyarakat Indonesia Volume 15. No. 2. Tahun 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (312.651 KB) | DOI: 10.26714/jkmi.15.2.2020.9-12

Abstract

Latar Belakang: Di dalam kelas, siswa kidal menghadapi situasi yang kurang nyaman saat menggunakan meja tulis yang menempel pada kursi. Mereka harus mengatur postur tubuh mereka agar tangan kirinya mampu menjangkau meja. Duduk dengan postur canggung seperti ini berpotensi menyebabkan kelainan muskuloskeletal. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi potensi kelainan muskuloskeletal pada siswa kidal. Metode: Identifikasi potensi kelainan muskuloskeletal dilakukan melalui observasi langsung pada 7 siswa kidal untuk mengamati perilaku mereka saat duduk. Selain itu, siswa kidal juga diminta untuk mengisi kuesioner musculoskeletal Nordic (NMQ). Hasil: Dari pengamatan yang dilakukan, terlihat bahwa siswa kidal harus membengkokkan leher mereka hingga 40 derajar untuk menulis di meja. Selain itu, 6 dari 7 siswa kidal juga mengalami sakit yang berhubungan dengan kelainan muskuloskeletal selama 7 hari ke belakang. Kesimpulan: Dapat disimpulkan bahwa siswa kidal melakukan postur canggung saat menulis di dalam kelas dan hal ini berpotensi menyebabkan kelainan muskuloskeletal.Latar Belakang: Di dalam kelas, siswa kidal menghadapi situasi yang kurang nyaman saat menggunakan meja tulis yang menempel pada kursi. Mereka harus mengatur postur tubuh mereka agar tangan kirinya mampu menjangkau meja. Duduk dengan postur canggung seperti ini berpotensi menyebabkan kelainan muskuloskeletal. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi potensi kelainan muskuloskeletal pada siswa kidal. Metode: Identifikasi potensi kelainan muskuloskeletal dilakukan melalui observasi langsung pada 7 siswa kidal untuk mengamati perilaku mereka saat duduk. Selain itu, siswa kidal juga diminta untuk mengisi kuesioner musculoskeletal Nordic (NMQ). Hasil: Dari pengamatan yang dilakukan, terlihat bahwa siswa kidal harus membengkokkan leher mereka hingga 40 derajar untuk menulis di meja. Selain itu, 6 dari 7 siswa kidal juga mengalami sakit yang berhubungan dengan kelainan muskuloskeletal selama 7 hari ke belakang. Kesimpulan: Dapat disimpulkan bahwa siswa kidal melakukan postur canggung saat menulis di dalam kelas dan hal ini berpotensi menyebabkan kelainan muskuloskeletal.  
School Furniture and Musculoskeletal Disorders in Left-Handed Students Nurul Retno Nurwulan; Adhelia Bella Kristiani
KESMAS UWIGAMA: Jurnal Kesehatan Masyarakat Vol 6 No 2 (2020): December
Publisher : Universitas Widya Gama Mahakam Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24903/kujkm.v6i2.957

Abstract

Background: Left-handed students face difficulties in the classroom since the furniture are designed for the right-handed population. Left-handed students are forced to adjust their posture in order to reach the table on the right side of the chair. This awkward posture may cause musculoskeletal disorders (MSDs) in left-handed students. Objectives: This study aimed to evaluate the impact of existing school furniture on the risk of MSDs in left-handed students. We also evaluated the potential benefit of the appropriate chair for left-handed students in reducing musculoskeletal discomforts. Research Methods: A total of 14 left-handed students were given the Nordic Musculoskeletal Questionnaires (NMQ) to identify their health problems related to school furniture. The deviation degree of neck and lower back from the upright sitting posture was used to evaluate the impact of the appropriate chair. Results: Pearson’s correlation showed that prolonged sitting, awkward posture, and class duration are related to the musculoskeletal discomforts. From the paired t-test evaluation, it is evident that the appropriate chair for left-handed students could reduce the deviation degree of neck and lower back from the upright sitting posture. Conclusion: The improper school furniture increases the risk of MSDs in left-handed students. A chair that could accommodate both the right-handed and left-handed students is important to reduce the risk of MSDs in students. Keywords: Left-handed; awkward postures; NMQ; musculoskeletal disorder.
KONFLIK PADA GRUP DISKUSI MAHASISWA SAAT PEMBELAJARAN JARAK JAUH Nurul Retno Nurwulan; Annisa Nurhayati; Maya Primeradama Yanti; Rezky Aryani Putri; Utari Trinita; Putra Elnandha Varza
JURNAL PENDIDIKAN DAN KEWIRAUSAHAAN Vol 8 No 2 (2021)
Publisher : STKIP PGRI SITUBONDO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47668/pkwu.v8i2.106

Abstract

All learning activities in Indonesia during COVID-19 pandemic are conducted through online remote learning. However, it does not change the nature of the learning activities because homework, group project, and exams still need to be done by the students. The group discussion is more difficult since all communications between members need to be done online. This study aimed to evaluate the prevalence of conflict in college students’ group discussions. A total of 100 college students was recruited in this study. Based on the analyses from the collected questionnaire, it can be seen that the incompetent group leader (p = 0.003), misunderstanding in online communication (p = 0.047), lack of group discussion (p = 0.001), and selfishness of the members (p = 0.001) significantly affect conflict the group discussion. To avoid the conflict, it is suggested that all members need to always attend the online discussion and actively participate in the discussion to minimize misunderstanding.
Peningkatan Efisiensi di Industri Jasa Penerbangan dengan Lean Six Sigma: Kajian Literatur Nurul Retno Nurwulan
IKRAITH-EKONOMIKA Vol 4 No 1 (2021): IKRAITH-EKONOMIKA VOL 4 NO 1 Bulan Maret 2021
Publisher : Universitas Persada Indonesia YAI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (375.529 KB)

Abstract

Lean six sigma adalah metode yang popular untuk meningkatkan efisiensi dan memecahkan masalahdalam poses produksi. Metode yang merupakan gabungan dari lima fase DMAIC (define, measure, analyze,improve, control) dan konsep lean biasa digunakan untuk meningkatkan produktivitas di dalam perusahaan.Pada penelitian ini, literatur-literatur terdahulu mengenai efektivitas dari lean six sigma dikaji secara rincidengan menitikberatkan pada bagaimana metode ini mampu meningkatkan efektivitas pada industri jasapenerbangan, terutama untuk mengoptimalkan operasi ground handling. Adapun kriteria inklusi yangdigunakan untuk mengkaji literatur-literatur terdahulu antara lain adalah: lean six sigma, jasa penerbangan,lean, maskapai penerbangan, dan ground handling. Dari kajian literatur yang dilakukan, dapat disimpulkanbahwa lean six sigma dapat digunakan untuk memecahkan masalah operasional yang ada dan meningkatkanefisiensi dari proses ground handling pada industri jasa penerbangan.
PENGARUH PEMBELAJARAN DARING PADA DEPRESI, STRES, DAN KECEMASAN MAHASISWA Maya Primeradama Yanti; Nurul Retno Nurwulan
Jurnal Muara Pendidikan Vol 6 No 1 (2021): Jurnal MUARA PENDIDIKAN Vol 6 No 1, Juni 2021
Publisher : LP3M Universitas Muhammadiyah Muara Bungo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (166.06 KB) | DOI: 10.52060/mp.v6i1.520

Abstract

This study aimed to evaluate depression, stress, and anxiety on college students due to the online classes during COVID-19 pandemic using Depression Anxiety Stress Scale (DASS). A total of 106 college students from Sampoerna University with age ranging from 17 to 25 years old participated in this study. The data collection was done using accidental sampling technique by asking students’ consents to participate in this study. Multiple regression analysis was used to measure the factors affecting stress and anxiety on students during the online learning. The results of the study showed that difficulty to enjoy free time and feeling scared for no reason are the causes of the depression, stress, and anxiety on college students