Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Konseling Individual untuk meningkatkan konsep diri korban Bullying di Sekolah Teuku Amnar Saputra; Zuriah Amnar
Counselle| Journal of Islamic Guidance and Counseling Vol 2 No 2 (2022): Counselle|December 2022
Publisher : Department of Islamic Guidance and Counseling

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32923/couns.v2i02.2818

Abstract

Kasus Bullying di sekolah harus menjadi perhatian semua kalangan terutama Guru Bimbingan dan Konseling yang memiliki kapasitas di bidang keilmuannya. Dalam rentang tahun 2016-2020 KPAI telah menerima setidaknya 480 kasus yang Bullying disekolah. baru-baru ini juga kasus Bullying telah membuat siswa SD di Tasikmalaya meninggal Dunia. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan konsep diri korban Bullying di sekolah melalui layanan konseling Individual. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan metode deskriptif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi dan melakukan wawancara konseling dengan SB sebagai salah satu korban bullying di SMK Negeri 1 Sigli dengan dampak yang berat. Analisis data dilakukan dengan cara penyajian, reduksi dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukan bahwa layanan konseling Individual memiliki pengaruh terhadap meningkatnya konsep diri SB sebagai korban Bullying. Pada awal pelaksanaan konseling SB masih menunjukkan sikap yang merasa rendah diri, tidak percaya diri dan menarik diri dari lingkungan. Pasca dilaksanakan konseling individual SB mulai membuka diri, memiliki semangat untuk berjuang dan mulai memiliki kepercayaan terhadap lingkungan sosialnya.
Optimization of Gampong Pageu in Preventing Sexual Crime in Children in Kabupaten Bireuen Zuriah Zuriah; Syah Iskandar
An-Nisa': Journal of Gender Studies Vol. 15 No. 2 (2022): List of Contents
Publisher : LP2M UIN Kiai Haji Achmad Siddiq Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35719/annisa.v15i2.115

Abstract

The purpose of this study is to examine how Pageu Gampong is optimized in preventing sexual crimes against children in Aceh and what are the challenges in optimizing Pageu Gampong in preventing sexual crimes against children in Aceh, especially in Bireuen District. This research is descriptive qualitative research with a juridical-normative-empirical approach. The data collection technique was carried out by interviewing village apparatus/equipment in the village of Juli Tambo Tanjong as one of the villages that became the object of this research. Further data collection was carried out by means of a documentation study by collecting legal archives and Qanuns as support. The results of the study show that the optimization of Pageu Gampong in preventing sexual crimes in Bireuen Regency is carried out in two ways. First, as a preventive measure for village officials, Juli Tambo, who is part of the Gampong Pageu, makes and implements the Gampong Qanun in a comprehensive manner. Second, by repressive method, namely, if there is a sexual crime against children in the territorial area of Gampong  Juli and the perpetrator is known, then the Gampong apparatus who are members of the Gampong  Pageu will immediately follow up and forward it to the Bireuen Police. Then the challenge in the implementation of Pageu Gampong  is that the role of Pageu Gampong  is only limited to assisting victims without escorting cases until a judge's decision is made, with limited time, budget, and manpower from the Pageu Gampong itself.