This Author published in this journals
All Journal AGROEKOTEKNOLOGI
ananta kharina pohan
University Of Nort Sumatera

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pola Sebaran Karakter - Karakter Pertumbuhan Dan Produksi Kedelai (Glycine max L. Merril) Hasil Persilangan Grobogan Dengan Genotipa Tahan Salin Pada Turunan F2 ananta kharina pohan; rosmayati rosmayati; eva sartini bayu
Jurnal Agroekoteknologi Vol 5, No 2 (2017)
Publisher : Universitas Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (356.341 KB) | DOI: 10.32734/jaet.v5i2.15463

Abstract

Pola Sebaran karakter-karakter pertumbuhan dan produksi kedelai (glycine max L. Merril) hasil persilangan grobogan dengan genotipa tahan salin pada turunan F2, dibimbing oleh Rosmayati dan Eva Sartini Bayu.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengevaluasi karakter pertumbuhan dan produksi tanaman kedelai hasil persilangan pada tanah salin. Penelitian ini dilakukan di dalam rumah kasa Fakultas Pertanian USU (± 25 meter dpl) pada bulan April sampai bulan Agustus 2015. Benih F2 diperoleh dari penelitian sebelumnya dengan menggunakan benih hasil persilangan varietas grobogan dengan genotipa kedelai tahan salin. Berdasarkan hasil penelitian untuk seluruh hasil persilangan didapatkan bahwa untuk karakter jumlah daun, umur berbunga, jumlah polong, jumlah polong berisi, jumlah polong hampa, bobot biji, jumlah biji, dan umur panen tidak ada yang berdistribusi normal. Semua karakter tersebut menunjukan sebaran yang tidak normal yang dipengaruhi oleh adanya gen aditif epistasis duplikat maupun komplementer Kata kunci : generasi F2, pola sebaran, salinitas.