Rachmat Rizalul A
Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

STRATEGI PENGEMBANGAN AGRIBISNIS KOMODITI JAMBU MERAH (Kasus: Desa Telaga Sari, Kec. Sunggal, Kab. Deli Serdang) Rachmat Rizalul A; M. Jufri; Rahmanta Ginting
JOURNAL ON SOCIAL ECONOMIC OF AGRICULTURE AND AGRIBUSINESS Vol 10, No 3 (2019): Vol. 10 No. 3 Maret 2019
Publisher : Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (536.924 KB)

Abstract

Pengembangan budidaya jambu biji merah di Indoneisa masih terbatas dalam penanaman di pekarangan, dan belum bersifat komersil. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan faktor internal (kekuatan dan kelemahan) serta factor eksternal (peluang dan ancaman) yang mempengaruhi perngembangan agribisnis komoditas jambu biji merah, dan untuk memformulasi strategi pengembangan agribisnis komoditas jambu biji merah di Desa Telaga Sari, Kecamatan Sunggal, Kabupaten Deli Serdang. Penentuan daerah penelitian dilakukan secara purposive, sementara untuk penentuan sampel digunakan metode stratified random sampling dengan 2 strata yaitu dengan luas lahan <0,5 ha dan ≥0,5 ha. Jumlah sampel sebanyak 30 sampel. Data dianalisis dengan analisis deskriptif dan analisis SWOT. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa faktor yang dapat dimaksimalkan adalah ketersediaan lahan usaha tani, permintaan pasar, harga input, keadaan iklim, dan tingkat kosmopolitan usaha tani; dan strategi pengembangan agribisnis komoditi jambu biji merah menggunakan strategi Growth Oriented Strategy. Kata Kunci :    Jambu Biji Merah, Strategi Pengembangan, Agribisnis, Analisis SWOT.