Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

USULAN PENERAPAN METODOLOGI DMAIC DAN SERVICE BLUEPRINT UNTUK PERBAIKAN KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PT MUTU Fino Wahyudi Abdul
Operations Excellence: Journal of Applied Industrial Engineering Vol 7, No 3, (2015): OE November 2015
Publisher : Universitas Mercu Buana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract. Costumer satisfaction is really important, because the customer willcome back to use the service. Customer satisfaction is also related to the quality ofservice received by the customer of a company products or services. The problemof service quality in a test lab PT MUTU is situated upon a description ofcustomer satisfaction regarding the analysis period of completion and certificatesdelivery time are still below standard PT MUTU against laboratory testingservices and there is a waste of time waiting for customers. Service qualityimprovement methods to the analysis period of completion and the delivery time acertificate is the DMAIC and lean approach, where the results of the improvementseen in the sigma level obtained. The tools used SIPOC, pareto diagram, CTQ,logic tree, two proportion test, DOE, p-chart, minitab-16. In addition underdiscussion used of the service blueprint analysis to saw linkages the improvementof service quality using DMAIC with the service process, points of contact withcustomers and the evidence seen by the customer service.Keyword: Service Quality, Lean, DMAIC, Service Blueprint, Sigma Level
ANALISIS STRATEGI DAN DAYA SAING RYAN AIR Ltd. DENGAN MENGGUNAKAN BUSINESS MODEL CANVAS (BMC) Fino Wahyudi Abdul
JURNAL ADMINISTRASI KANTOR Vol 3 No 2 (2015): Jurnal Administrasi Kantor Bina Insani
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Bina Insani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (408.742 KB)

Abstract

Sebelum munculnya penerbangan dengan biaya rendah, perusahaan besar seperti nBritish Airways mendominasi industri perusahaanjasa penerbangan Eropa. Saat tren industri mengalami peraturan yang ketat di Uni Eropa pada tahun 1997, dimana sebuah maskapai penerbangan dari satu negara anggota tidak bisa terbang dalam 1 market dosmetik yang berlainan negara, tetapiRyanair Ltd., berani memasuki industri penerbangan dengan hambatan besar tersebut. Mereka mampu menerobos pasar dengan operasional biaya rendah sambil mempertahankan keuntungan, membedakan dirinya dengan tetap menerapkan layanan kepada pelanggan yang lebihunggul, dan mencapai penghematan biaya melalui penggunaan internet. Sebagai hasil dari strategi Market Bustingnya, Ryanair Ltd.telah menjadi maskapai bertarif rendah(low-cost airlines) terbesar (salah satu operator penerbangan) di Eropa. Untuk tahun fiscal 2004, perusahaan membawa pendapatan sebesar 1,32 miliar,peningkatan 44% dari tahun sebelumnya. Ryanair Ltd.,saat ini menyediakan layanan untuk 93 kota di seluruh Eropa, tercatat lebih dari 15 juta penumpang per tahun. Perusahaan ini memiliki 45 pesawat, dengan harapan meningkatkan jumlah ini menjadi 100 pesawat pada tahun 2008. Saat ini Ryanair Ltd., telah memiliki kurang lebih 290 pesawat Boeing 737 series. Pada jurnal ini dilakukan analisis strategi dan daya saing Ryanair Ltd. Dalam mencapai keberhasilan dan kesuksesan dengan menggunakan tool Business Model Canvas (BMC). Dimana dengan penggunaan tool BMC diharapkan dapat menampilkan model bisnis yang lebih sederhana.