Muhammad Ridwan
Department of Mechanical Engineering, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Published : 3 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

PERENCANAAN DAKWAH PERSPEKTIF KOMUNIKASI SOSIOKULTURAL Muhammad Ridwan
DIRASAT: Jurnal Studi Islam dan Peradaban Vol 14 No 02 (2019): Dirasat: Jurnal Studi Islam dan Peradaban
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Indonesia Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (388.669 KB)

Abstract

Perencanaan merupakan sebuah strategi guna meraih suatu tujuan. Perannya bukan sekedar sebagai penunjuk arah menuju capaian harapan. Melainkan secara operasional memudahkan dalam merealisasikan harapan yang hendak dicapai secara sistemik. Perencanaan yang baik dan matang berpotensi memperoleh hasil yang signifikan efektif dan efisien. Dalam melaksanakan aktivitas dakwah seorang da’i penting memiliki perencanaan yang matang sesuai dengan basis sosial dan kultural masyarakat sehingga apa yang dilakukan membuahkan hasil maksimal yaitu sampainya pesan (massage) dakwah kepada khalayak (audiences) dengan sifat persuasif dan memperoleh feed back positif. Tujuan penelitian ini mengungkapkan pentingnya perencanaan komunikasi dakwah bagi para aktivis dakwah dengan pendekatan komunikasi sosiokultural. Penelitian ini penulis lakukan dengan menggunakan metode kualitatif berbasis library reaserch yaitu menelaah beberapa literatur yang otoritatif
Analisis Pengaruh e-Banking Terhadap Pelayanan dan Kemudahan Perbankan Syariah dalam Bertransaksi (Studi Kasus Masyarakat Kota Medan) Muhammad Ridwan; Hutagalung , Muhammad Abrar Kasmin
NUKHBATUL 'ULUM: Jurnal Bidang Kajian Islam Vol 6 No 2 (2020): NUKHBATUL 'ULUM: Jurnal Bidang Kajian Islam
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (P3M) Sekolah Tinggi Ilmu Islam dan Bahasa Arab (STIBA) Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36701/nukhbah.v6i2.247

Abstract

This study aimed to study and analyze. the effect of e-banking on the service and convenience of Islamic banking in the transaction for the people of Medan City. The method used in this research was a quantitative approach using data in the form of numbers, using multiple linear regression analysis and Islamic values ​​in using e-banking services and ease of transactions, supported by statistical tests, using the version-20-SPSS program. The research conducted simultaneously shows that this research has an F-count greater than the F-table or 33.791 > 2.47. Partially testing the e-banking coefficient, there is an effect of making transactions of 2.405. There is an effect of service coefficient in making transactions of 3,352. The coefficient of convenience has an effect in making transactions of 2,610. Therefore simultaneously and partially there is an effect of e-banking on services and convenience of transacting for the people of Medan City.
Strategi Pemanfaatan Marketplace Guna Peningkatan Omzet Pada Situasi Pandemi Covid-19 UMKM Sahabat Ibu Afridayani; Tiwi, Adhitya Putri Pratiwi; Lyandra Aisyah Margie; Habibah; Muhammad Ridwan
CARADDE: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 4 No. 1 (2021): Agustus
Publisher : Ilin Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31960/caradde.v4i1.886

Abstract

Kegiatan ini bertujuan untuk melihat efek yang ditimbulkan terhadap omzet UMKM melalui pemanfaatan marketplace di situasi pandemi Covid-19 yang berdampak pada hampir seluruh aspek di seluruh negara, termasuk Indonesia. UMKM merupakan salah satu sektor yang terdampak oleh Pandemi Covid-19. Kegiatan ini diperuntukkan bagi salah satu UMKM dibawah binaan Rumah Pemberdayaan Masyarakat, yaitu UMKM Sahabat Ibu. Kegiatan pengabdian dilakukan dengan metode ceramah, instruksi, simulasi dan evaluasi. Seluruh kegiatan dilakukan dengan memanfaatkan media marketplace diantaranya adalah Shopee, Tokopedia dan Bukalapak. Tim pengabdi menarik kesimpulan hasil dari kegiatan ini adalah UMKM Sahabat Ibu memiliki kesadaran yang tinggi akan pentingnya menguasai teknologi informasi dalam meningkatkan omzet penjualannya, UMKM Sahabat Ibu tidak mengandalkan strategi pemasaran secara konvensional saja, namun untuk menjangkau pasar yang lebih luas khususnya pada situasi pandemic ini, UMKM Sahabat Ibu mulai “melirik” strategi pemasaran online, tim pengabdi menawarkan untuk melakukan evaluasi secara berkala terkait dengan masalah-masalah yang dihadapi dalam melakukan penjualan online.