Nabella Puspa Rani
Universitas Lancang Kuning

Published : 7 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 7 Documents
Search

Perlindungan Hak Reproduksi Perempuan Di Provinsi Riau Nabella Puspa Rani
Jurnal Mahkamah : Kajian Ilmu Hukum Dan Hukum Islam Vol 2 No 1 (2017): Jurnal Mahkamah : Kajian Ilmu Hukum Dan Hukum Islam
Publisher : Institut Agama Islam Ma'arif NU (IAIMNU) Metro Lampung, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (246.977 KB) | DOI: 10.25217/jm.v2i1.103

Abstract

Salah satu bentuk hak yang dimiliki setiap orang adalah hak kesehatan. Kesehatan merupakan aspek penting dari Hak Asasi Manusia (HAM), yang dituliskan dalam Deklarasi Hak Asasi Manusia oleh Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) tahun 1948. Persoalan mengenai hak reproduksi perempuan merupakan bagian dari konsep Hak Asasi Manusia. Makna dari hak kesehatan ini adalah memberikan tugas dan tanggungjawab pada pemerintah untuk menciptakan kondisi yang memungkinkan setiap individu agar hidup sehat, dengan upaya menyediakan sarana pelayanan kesehatan yang memadai dan pelayanan kesehatan yang terjangkau bagi masyarakat. Kesehatan reproduksi perempuan merupakan salah satu hal yang harus diperhatikan mengingat angka kematian banyak dari kalangan perempuan. Sehingga dibutuhkan beberapa regulasi tentang pemenuhan hak kesehatan reproduksi bagi perempuan, serta upaya-upaya yang dilakukan oleh pemerintah dalam melaksanakan dan melindungi hak kesehatan reproduksi perempuan. Kata Kunci: Hak Asasi Manusia, Hak Perempuan, Kesehatan Reproduksi
PENERAPAN SANKSI ADAT MELAYU KERAJAAN SIAK SRI INDRAPURA TERHADAP KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA Nabella Puspa Rani
Fikri : Jurnal Kajian Agama, Sosial dan Budaya Vol 1 No 2 (2016): Fikri : Jurnal Kajian Agama, Sosial dan Budaya
Publisher : Institut Agama Islam Ma'arif NU (IAIMNU) Metro Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (142.786 KB)

Abstract

Domestic violence (KDRT) problems in Indonesia each year has increased high and then women often become victims. Violence against women has become an important issue and cause anxiety in every country in the world, including developed countries are said to be highly appreciative of human rights. The legal culture of society, especially the Malay culture that is still embraced by the Siak Sri Indrapura people have the perception that the household is a private area and a disgrace that should not be known or told to others. It is also one of the inhibiting factors in law enforcement on Domestic violence (KDRT) in Siak Sri Indrapura. The application of traditional sanctions in Siak Sri Indrapura still entrenched in people’s lives. The existence of traditional law is still maintained by the Siak Sri Indrapura community until today, in the form of dispute resolution through traditional law always used the kinship principle and the principle of the peace, based on the basis of deliberative consensus.
Reaktualisasi Pancasila Sebagai Upaya Pencegahan Radikalisme Nabella Puspa Rani
Fikri : Jurnal Kajian Agama, Sosial dan Budaya Vol 2 No 2 (2017): Fikri : Jurnal Kajian Agama, Sosial dan Budaya
Publisher : Institut Agama Islam Ma'arif NU (IAIMNU) Metro Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (356.562 KB) | DOI: 10.25217/jf.v2i2.174

Abstract

Nilai-nilai pancasila sesungguhnya telah bersemayam dan berkembang dalam hati sanubari dan kesadaran bangsa Indonesia. Hanya saja saat ini pergeseran nilai-nilai pancasila kian dirasakan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Banyaknya problematika yang dihadapi oleh Indonesia, mengharuskan kepada kita untuk reaktualisasi kembali nilai-nilai ideologi negara Indonesia. Salah satu tantangan besar adalah munculnya radikalisme yang mengancam ketahanan ideologi Pancasila. Tindakan radikalisme berdampak pada perpecahan, hilangnya semangat kebhinekaan dan bahkan pergeseran pada nilai-nilai pancasila dalam kehidupan berbangsa.
Portrait of Political Campaign Violations at the 2019 General Elections in Pekanbaru Nabella Pusparani; Natasya Assyura Putri; Delfy Agustina; Defy Rizky Ramadhany; Zullivi Muhardila
JOELS: Journal of Election and Leadership Vol. 1 No. 1 (2020): JOELS : Journal of Election and Leadership
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31849/joels.v1i1.3427

Abstract

This study discusses election violations in 2019, which occurred in Pekanbaru. Six reports found to Election Supervisory Agency (BAWASLU), but none of these reports was followed up by BAWASLU. This phenomenon is the basis for the researcher to conduct a study of election violations in Pekanbaru to identify the forms of violations that occur. This study uses a descriptive qualitative approach and selects the informants with purposive sampling. The data obtained from interviews with the Election Supervisory Agency Pekanbaru. The results of this study indicate that the form of violations that occur are indications of money politics committed by candidates, and there is a successful team conducting a campaign process during the quiet period.
UPAYA HUKUM MASYARAKAT ADAT PETAPAHAN TERHADAP PENGELOLAAN DAN PERLINDUNGAN LINGKUNGAN Nabella Puspa Rani; Dedy Felandry
Riau Law Journal Vol 2, No 2 (2018): Riau Law Journal
Publisher : Faculty of Law, Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (424.281 KB) | DOI: 10.30652/rlj.v2i2.6200

Abstract

AbstrakTujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan secara analisis terhadap upaya yang dilakukan oleh masyarakat adat Petapahan terhadap pengelolaan dan perlindungan lingkungan. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan hukum sosiologis, yaitu penelitian yang membahas tentang berlakunya hukum. Pendekatan ini berdasarkan pendekatan hukum adat, dengan kajian terhadap nilai-nilai kearifan lokal pada masyarakat hukum adat Petapahan Kabupaten Kampar Provinsi Riau. Perkembangan arus globalisasi tentunya memberikan dampak terhadap keberadaan lingkungan, tidak terkecuali lingkungan masyarakat adat Petapahan. Semakin banyak persoalan pencemaran dan pengrusakan lingkungan yang berimbas pada kehidupan manusia itu sendiri. Upaya hukum masyarakat adat Petapahan terhadap pengelolaan dan perlindungan lingkungan dirasakan memberikan dampak positif hingga saat ini bagi masyarakat adat Petapahan dalam menjaga, mengelola dan melindungi lingkungan.Kata Kunci: Hukum Adat, Lingkungan, Kearifan Lokal AbstractThe purpose of this study was to describe the analysis of the efforts made by the indigenous people Petapahan for the management and protection of the environment. The approach used in this study is a sociological approach, namely studies that discuss the enactment of the law. This approach is based on common law approach, the study of local wisdom values on indigenous and tribal peoples Petapahan Kampar district in Riau province. The development of globalization certainly has an impact on the existence of the environment, not least environment of Petapahan indigenous people. The more the problems of pollution and destruction in environmental which impact human life itself. Petapahan indigenous legal remedy against perceived environmental management and protection have a positive impact to this day for indigenous peoples Petapahan in maintaining, managing and protecting the environment.Keywords: Customary Law, Environment, Local Wisdom
Hak Aksessibilitas pada Disabilitas di Kota Pekanbaru Nabella Puspa Rani; Rezmia Febrina
Jurnal Ilmu Hukum Vol 10, No 1 (2021)
Publisher : Fakultas Hukum Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30652/jih.v10i1.8078

Abstract

The objectives to be achieved in this research are to explain about the implementation of accessibility rights for disabilities in Pekanbaru City; and Describe the obstacles faced by the Pekanbaru City government on the implementation of accessibility rights for disabilities in Pekanbaru City. This research method is qualitative, this type of research is sociological legal research, which is to focus more on the fulfillment of accessibility rights for disabilities in Pekanbaru City based on Riau Province Regional Regulation number 18 of 2013 concerning Protection and Empowerment of Persons with Disabilities. The results and discussion in this study are that the implementation of accessibility rights for disabilities in Pekanbaru City has not been implemented properly. This can be seen from the not yet fully available physical accessibility, which is carried out on public facilities and infrastructure as well as the environment, transportation which includes accessibility to public buildings; means of worship; public road; gardening; tourist attraction; and a public cemetery in Pekanbaru City. Barriers to the implementation of accessibility rights for disabilities in Pekanbaru City are the lack of commitment from the local government and the lack of budget provided for the fulfillment of accessibility rights for disabilities in Pekanbaru City.
PENERAPAN SANKSI TERHADAP LARANGAN MEMBUANG SAMPAH BERDASARKAN PERATURAN DAERAH NOMOR 8 TAHUN 2014 TENTANG PENGELOLAAN SAMPAH DI KOTA PEKANBARU Nabella Puspa Rani; Rachmad Oky
Jurnal Ilmu Hukum Vol 8, No 2 (2019): Jurnal Ilmu Hukum
Publisher : Fakultas Hukum Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30652/jih.v8i2.7604

Abstract

The study aims to explaining the application of sanctions against the prohibition of disposing of waste based on Regional Regulation Number 8 of 2014 concerning Waste Management in the City of Pekanbaru; and analytically critical of the obstacles faced in implementing sanctions against the ban on disposing of waste based on Regional Regulation Number 8 of 2014 concerning Waste Management in the City of Pekanbaru. This type of research is sociological legal research which is more focused on the Policy of Pekanbaru City Government in applying sanctions against the prohibition of disposing of garbage. The results of this study are that the Pekanbaru City Government has not implemented criminal sanctions against the prohibition of disposing of garbage on the streets, in parks and in public places. The administrative sanctions have been made, namely, by giving a warning or making a statement. The obstacle in the application of criminal sanctions is because people who carelessly dispose of garbage cannot afford to pay or the fine is high, which is worth Rp 2,500,000.00 (two million five hundred thousand rupiah).