Anik Hendrawati
SDN Ledoknongko Sleman

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL KEPALA SEKOLAH, MOTIVASI KERJA GURU, DAN BUDAYA SEKOLAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR Anik Hendrawati; Lantip Diat Prasojo
Jurnal Akuntabilitas Manajemen Pendidikan Vol 3, No 2 (2015): September
Publisher : Faculty of Education, Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (363.161 KB) | DOI: 10.21831/amp.v3i2.6331

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengungkap: (1) pengaruh kepemimpinan transformasional kepala sekolah (KS) dengan prestasi belajar siswa; (2) pengaruh budaya sekolah dengan prestasi belajar siswa; (3) pengaruh motivasi kerja guru dengan prestasi belajar siswa. Merupakan penelitian survey dengan populasi 512 sekolah dasar dengan sampel 95 sekolah. Analisis data menggunakan teknik analisis jalur. Hasil penelitian: (1) terdapat pengaruh langsung kepemimpinan transformasional KS dengan prestasi belajar siswa; (2) terdapat pengaruh tidak langsung antara kepemimpinan transformasional KS dengan prestasi belajar siswa melalui motivasi kerja guru; (3) terdapat pengaruh langsung antara budaya sekolah dengan prestasi belajar siswa;  (4) terdapat pengaruh tidak langsung antara budaya sekolah dengan prestasi belajar siswa melalui motivasi kerja guru; (5) terdapat pengaruh langsung antara motivasi kerja guru dengan prestasi belajar siswa. Secara keseluruhan sumbangan kepemimpinan transformasional KS, budaya sekolah, motivasi kerja guru terhadap prestasi belajar siswa sebesar 18,91%.