Fajri Basyirun
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EFEKTIVITAS PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING PADA PEMAHAMAN BELAJAR IPS PESERTA DIDIK KELAS VIII DI SMP NEGERI 1 KUBUNG Ririn septya; Fajri Basyirun; Ikhwan
JIIPSI: Jurnal Ilmiah Ilmu Pengetahuan Sosial Indonesia Vol. 6 No. 1 (2026)
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21154/jiipsi.v6i1.5159

Abstract

Masalah dari penelitian ini adalah kurangnya pemahaman belajar IPS peserta didik kelas VIII di SMP Negeri 1 Kubung yang disebabkan oleh kurangnya efektivitas dari penerapan model pembelajaran yang telah diterapkan sehingga peserta didik kurang memahami materi pembelajaran yang dilakukan. Model pembelajaran yang efektif yang telah diterapkan adalah model pembelajaran discovery learning. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat seberapa besar efektivitas dari penerapan model pembelajaran discovery learning yang telah diterapkan oleh guru. Berdasarkan analisis data, didapatkan bahwa terdapat efektivitas yang sangat tingi dari penerapan model pembelajaran discovery learning pada pemahaman belajar IPS peserta didik kelas VIII di SMP Negeri 1 Kubung yaitu dengan taraf efektivitas sebesar = 0,000<0.05 yang berarti Ha diterima dan H0 ditolak ini berarti terdapat adanya efektivitas dari penerapan model pembelajaran discovery learning pada pemahaman belajar IPS peserta didik kelas VIII di SMP Negeri 1 Kubung. Dapat disimpulkan bahwa penerapan model discovery learning pada pembelajaran IPS sangat efektif untuk meningkatkan pemahaman belajar peserta didik.Kata Kunci: Efektivitas, Discovery Learning, Pemahaman Belajar.