Achmad Jufri
Universitas KH. A. Wahab Hasbullah

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH MOTIVASI, KOMPENSASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA PEGAWAI PADA DINAS KOPERASI DAN USAHA MIKRO KABUPATEN JOMBANG Achmad Jufri; Siti Nur Qomariah; . Ashlihah
JPEKBM (Jurnal Pendidikan Ekonomi, Kewirausahaan, Bisnis dan Manajemen) Vol 2, No 2 (2018): JPEKBM (Desember)
Publisher : STKIP PGRI Jombang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (735.273 KB) | DOI: 10.32682/jpekbm.v2i2.949

Abstract

Penelitian ini bertujan untuk mengetahui: (1) tentang pengaruh motivasi terhadap kepuasan kerja pegawai Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kabupaten Jombang (2) tentang pengaruh kompensasi terhadap kepuasan akerja pegawai Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kabupaten Jombang (3) tentang pengaruh lingkungan kerja terhadap kepuasan kerja pegawai Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kabupaten Jombang (4) tentang pengaruh motivasi, kompensasi dan lingkungan kerja terhadap kepuasan kerja pegawai Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kabupaten Jombang.Hasil penelitian Uji F dengan nilai signifikansi 0,00 lebih kecil dari tingkat signifikasi yang diharapkan sebesar 0,05 (0,00 < 0,05) menunjukkan bahwa variabel motivasi, kompensasi dan lingkungan kerja secara bersama – sama mempengaruhi kepuasan kerja pegawai Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kabupaten Jombang. Hasil Uji T  variabel motivasi dengan nilai signifikansi 0,033 lebih kecil dari tingkat signifikansi yang diharapkan sebesar 0,05 (0,033 < 0,05) menunjukan motivasi berpengaruh terhadap kepuasan kerja pegawai Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kabupaten Jombang. Hasil Uji T variabel kompensasi dengan nilai signifikansi 0,162 yang lebih besar dari tingkat signifikansi yang diharapkan sebesar 0,05 (0,162  > 0,05) menunjukkan kompensasi tidak berpengaruh terhadap kepuasan kerja pegawai Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kabupaten Jombang. Hasil Uji T variabel lingkungan kerja dengan nilai signifikansi 0,00 yang lebih kecil dari tingkat signifikansi yang diharapkan sebesar 0,05 (0,00  > 0,05) menunjukkan lingkungan berpengaruh terhadap kepuasan kerja pegawai Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kabupaten Jombang.