Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : J-COSCIS : Journal of Computer Science Community Service

PKM PELATIHAN ONLINE-BASED LEARNING ASSESSMENT PADA GURU MADRASAH ISLAM SWASTA AL JAMIATUL IKHLAS KECAMATAN DATUK BANDAR KOTA TANJUNGBALAI Aprilza Aswani; Gabriel Ardi Hutagalung; Winda Syafitri
J-COSCIS : Journal of Computer Science Community Service Vol. 2 No. 1 (2022): J-COSCIS : Journal of Computer Science Community Service
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (218.29 KB) | DOI: 10.31849/jcoscis.v2i1.8531

Abstract

Wabah Covid-19 yang melanda dunia telah memaksa pembelajaran di Indonesia dialihkan ke metode daring atau online. Dalam pembelajaran, evaluasi menjadi salah satu langkah untuk menentukan keberhasilan siswa dalam belajar. Salah satu aplikasi yang dapat digunakan secara gratis untuk membantu guru dalam membuat kuis dan survei online adalah Google Form dan Quizizz. Mitra yang terlibat dalam program ini adalah guru-guru di Madrasah Islam Swasta Al Jamiatul Ikhlas Kecamatan Datuk Bandar Kota Tanjungbalai dimana persoalan utama yang dialami mitra adalah kurangnya pengetahuan dalam penggunaan IT dalam memberikan evaluasi pembelajaran kepada siswa. Oleh karena itu, solusi yang ditawarkan adalah memberikan pelatihan online-based learning assessment untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan para guru tentang pembuatan, penggunaan serta optimaliasi pengunaan google forms dan quizizz sebagai media eveluasi pembelajaran. Program ini terdiri dari tahapan persiapan, pelaksanaan, monitoring, dan evaluasi. Dalam pelaksanaan pengabdian ini, tim menerapkan metode in-house training. Evaluasi kegiatan ini dilakukan setelah program selesai dilaksanakan. Target utama pasca kegiatan pengabdian ini adalah bertambahnya pengetahuan guru-guru di sekolah mitra tentang pemanfaatan E-Learning dan online-based learning assessment melalui penggunaan google form dan quizizz dalam mendukung program Merdeka Belajar.