Riskiyanti Riskiyanti
Institut Agama Islam Negeri Madura

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengembangan Kurikulum Pembelajaran AUD Berbasis Tauhid Junita Maulidina; Nur Aini; Riskiyanti Riskiyanti; Sri Wahyuni
Islamic EduKids: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Vol. 2 No. 1 (2020): Islamic EduKids (Juni 2020)
Publisher : UIN Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (184.081 KB) | DOI: 10.20414/iek.v2i1.2275

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang Pengembangan Kurikulum Pembelajaran AnakUsia Dini Berbasis Tauhid. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitiandeskriptif. Data ini di peroleh dari melalui referensi dari jurnal. Hasil penelitian ini sebagai berikut: 1)Konsep pendidikan Tauhid anak usia dini 2) Penerapan konsep pendidikan anak usia dini 3)Perencanaan pembelajaran tauhid 4) Implementasi pembelajaran berbasis Tauhid. Pendidikanberbasis Tauhid merupakan salah satu solusi untuk Pendidikan di Indonesia, Pendidikan berbasisTauhid adalah keseluruhan kegiatan Pendidikan yang meliputi pembimbingan, pembinaan danpengembangan potensi diri manusia sesuai dengan bakat, kadar kemampuan dan keahlian masingmasing yang bersumber dan bemuara kepada Allah Subhanahu wa Ta’ala. Sedangkan konsep dasardari kurikulum berbasis Tauhid adalah menerapkan sebuah kurikulum Pendidikan yang muatanmaupun metode pembelajarannya mengarah kepada pembentukan karakter islami untukmeningkatkan ketaqwaan kepada Allah Subhanahu wa Ta’ala.