Ririn Indah Lesatari
Program Studi Perbankan Syariah, Fakultas Agam Islam, Universitas Nahdlatul Ulama Indoensia (UNUSIA)

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MANAJEMEN PROMOSI BMT SYAHIDA IKALUIN DALAM MENINGKATKAN KEANGGOTAAN PRODUK SIMPANAN SYAHIDA Ririn Indah Lesatari
Mozaic : Islam Nusantara Vol 5 No 2 (2019): Mozaic : Islam Nusantara
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Nahdatul Ulama Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47776/mozaic.v5i2.146

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui manajemen marketing dan strategi promosi BMT SYAHIDA IKALUIN dalam hal peningkatan jumlah anggota melalui produk simpanan syahida. Penelitian ini menyimpulkan bahwa strategi yang dilakukan oleh BMT SYAHIDA IKALUIN adalah dengan cara segmentasi pasar yaitu melihat kebutuhan masyarakat ketika sudah ditemukan apa yang dibutuhkan oleh masyarakat lalu BMT mengeluarkan produk yang dapat memenuhi kebutuhan tersebut. Penelitian ini menggunakan teknik analisis deskriptif kualitatif, yaitu prosedur penelitian yang menggunakan data atau lebih cenderung menggunakan analisis dengan pendekatan induktif.