Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI KOMPONEN BIOTIK DENGAN PENERAPAN METODE QUANTUM LEARNING PADA SISWA KELAS VII SMP SWASTA ADVENT 2 PEMATANGSIANTAR TAHUN AJARAN 2014/2015 Bernita Maya Rina Naibaho; Polemon Hutagaol
MetaBio : Jurnal Pendidikan (Edisi Elektronik) Vol. 4 No. 1 (2022): April 2022
Publisher : Program Studi Biologi FKIP Universitas Simalungun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36985/jmo.v4i1.338

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan untuk mengetahui upaya peningkatan hasil belajar siswa pada materi komponen biotik dengan penerapan Quantum Learning pada siswa kelas VII SMP Swasta Advent 2 Pematangsiantar Tahun Ajaran 2014/2015. Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 19-30 Mei 2015 dengan jumlah sampel 16 orang yaitu kelas VII SMP. Pada proses pembelajaran yang dilakukan adalah siklus I dan siklus II yaitu mengajar dengan melakukan evaluasi. Teknik analisis data pada penelitian ini adalah menghitung rata - rata kelas, tingkat ketuntasan belajar, dan mencari secara klasikal. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan hasil belajar pada siklus I adalah 18,75 % belum mencapai KKM dan dilanjutkan ke siklus II dengan hasil belajar 93,75 % dan sudah mencapai KKM