Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

Pengukuran Peminatan Siswa Sekolah Dasar MenggunakanWeb Pembelajaran Berbasis Game Dwi Fatrianto Suyatno; Rina Harimurti; Anita Qoiriah
JIEET (Journal of Information Engineering and Educational Technology) Vol. 3 No. 1 (2019)
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jieet.v3n1.p16-23

Abstract

Siswa SD pada tahun tahun awal masih berusaha untuk membiasakan diri dengan pembelajaran berhitung, karena pada masa tersebut masih banyak siswa yang merasa kesulitan dalam mengikuti pembejaran matematika. Kebermaknaan konsep-konsep matematika tampak jelas ketika digunakan dalam memecahkan masalah sains, teknologi dan kehidupan sehari-hari (Rutherford, 1989). Mengingat hal ini maka dalam pembelajaran matematika di sekolah, guru harus mengaitkan pelajaran matematika dengan mata pelajaran lainnya, teknologi, dan kehidupan sehari-hari. Perkembangan Teknologi Informasi Komunikasi (TIK) yang ada di Indonesia khususnya di dunia pendidikan dalam pemanfaatan TIK khususnya internet oleh guru/tenaga pendidik dirasakan masih belum optimal. Pemnafaatan game yang tersedia dengan media web  dapat digunakan sebagai variasi media pembelajaran. Dengan mencermati hasil-hasil pelaksanaan pelatihan dapat disimpulkan bahwa pelatihan penggunaan game sebagai media edukasi untuk pembelajaran matematika siswa SD dapat dikatakan mampu memberikan penyegagaran pada proses belajar mengajar di kelas, sehingga diperlukan penambahan waktu, perlu tambahan program aplikasi lain dan penambahan dana dalam pelaksanaannya. 
PENGUKURAN KEPUASAN PENGGUNA WEBSITE DENGAN MENGGUNAKAN USABILITY TESTING Dwi Fatrianto Suyatno; Ika Hanim Rochana
JIEET (Journal of Information Engineering and Educational Technology) Vol. 4 No. 2 (2020)
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jieet.v4n2.p67-74

Abstract

Penggunaan website di Universitas Negeri Surabaya (UNESA) merupakan kebutuhan, pemanfaatan website perlu diketahui tingkat usability  sehingga dapat mengetahui nilai kegunaan dari website yang sudah disediakan oleh Jurusan Teknik Informatika (JTIF) UNESA untuk menyampaikan informasi kepada civitas akademiknya. Pengukuran tingkat usability dapat melihat reposn kepuasan pengguna wesbit JTIF UNESA sehingga dapat memberikan masukan kepada pihak pengelola mengenai hal hal yang perlu ditingkatkan dari sisi kualitas dan kuatintas .Untuk mengetahui tingkat kepuasan pengguna dari website JTIFUNESA perlu digunakan alat ukur yang  berupa usability testing yang metode ini menekankan pada proses pengambilan data kepasa responden via kuisoner yang telah disusun berdasarkan 4 ukuran utama yaitu Ease of Use / Ease of Navigation), Customization, Download Delay dan Content. Hasil dari kuisoner digunakan untuk mengukur usability dari website jurusan teknik informatika UNESA sehingga dapat diketahui pada bagian mana saja website tersebut diperlukan perbaikan untuk meningkatkan kualitas tampilan dan fungsionalitas secara keseluruhan.
Pengukuran Kepuasan Pengguna untuk Aplikasi SIBISA di TK ABA 1, Buduran, Sidoarjo dengan metode The EUCS: Measuring User Satisfaction for the SIBISA Application at TK ABA 1, Buduran, Sidoarjo using the EUCS method Dwi Fatrianto Suyatno; ArdhiniWarihUtami; Rahadian Bisma
Jurnal Sistem Informasi dan Bisnis Cerdas Vol. 17 No. 1 (2024): Februari 2024
Publisher : Program Studi Sistem Informasi, Fakultas Ilmu Komputer, UPN "Veteran" Jawa Timur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Aplikasi Sistem Informasi Billing Siswa (SIBISA) yang digunakan oleh orang tua di TK ABA1, Buduran. Aplikasi SIBISA dikembangkan oleh dosen-dosen jurusan Teknik Informatika pada tahun 2022. Aplikasi ini digunakan sekolah untuk mencatat catatan terkait keuangan sekolah, terutama terkait SPP atau keuangan insidental lainnya. Metode untuk mengukur kepuasan dari pengguna atau End User Computing Satisfaction (EUCS) merupakan satu danri sekian metode untuk mengukur kepuasan pengguna terhadap aplikasi/sistem informasi. Metode ini membantu mengukur kepuasan pengguna terhadap aplikasi yang digunakan. Metodologi EUCS mencakup beberapa faktor yang memengaruhi kepuasan pengguna, seperti kinerja aplikasi, kemudahan penggunaan, keandalan, dll. Aplikasi ini sudah terhubung dengan WhatsApp, sehingga memudahkan interaksi antara orang tua dan pihak sekolah. Penggunaan aplikasi ini sudah berlangsung hampir 1 tahun, sehingga untuk melihat seberapa besar kepuasan pengguna aplikasi SIBISA, grup kami mengukur kepuasan pengguna dengan metode EUCS. Berdasarkan hasil pengujian, tingkat kepuasan pengguna menggunakan layanan aplikasi SIBISA secara keseluruhan berada pada tingkat Cukup PUAS, yang berarti pengguna cukup puas dalam menggunakan layanan Aplikasi SIBISA.
Rendering Performance Analysis of Astro JS, Next JS, Nuxt JS, and SvelteKit Frameworks Using Google Lighthouse, PageSpeed Insight, and JMeter: Rendering Performance Analysis of Astro JS, Next JS, Nuxt JS, and SvelteKit Frameworks Using Google Lighthouse, PageSpeed Insight, and JMeter Ahmad Jourji Zaidan; Dwi Fatrianto Suyatno
Journal of Emerging Information Systems and Business Intelligence (JEISBI) Vol. 6 No. 1 (2025)
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jeisbi.v6i1.64283

Abstract

The development and popularity of modern technology encourage innovation in developing web applications to increase loading speed and retain users. This research analyzes the performance of websites that use Astro JS, Next JS, Nuxt JS, and SvelteKit frameworks using the SSR (Server Side Rendering) technique. The advantage of the SSR technique is that it can improve website performance, SEO (Search Engine Optimization) optimization, and user experience. The tools used in this research are Google Lighthouse, PageSpeed Insight, and JMeter. The metrics measured in Google Lighthouse and PageSpeed Insight testing are FCP (First Contentful Paint), TBT (Total Blocking Time), SI (Speed Index), LCP (Large Contentful Paint), and CLS (Cumulative Layout Shift). While JMeter testing, the metrics measured are Response Time (Min, Max, Average), Error Rate, and Throughput. The development method used is the XP (Extreme Programming) method. The results of this study show Astro JS has superior performance in most Web Vitals metrics, followed by Next JS which shows superiority in several metrics. Nuxt JS and SvelteKit each only excelled in one Web Vitals metric. In stability and reliability of the system testing using JMeter, Nuxt JS showed the best performance by excelling in the response time, error rate, and throughput metrics. SvelteKit also performed well with dominance in several stability metrics, while Astro JS and Next JS only excelled in a small number of them. This research was conducted to provide insight for developers in choosing the right framework based on their needs.
Design and Construction of Certificate Authenticity Verification System Based on ICP Blockchain at Maxy Academy Febrian Daffa Eka Putra; Dwi Fatrianto Suyatno
Journal of Education Technology and Information System Vol. 2 No. 01 (2026): Journal of Education Technology and Information System (JETIS)
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The falsification of competency certificates has become an increasingly serious issue in the digital era, with significant impacts on the credibility of training institutions and the quality of human resources recruited by companies. Maxy Academy, an institution focused on developing digital competencies through online classes and bootcamps, also faces this risk due to the lack of a proper certificate authenticity verification system. This study aims to develop a certificate verification system based on Internet Computer Protocol (ICP) Blockchain that is secure, decentralized, and tamper-proof. The development method used is Rapid Application Development (RAD), which enables fast system development while actively involving users at every stage. The system developed includes features such as certificate uploading, authenticity verification based on file hash, verification history logging, and authentication using Internet Identity. Testing was conducted using 30 sample data, consisting of 15 genuine certificates and 15 counterfeit certificates, with results showing an accuracy rate of 100% based on the Confusion Matrix method. These results demonstrate that the verification system can accurately distinguish between authentic and fake certificates. With this system, Maxy Academy can enhance industry partner trust and reduce the risk of certificate misuse.