Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Kajian Prosedur Pencatatan Hak Cipta Karya Fotografi Wahyu Suwarni
Jurnal Ilmiah Publipreneur Vol 5, No 2 (2017): Jurnal Ilmiah Publipreneur
Publisher : Politeknik Negeri Media Kreatif

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46961/jip.v5i2.62

Abstract

The declarative principle contained in the Copyright Act, makes people reluctant to record the copyright of photographic works. In the absence of the creation letter, neither the creator nor the copyright holder has obtained any legal certainty. The purpose of this research is to provide the use of copyright logging procedures especially in photographic works. The method used in this study is normative juridical. The procedure for copyright application in order consists of: Register an account on the official website of DJKI; Uploading files about the statement letter, transfer of rights, and examples of creation; Making payments; Approve application for creation; Certificate (Letter of Creation). Based on this study, the recording of creation means creating material rights.
Hak dan Kewajiban Bela Negara Mahasiswa Dalam Upaya Pengembangan Ekonomi Kreatif Wahyu Suwarni
Jurnal Sekretari Universitas Pamulang Vol. 11 No. 2 (2024): JURNAL SEKRETARI
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/sekretarisskr.v11i2.42305

Abstract

ABSTRAK Hak dan Kewajiban Bela Negara Mahasiswa dalam Upaya Pengembangan Ekonomi Kreatif Mahasiswa perlu bela negara karena bela negara merupakan sikap dan perilaku warga negara yang dijiwai oleh kecintaannya kepada negara. Tujuan kajian ini adalah untuk memberikan pemahaman konsep bela negara bagi mahasiswa agar menumbuhkan sikap nasionalisme mahasiswa dalam mengaktualisasikan bela negara terhadap pengembangan ekonomi kreatif. Metode penelitian kualitatif deskriptif digunakan untuk menggambarkan secara utuh dan mendalam mengenai realitas sosial pada mahasiswa yang menjadi objek penelitian. Sikap nasionalisme mahasiswa sebagai bentuk bela negara dapat ditunjukkan melalui berbagai bentuk kegiatan, seperti mengikuti kegiatan sosial, mengamalkan disiplin ilmu, melestarikan seni dan budaya, dan tentunya berkarya dalam ekonomi kreatif. Pengembangan ekonomi kreatif juga dapat membantu meningkatkan kualitas mahasiswa sebagai generasi muda bangsa yang penting untuk menumbuhkan kesadaran sikap bela negara. Kata Kunci: Bela Negara, Ekonomi Kreatif, Hak dan Kewajiban, Mahasiswa